Akuntansi Keuangan Ii 08 Juni2003

  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Akuntansi Keuangan Ii 08 Juni2003 as PDF for free.

More details

  • Words: 980
  • Pages: 6
AKUNTANSI KEUANGAN II SOAL-SOAL LAPORAN ARUS KAS

Oleh Kelas : H Kelompok: 8 Taufan indra Vidiana H Tika Fitria A Yeti P

(2007310395) (2007310369) (2007310370) (2007310291) (2007310266)

S1 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2009

AKUNTANSI KEUANGAN II LAPORAN ARUS KAS 1. Tujuan dari laporan arus kas ialah tujuan utamanya menyediakan informasi yang relevan mengenai penerimaan dan pembayaran kas sebuah perusahaan selama suatu periode. Informasi yang dapat diberikan ialah : • Kemampuan entitas untuk menghasilkan arus kas dimasa depan. • Kemampuan entitas untuk membayar deviden dan memenuhi kewajibannya. • Penyebab perbedaan antara laba bersih dan arus kas bersih dari kegiatan operasi • Transaksi investasi dan pembiayaan yang melibatkan kas dan nonkas selama suatu periode. 2. Perbedaan kegiatan arus kas, antara lain : • Operasi (operating activities) : Meliputi pengaruh kas dari transaksi yang digunakan untuk menentukan laba bersih. • Pembiayaan ( Financing Activities ) Melibatkan pos – pos kewajiban dan ekuitas pemilik, meliputi : 1. Perolehan sumber daya dari pemilik dan komposisinya kepada mereka dengan pengambilan atas dan dari investasinya. 2. Peminjaman uang dari kreditor serta pelunasannya. Investasi ( Investing Activities ) : Meliputi pemberian dan penagihan Pinjaman Serta perolehan dan pelepasan investasi ( baik hutang maupun ekuitas ) serta property, pabrik, dan peralatan. 3.Informasi untuk membuat laporan arus kas yaitu, berasal dari : 1. Neraca komparatif 2. Laporan laba rugi 3. Data transaksi terpilih Informasi yang disediakan oleh setiap sumber tersebut, melibatkan langkah-langkah: 1. Penentuan kas yang disediakan oleh operasi 2. Penentuan kas yang disediakan oleh atau digunakan dalam aktivitas investasi dan pembiayaan. 3. Penentuan perubahan (kenaikan atau penurunan) kas selama periode berjalan. 4. Rekonsiliasi perubahan kas dengan saldo kas awal dan saldo kas akhir. 4.Karena laporan arus kas mengklasifikasikan penerimaan kas berdasarkan kegiatan operasi, investasi, dan pembiayaan.

5.Perhitungan Arus kas bersih dari kegiatan operasi BONNIE RAITT comp. laporan Arus Kas Untuk tahun yang berakhir 31 des 2002 Arus kas dari aktivitas operasi: Laba bersih Penyesuaian untuk merekonsiliasi laba bersih ke kas Bersih yang disediakan oleh aktivitas operasi: Beban penyusutan $ 520.000 Kenaikan piutang usaha ($ 500.000) Kenaikan hutang usaha $ 350.000 Arus kas bersih yang disediakan oleh aktivitas operasi

$3.500.000

($ 370.000) $3.130.000

6.Klasifikasi dari kegiatan-kegiatan Arus Kas 1. Operasi : pembayaran kas pada pemasok, kas yang diterima dari pelanggan, pembayaran kas kepada karyawan, pembayaran kas untuk beban operasi. 2. Investasi : pembelian peralatan, penjualan bangunan, 3. Pembiayaan : penerbitan modal saham, penerbitan obligasi dari tanah 4. Investasi & pembiayaan non kas : Penebusan obligasi, pembelian saham treasuri, pembayaran deviden, pertukaran peralatan dengan perabot. 7. Argumen yang menggambarkan

Laba Bersih

Penambahan Beban penyusutan Amortisasi aktiva tak terwujud dan beban yang ditangguhkan Amortisasi diskonto obligasi Kenaikan kewajiban pajak penghasilan yang ditangguhkan Kerugian atas investasi dalam saham biasa dengan menggunakan metode ekuitas Kerugian atas penjualan aktiva pabrik Kerugian penghapusan aktiva Penurunan piutang usaha penurunan persediaan Penurunan beban dibayar dimuka Kenaikan hutang usaha Kenaikan kewajiban akrual

Pengurangan Amortisasi premi obligasi Penurunan kewajiban pajak penghasilan yang ditangguhkan Laba atas investasi dalam saham biasa dengan metode ekuitas Keuntungan atas penjualan aktiva pabrik Kenaikan piutang usaha Kenaikan persediaan Kenaikan beban dibayar di muka Penurunan hutang usaha Penurunan kewajiban akrual

Penambahan dan pengurangan yang terdaftar di atas merekonsiliasi laba bersih terhadap arus kas bersih dari kegiatan operasi, yang menggambarkan alasan mengapa metode tidak langsung juga dikenal sebagai metode rekonsiliasi.

