Angkasa Pura.docx

  • Uploaded by: Yuliana Tri Pamungkas
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Angkasa Pura.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,665
  • Pages: 12
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah Praktik Industri (PI) merupakan kegiatan mahasiswa untuk terjun langsung dalam bidang manajemen pemasaran, manajemen sumber daya manusia, dan manajemen keuangan pada suatu lembaga, perusahaan, atau institusi pada jangka waktu tertentu. Praktik Industri ini ditujukan dalam rangka memberikan wawasan, pelatihan, dan pengalaman kerja bagi mahasiswa. Hal ini dilakukan guna mengaplikasikan ilmu yang didapat di bangku perkuliahan ke dalam dunia kerja. Selain itu diharapkan mahasiswa dapat memberikan kontribusi bagi perusahaan/institusi yang dijadikan tempat praktik industri tersebut. Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) sebagai instansi (Perguruan Tinggi) di Indonesia yang berfungsi menyelenggarakan pendidikan tinggi, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat dengan visinya menjadi universitas

kelas

dunia

berlandaskan

ketaqwaan,

kemandirian

dan

kecendekiaan. Wawasan mahasiswa khususnya dari Fakultas Ekonomi, Jurusan S1 Manajemen mengenai dunia kerja sangat diperlukan sehubungan dengan kondisi objektif Indonesia dalam perekonomian Indonesia. Di mana pengaplikasian atau penerapan dari teori-teori sangat berarti bagi kemajuan dan perkembangan instansi-instansi yang bersangkutan, sehingga diharapkan mahasiswa sebagai calon output dari perguruan tinggi lebih mengenal dan memahami tentang pengembangan dan pengaplikasian dalam sebuah perusahaan yang secara langsung maupun tidak langsung mempengaruhi perekonomian negara Indonesia. PT Angkasa Pura I (Persero) - atau dikenal juga dengan Angkasa Pura Airports - merupakan pelopor pengusahaan kebandarudaraan komersial di

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Indonesia yang bermula sejak tahun 1962. Ketika itu Presiden RI Soekarno baru kembali dari Amerika Serikat. Beliau menegaskan keinginannya kepada Menteri Perhubungan dan Menteri Pekerjaan Umum agar lapangan terbang di Indonesia dapat setara dengan lapangan terbang di negara maju. Tanggal 15 November 1962 terbit Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 33 Tahun 1962 tentang Pendirian Perusahaan Negara (PN) Angkasa Pura Kemayoran. Tugas pokoknya adalah untuk mengelola dan mengusahakan Pelabuhan Udara Kemayoran di Jakarta yang saat itu merupakan satu-satunya bandar udara internasional yang melayani penerbangan dari dan ke luar negeri selain penerbangan domestik. Setelah melalui masa transisi selama dua tahun, terhitung sejak 20 Februari 1964 PN Angkasa Pura Kemayoran resmi mengambil alih secara penuh aset dan operasional Pelabuhan Udara Kemayoran Jakarta dari Pemerintah RI. Tanggal 20 Februari 1964 itulah yang kemudian ditetapkan sebagai hari jadi perusahaan. Pada tanggal 17 Mei 1965, berdasarkan PP Nomor 21 tahun 1965 tentang Perubahan dan Tambahan PP Nomor 33 Tahun 1962, PN Angkasa Pura Kemayoran berubah nama menjadi PN Angkasa Pura, dengan maksud untuk lebih membuka kemungkinan mengelola bandar udara lain di wilayah Indonesia. Secara bertahap, Pelabuhan Udara Ngurah Rai - Bali, Halim Perdanakusumah (Jakarta), Polonia (Medan), Juanda (Surabaya), Sepinggan (Balikpapan), dan Sultan Hasanuddin (Ujungpandang) kemudian berada dalam pengelolaan PN Angkasa Pura. Selanjutnya, berdasarkan PP Nomor 37 tahun 1974, status badan hukum perusahaan diubah menjadi Perusahaan Umum (Perum).

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Dalam rangka pembagian wilayah pengelolaan bandar udara, berdasarkan PP Nomor 25 Tahun 1987 tanggal 19 Mei 1987, nama Perum Angkasa Pura diubah menjadi Perusahaan Umum Angkasa Pura I. Hal ini sejalan dengan dibentuknya Perum Angkasa Pura II yang secara khusus bertugas untuk mengelola Bandar Udara Soekarno-Hatta dan Bandar Udara Halim Perdanakusuma. Kemudian, berdasarkan PP Nomor 5 Tahun 1992, bentuk Perum diubah menjadi Perseroan Terbatas (PT) yang sahamnya dimiliki sepenuhnya oleh Negara Republik Indonesia sehingga namanya menjadi PT Angkasa Pura I (Persero). Saat ini, Angkasa Pura Airports mengelola 13 (tiga belas) bandara di kawasan tengah dan timur Indonesia. Selain itu, Angkasa Pura Airports saat ini memiliki 5 (lima) anak perusahaan, yaitu PT Angkasa Pura Logistik, PT Angkasa Pura Properti, PT Angkasa Pura Suport, PT Angkasa Pura Hotel, dan PT Angkasa Pura Retail. Dengan Visi, Misi, dan Nilai : Visi : Menjadi salah satu dari sepuluh perusahaan pengelola bandar udara terbaik di Asia. Misi : 

