ANALISA SITUASI TERDIRI DARI ANALISA LINGKUNGAN DAN ANALISA PESAING 1. ANALISA LINGKUNGAN a. Lingkungan Internal b. Lingkungan Eksternal a.1. analisa Internal kekuatan yang dimiliki rumah sakit umum daerah dr. murjani a. Tenaga dokter spesialis dan sub spesialis yang berpengalaman b. Tenaga paramedis yang memenuhi standar c. Memiliki pelayanan unggulan d. Jumlah tempat tidur yang memadai e. Potensi pengembangan sarana masih sangat memungkinkan f. Pelayanan relatif meningkat g. Tarif pelayanan telah ditetapkan oleh DPRD dan Pemerintah Kabupaten h. Menjadi rumah sakit rujukan dari rumah sakit jejaring i. Master plan RS sudah ada Kelemahan: 1. System informasi RS belum optimal 2. Sarana dan prasarana belum memadai 3. Kompetensi SDM yang tidak merata 4. Tata kelola yang belum optimal 5. Budaya kinerja belum terbangun 6. Remunerasi belum memadai dan berkeadilan 7. Motivasi dan produktifitas SDM belum optimal 8. Kepatuhan terhadap SOP belum optimal 9. Keterbatasan anggaran Peluang: 1. Meningkatnya rujukan dari rumah sakit jejaring 2. JKN, Jamkesda dan asuransi kesehatan lainnya 3. Meningkatnya ekonomi masyarakat
No
kekuatan Tenaga dokter spesialis dan sub spesialis yang berpengalaman Tenaga paramedis yang memenuhi standar
No
kelemahan System informasi RS belum optimal Sarana dan prasarana belum memadai
Memiliki pelayanan unggulan
Kompetensi SDM yang tidak merata
Jumlah tempat tidur yang memadai
Tata kelola yang belum optimal
No.
Potensi pengembangan sarana masih sangat memungkinkan
Budaya kinerja belum terbangun
Pelayanan relatif meningkat
Remunerasi belum memadai dan berkeadilan
Tarif pelayanan telah ditetapkan oleh DPRD dan Pemerintah Kabupaten
Motivasi dan produktifitas SDM belum optimal
Menjadi rumah sakit rujukan dari rumah sakit jejaring Master plan RS sudah ada
Kepatuhan terhadap SOP belum optimal
Peluang Meningkatnya rujukan dari rumah sakit jejaring JKN, Jamkesda dan asuransi kesehatan lainnya Meningkatnya ekonomi masyarakat Meningkatnya kesadaran masyarakat
Keterbatasan anggaran
No.
Ancaman Regulasi tenaga profesi Tuntutan masyarakat akan mutu layanan
Tuntutan hukum terhadap pelayanan kesehatan Kenaikan harga alat medis dan bahan habis pakai Ketidakpastian anggaran