8. karena dari neraca lajur diperoleh hasil laba bersih atau rugi bersih suatu perusahaan dimana akan dibuatnya sebuah laporan arus kas. Neraca lajur tidak diperlukan dalam pembuatan laporan arus kas. 9. perhitungan laporan arus kas dari kegiatan investasi AMERICAN GLANDHANDERS coorp. Laporan Arus Kas 31 des 2002 Arus kas dari aktifitas investasi: Penjualan tanah Pembelian persediaan Pembelian saham treasuri Pembelian Peralatan Penerbitan saham biasa Pembelian sekuritas yang tersedia untuk dijual Arus kas yang disediakan dari aktifitas operasi 10. Perhitungan Laporan arus kas dari kegiatan pembiayaan. CHRONO TRIGGER Laporan Arus Kas 31 des’ 2002 Arus kas dari aktifitas pembiayaan : Pembayaran Hutang Usaha $ 770.000 Penerbitan Saham Biasa 250.000 Pembayaran deviden (300.000) Penerimaan dari wesel tagih 100.000 Penerbitan Hutang Obligasi ( 510.000) Pembelian Saham treasuri 46.000 Arus kas yang disediakan dari aktifitas pembiayaan

($ 130.000) $ 845.000 $ 72.000 ($ 415.000) $ 320.000 $ 59.000 $ 751.000

$ 356.000

11. Laporan Arus kas Metode Langsung Azure Coorporation Laporan Arus Kas 31 des’2002 Arus kas dari aktifitas operasi : Laba bersih Persediaan $ 11.000 Kenaikan piutang usaha (17.000) Kenaikan Hutang Usaha (13.000) Arus kas dari aktifitas operasi

$ 30.000 ($ 19.000) $ 11.000

12. Laporan Arus kas Metode Tidak Langsung : Azure Coorporation Laporan Arus Kas 31 des’2002 Arus kas dari aktifitas operasi : Laba bersih Persediaan $ ( 11.000) Kenaikan piutang usaha (17.000) Kenaikan Hutang Usaha 13.000 Arus kas dari aktifitas operasi

$ 30.000 ($ 7.000) $ 23.000

13. Laporan Arus kas bersih dari kegiatan operasi : Red October Coorp Laporan arus kas 31 des’2002 Arus kas dari kegiatan operasi : Laba bersih Penyesuaian untuk merekonsiliasi laba bersih ke kas Bersih yang disediakan oleh aktifitas operasi : Beban penyusutan $ 17.000 Kenaikan Piutang usaha (11.000) Sekuritas yg tersedia u/ di jual 16.000 Persediaan ( 7.400) Wesel bayar non dagang 15.000 Kenaikan hutang usaha 9.300 Arus kas bersih dr. aktifitas operasi 14. Laporan Arus kas bersih dari kegiatan operasi : Izzi Coorp Laporan arus kas 31 des’ 2002 Arus kas dari kegiatan operasi : Rugi bersih Penyesuain Laba bersih : Beban penyusutan $ 84.000 Kenaikan Piutang usaha $( 8.100) Arus kas bersih dr. kegiatan operasi

$ 50.000

($ 38.900) $ 11.100

$ 70.000 $(75.900) $( 5.900) – Rugi

15. Klasifikasi Pos – Pos 1. Operasi – ditambahkan ke laba bersih : Penyusutan Amortisasi aktiva tak berwujud Beban pensiun melebihi jumlah yang di danai 2.Operasi – Dikurangi dari laba bersih : Kenaikan Piutang bunga atas wesel tagih 3.Investasi : Pembelian peralatan Penjualan gedung 4.Pembiayaan : Penerbitan modal saham Pembelian saham treasuri Penerbitan obligasi atas tanah Pembayaran deviden 5.investasi & pembiayaan non kas : Penebusan obligasi Pertukaran peralatan dengan meubel

Related Documents