Meningkatkan nilai pemangku kepentingan



Menjadi mitra pemerintah dan pendorong pertumbuhan ekonomi



Mengusahakan jasa kebandarudaraan melalui pelayanan prima yang memenuhi standar keamanan, keselamatan, dan kenyamanan.



Meningkatkan daya saing perusahaan melalui kreatifitas dan inovasi.



Memberikan kontribusi positif terhadap lingkungan hidup

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Nilai 

Sinergi Cara insan Angkasa Pura Airports menghargai keragaman dan keunikan setiap elemen untuk memberi nilai tambah bagi perusahaan, pembangunan ekonomi, dan lingkungan dimanapun insan Angkasa Pura Airports berada



Adaptif Daya, semangat dan hasrat insan Angkasa Pura Airports yang pantang menyerah, proaktif merespon perubahan dan kaya akan inovasi.



Terpercaya Karakter insan Angkasa Pura Airports yang senantiasa selaras antara kata dengan perbuatan, jujur dalam menjalankan tugas serta kewajiban, dan dapat diandalkan.



Unggul Komitmen insan Angkasa Pura Airports memberikan layanan prima dengan profesional dan bertanggung jawab untuk memuaskan pelanggan secara berkelanjutan.

Oleh karena itu, dengan melakukan praktek industri di PT Angkasa Pura I Yogyakarta yang beralamat di Jalan Raya Solo KM.9 Maguwoharj, kami sebagai mahasiswa ekonomi program studi manajemen berharap dapat memiliki kecakapan untuk menjadi sumber daya manusia yang handal, berkualitas, dan memiliki kemampuan intelektual yang baik yang dituntut dapat menerapkan ilmu dan teori yang didapat dalam perkuliahan untuk mengelola, dan mengembangkan sumber daya manusia, sistem dan perusahaan. B. Tujuan PI

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

1. Tujuan Umum Praktik Industri bertujuan agar para mahasiswa dapat: a. Menambah wawasan ilmu pengetahuan dan teknologi melalui kegiatan langsung di industri atau instansi. b. Mendorong mahasiswa untuk lebih memahami materi perkuliahan agar dapat menghadapi permasalahan riil di dunia kerja. 2. Tujuan Khusus Setelah melaksanakan program PI, mahasiswa dapat: a. Melatih mahasiswa agar mampu bermasyarakat dalam dunia kerja. b. Memberikan pengalaman pada mahasiswa tentang sistem kerja di suatu lembaga (instansi). c. Memberikan pengalaman mahasiswa tentang penerapan teori yang telah dipelajari di bangku kuliah pada permasalahan riil didunia kerja. d. Memberikan

pembekalan

pada

mahasiswa

dalam

rangka

menyongsong era industri dan persaingan bebas. e. Sebagai

evaluasi

mahasiswa

untuk

lebih

mengembangkan

kemampuan. C. Manfaat PI Berbagai manfaat hasil pelaksanaan PI antara lain sebagai berikut. 1.

Bagi PT.Angkasa Pura I Yogyakarta a.

Dapat mengkaryakan peserta PI sehingga membantu kinerja PT. Angkasa Pura I Yogyakarta.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

b.

Terjalinnya hubungan baik antara PT. Angkasa Pura I Yogyakarta dengan Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta.

c.

Mendapatkan berbagai masukan, baik berupa saran maupun gagasan dari mahasiswa atau dosen pembimbing yang bermanfaat bagi kemajuan PT. Angkasa Pura I Yogyakarta.

2. Bagi Program Studi atau Jurusan di FE UNY : a. Terjalin hubungan / kerja sama yang saling menguntungkan antara Fakultas / Jurusan / Program Studi di FE UNY dengan lembaga (instansi) terkait. b. Sebagai bahan masukan (feedback) yang dapat digunakan untuk evaluasi program-program pada Program Studi atau Jurusan di FE UNY. 3. Bagi Mahasiswa a.

Dapat mengembangkan wawasan dari teori perkuliahan yang diperoleh.

b.

Memiliki pengalaman bersosialisasi dalam lingkungan dunia kerja.

c.

