8.1.5.1. Sk Jenis Reagensia Esensial Dan Bahan Lain Yang Harus Tersedia Zzz.docx

  • Uploaded by: rinny gusnimar
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 8.1.5.1. Sk Jenis Reagensia Esensial Dan Bahan Lain Yang Harus Tersedia Zzz.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 482
  • Pages: 4
PEMERINTAH KOTA LANGSA DINAS KESEHATAN KOTA LANGSA UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR Nomor : 445/SK-VIII/054/2017 TENTANG JENIS REAGENSIA ESENSIAL DAN BAHAN LAIN YANG HARUS TERSEDIA DI UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR KEPALA UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR, Menimbang

: a. bahwa dalam melakukan pengendalian reagen meliputi penerimaan penyimpanan dan pendistribusian reagen hingga mendapatkan hasil yang optimal dan berkualitas; b. bahwa berdasarkan pertimbangan pada huruf a, maka perlu ditetapkan keputusan kepala UPTD Puskesmas Langsa Timur tentang jenis reagensia esensial dan bahan lain yang harus tersedia;

Mengingat

:

1.

Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 29 tahun 2004 tentang Praktik Kedokteran;

2.

Undang-Undang Negara Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;

3.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 411 tahun 2010 tentang Laboratorium Klinik;

4.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Laboraturium Pusat Kesehatan Masyarakat;

5.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

6.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2015 tentang

Laboratorium Ibu

Hamil,

Bersalin Dan Nifas di Fasilitas pelayanan Kesehatan Dan Jaringan Pelayanannya; 7.

Peraturan

Menteri

Kesehatan

Republik

Indonesia

Nomor 42 tahun 2015 tentang Izin Dan Penyelanggaraan Praktik Ahli Teknologi Laboratorium Medik; 8.

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas;

9.

Qanun Propinsi Aceh Nomor 4 Tahun 2010 tentang Kesehatan;

10. Qanun Kota Langsa Nomor 5 Tahun 2014 tentang Pelayanan Kesehatan; MEMUTUSKAN Menetapkan :

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR TENTANG JENIS REAGENSIA ESENSIAL DAN BAHAN LAIN YANG HARUS TERSEDIA DI UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR;

KESATU

:

Jenis reagensia esensial dan bahan lain yang harus tersedia di UPTD Puskesmas Langsa Timur sebagaimana tercantum dalam lampiran merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari surat keputusan ini.

KEDUA

:

Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan

ketentuan

kekeliruan

apabila

akan

dikemudian

diadakan

hari

terdapat

perbaikan/perubahan

sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Langsa pada tanggal

11 Januari 2017

Kepala UPTD Puskesmas Langsa Timur,

Mahlidayani

LAMPIRAN I NOMOR TANGGAL

: :

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR 445/SK-VIII/054/2017 11 Januari 2017

JENIS REAGENSIA ESENSIAL DAN BAHAN LAIN YANG HARUS TERSEDIA DI UPTD PUSKESMAS LANGSA TIMUR

NO

NAMA REAGEN

1

Glucose Easy touch

2

Cholesterol Easy touch

3

Asam Urat Easy touch

4

Accu check

5

Urine test strip 10 Parameter

6

Widal test

7

Golongandarah anti A

8

Golongandarah anti B

9

Golongandarah anti D

10

Larutan Giemsa

11

Larutan eosin

12

Larutan methanol

13

Oil emersi

14

Tes kehamilan strip

15

Tes syphilis strip

16

Cat Ziel nelsen

17

Aquadest

18

Alkohol 70 %

19

Objek glass frosted

20

Kertas lensa

21

Blue tip

22

Objek glass

23

Deck glass

KETERANGAN

24

Pot sputum

25

Tabung reaksi besar

26

Tabung reaksi kecil

27

Tisu gulung

28

Yellow tip

29

Tourniquet

30

Spuit 3cc

31

Spuit 1cc

32

Kotak slide

33

Kertas printer

34

spektrofotometer

35

Pot urine

36

Kapas

Kepala UPTD Puskesmas Langsa Timur

Mahlidayani

Related Documents


More Documents from "ruth rindy"