ANEMIA GIZI BESI PADA REMAJA PUTRI PUSKESMAS MALANGBONG
APA ITU ANEMIA ??????
Anemia atau sering disebut kurang darah adalah keadaan dimana darah merah kurang dari normal dan yang biasa digunakan sebagai dasar adalah kadar Hemoglobin (Hb).
DIAGNOSA ANEMIA
DAMPAK ANEMIA GIZI BESI PADA REMAJA 1. 5 L 2. Sitem imunitas rendah 3. Gangguan kognitif pada usia dini kurang kecerdasan 4. Produktifitas menurun 5. Anemia berat:tidak mampu mempertahankan suhu tubuh setelah terpapar suhu dingin dan sesak nafas
GEJALA ANEMIA
MENGAPA PADA REMAJA PUTRI ?
• Pertumbungan cepat , kebutuhan meningkat • Gaya hidup pola makan untuk menjaga penampian : efek psikologis • HAID : kehilangan darah rutin dalam jumlah cukup banyak
Lanjutan… • Calon ibu : proses kehamilan dan proses melahirkan membutuhan kebutuhan yang lebih terutama untuk organ yang membutuhan asam folat tinggi.
IBU ANEMI
BBLR
ANAK GIZI BURUK
CARA MENGATASI ANEMIA
• Makan makanan sumber zat besi • Makan makanan sumber vit c • Menghindari konsumsi zat penghambar penyerapan zat besi • Anemia lanjut : Transpusi darah (caraterakhir)
Sumber Zat Besi
Penghambat zat besi
PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH
• Minum TTD (mengandung besi element dan asam folat) • Setiap remaja mendapat 48 kapsul untuk satu tahun • Setiap remaja putri disarankan minum 1 (satu) tablet perminggu.
ANY QUESTION ?????