Memperoleh pengalaman kerja secara langsung berlatih dengan bekerja secara teamwork.

d.

Mengetahui kebutuhan lapangan kerja sehingga mahasiswa dapat mempersiapkan diri untuk memasuki dunia kerja.

D. Lokasi PI PT Angkasa Pura I (PERSERO) Yogyakarta

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Alamat

: Jalan Raya Solo KM. 9 Yogyakarta Indonesia Kode Pos 55282

Nomor Telepon

: +62 274 484261

Website

: [email protected]

E. Model dan Waktu Pelaksanaan PI Model PI yang akan dilaksanakan di PT.Angkasa Pura I Yogyakarta adalah magang yang bertujuan unntuk memperoleh pengetahuan dan ketrampilan tertentu tentang penggunaan ilmu terapan. Agar pelaksanaan PI dan proses perkuliahan berjalan dengan baik maka kami mengajukan permohonan PI dapat dilaksanakan pada 16 September 2019 – 18 November 2019 yaitu 2 bulan (256 jam praktek) waktu kerja. F. Jadwal Kegiatan PI Sept No

Okt

Nov

Kegiatan 1

1

Observasi

2

Pelaksanaan kegiatan

3

Penyusunan laporan

2

3

4

1

2

3

4

1

2

G. Peserta PI Peserta yang akan melakukan praktek industri (PI) di PT. Angkasa Pura I Yogyakarta adalah empat (4) mahasiswa Fakultas Ekonomi jurusan S1 Manajemen Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) angkatan 2016. Berikut ini adalah biodata para peserta.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

1. Nama

: Rosita Pangesti

NIM

: 16808141055

Contact Person

: 089656284569

Tempat, Tgl Lahir

: Bantul , 10 September 1998

Semester

:6

Jurusan

: Manajemen

Program Studi

: Manajemen

Fakultas

: Ekonomi

Alamat Asal

: Taruban Kulon, Tuksono, Sentolo, Kulon Progo

Alamat di Yogyakarta: Taruban Kulon, Tuksono, Sentolo, Kulon Progo 2. Nama

: Erlianti Indah Budiati

NIM

: 16808141056

Contact Person

: 085877879151

Tempat,Tgl Lahir

: Magelang, 26 agustus 1998

Semester

:6

Jurusan

: Manajemen

Program Studi

: Manajemen

Fakultas

: Ekonomi

Alamat Asal

: Kalitan, Bondo, Mungkid, Magelang

Alamat di Yogyakarta: Karangmalang blok A No 10 D Caturtunggal Depok Sleman

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

3. Nama

: Yuliana Tri Pamungkas

NIM

: 16808141063

Contact Person

: 082221776797

Tempat, Tgl Lahir

: Sleman, 31 Juli 1996

Semester

:6

Jurusan

: Manajemen

Program Studi

: Manajemen

Fakultas

: Ekonomi

Alamat Asal

: Gang Brojowikalpo No. 5 Mrican, Caturtunggal, Depok, Sleman

Alamat di Yogyakarta : Gang Brojowikalpo No. 5 Mrican, Caturtunggal, Depok, Sleman 4. Nama

: Purwanti

NIM

: 16808141065

Contact Person

: 082131281089

Tempat, Tgl Lahir

: Cilacap, 6 Agustus 1997

Semester

:6

Jurusan

: Manajemen

Program Studi

: Manajemen

Fakultas

: Ekonomi

Alamat Asal

: Jl. M Baeturrohman No 148 A RT 06/08 Maos, Cilacap

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Alamat di Yogyakarta : Karangmalang blok D2 Caturtunggal, Depok, Sleman

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

PENUTUP Demikian proposal praktik industri (PI) ini kami ajukan. Besar harapan kami akan terkabulnya permohonan demi terlaksananya program praktik industri (PI) ini. Atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terimakasih.

Yogyakarta, 30 Januari 2018 Pemohon PI,

Pemohon PI,

Pemohon PI,

Pemohon PI,

Rosita Pangesti

Erlianti Indah

Yuliana Tri

Purwanti

Budiati

Pamungkas

NIM.

NIM.

NIM.

NIM.

16808141055

16808141056

16808141063

16808141065

Mengetahui,

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

FAKULTAS EKONOMI Alamat: Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281

Koordinator Praktik Industri, Program Studi Manajemen

Arum Darmawati, SE.,MM. NIP. 19800405 200501 2 002

Related Documents

Angkasa Pura.docx
June 2020 14
Angkasa Lepas
June 2020 11
Benda Angkasa Luar.docx
November 2019 23
Memori Beraya Di Angkasa
October 2019 10
Sejarah Angkasa Ii
May 2020 9

More Documents from "ari nabawi"