9 Sk Standar Layanan Klinis.docx

  • Uploaded by: Agus Putu Agung
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 9 Sk Standar Layanan Klinis.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 576
  • Pages: 3
PEMERINTAH KABUPATEN KLUNGKUNG DINAS KESEHATAN

UPT. PUSKESMAS DAWAN II Jln. Raya Gunaksa – Klungkung, Desa Gunaksa, Kec. Dawan, Telp. 0366-22878

KEPUTUSAN KEPALA UPT. PUSKESMAS NUSA PENIDA I NOMOR 9 TAHUN 2019 TENTANG STANDAR LAYANAN KLINIS DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA KEPALA UPT. PUSKESMAS NUSA PENIDA I a. bahwa upaya kesehatan perorangan tingkat pertama yang diselenggarakan di Puskesmas harus berorientasi pada mutu dan keselamatan pasien ;

Menimbang

b. bahwa dalam rangka mencapai mutu dan keselamatan pasien seperti yang dimaksud huruf a tersebut perlu adanya layanan klinis yang terstandar; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Kepala UPT. Puskesmas Nusa Penida I tentang Standar Layanan Klinis;

Mengingat

:

1. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 116); 2. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 3. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga Kesehatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 298 Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5607); 4. Undang–Undang Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2014 tentang Keperawatan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 307, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5063); 5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1438/MENKES/PER/X/2010 tentang Standar 1

Pelayanan Kedokteran (Berita Indonesia Tahun 2010 Nomor 464;

Negara

Republik

6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1796/MENKES/PER/VIII/2011 tentang Registrasi Tenaga Kesehatan (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 603; 7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1676); 8. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun 2016 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan; 9. Keputusan Menteri 369/MENKES/SK/III/2007 Bidan;

Kesehatan tentang Standar

Nomor Profesi

10. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung Nomor 168 Tahun 2015 tentang Penetapan Indikator – indikator Prioritas Dalam Pelayanan Kesehatan di Kabupaten Klungkung; 11. Keputusan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung Nomor 106 Tahun 2016 tentang Struktur Organisasi Puskesmas di Kabupaten Klungkung; MEMUTUSKAN Menetapkan

: KEPUTUSAN KEPALA UPT. PUSKESMAS NUSA PENIDA I TENTANG STANDAR LAYANAN KLINIS;

KESATU

: Standar layanan klinis di UPT Puskesmas Nusa Penida I adalah Standar Operasional dan Prosedur (SOP) yang terkait dengan pelayanan klinis.

KEDUA

: SOP seperti yang dimaksud pada diktum kesatu disusun oleh masing- masing unit pelayanan dikoordinasi oleh Penanggung

Jawab

UKP

dan

ditetapkan

oleh

kepala

Puskesmas. KETIGA

Penyusunan SOP seperti dimaksud pada diktum kedua harus mengacu pada. a. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia 2

Nomor

HK.02.02/MENKES/514/2015

tentang

Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Tingkat Pertama. b. Pedoman pelayanan lainnya yang dikeluarkan oleh Kemenkes. c. Pedoman pelayanan klinis yang dikeluarkan oleh Organisasi Profesi atau Kolegium Profesi. d. Pedoman- pedoman yang dikeluarkan oleh WHO. e. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta Evidence Based Medicine. KEEMPAT

: Pemberi

layanan

klinis

harus

mematuhi

SOP

sesuai

keputusan klinis yang dibuatnya, modifikasi pelaksanaan SOP

dalam

keadaan

pelayanan

khusus

klinis

pasien,

dapat

dilakukan

dalam

kegawatdaruratan

dan

keterbatasan sumber daya dan harus dicantumkan dalam rekam medis. KELIMA

Pemberi layanan klinis yang tidak mematuhi SOP diberikan sanksi berupa teguran lisan, teguran tertulis dan sanksi administratif oleh kepala Puskesmas.

KEENAM

SOP tetap berlaku sebelum adanya revisi.

KETUJUH

SOP harus ditinjau sekurang- kurangnya setiap 2 (dua) tahun untuk menyesuaikan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.

KEDELAPAN

Keputusan ini mulai berlaku pada saat ditetapkan.

Ditetapkan di Sampalan Pada tanggal 9 Februari 2019 PLT. KEPALA UPT. PUSKESMAS NUSA PENIDA I

AGUS PUTU AGUNG

3

Related Documents


More Documents from "trijoko"