INSTRUKSI KERJA
PUSKESMAS SEBENGKOK KOTA TARAKAN
Tanggal Terbit 01 Juni 2009
Halaman 1 of 3
PELABELAN SPESIMEN
NO. DOKUMEN REVISI
:PKM.SEBENGKOK/IK-06/LB/06-09 : 00
Dibuat oleh : Penanggung Jawab Laboratorium
Diperiksa Oleh : Manajemen Refresentatif
Diberlakukan oleh Kepala Puskesmas Sebengkok
Normah NIP. 19820727 200502 2 005
Janariah NIP. 19650705 1989 2 004
Dr. Kosala Tri Rinaryanto NIP. 19720818 20212 1 004
Dilarang mengcopy naskah ini tanpa seijin MR.
INSTRUKSI KERJA
PUSKESMAS SEBENGKOK KOTA TARAKAN
Tanggal Terbit 01 Juni 2009
Halaman 2 of 3
PELABELAN SPESIMEN
RIWAYAT PERUBAHAN DOKUMEN BAGIAN
ISI PERUBAHAN
NO REVISI
PERDANA
00
1. Nama Pekerjaan Pelabelan sampel pasien di unit laboratorium 2. Ruang Lingkup 2.1. Unit laboratorium 3. Keterampilan Dilarang mengcopy naskah ini tanpa seijin MR.
TANGGAL REVISI
INSTRUKSI KERJA
PUSKESMAS SEBENGKOK KOTA TARAKAN
Tanggal Terbit 01 Juni 2009
PELABELAN SPESIMEN
Halaman 3 of 3
3.1. Analis laboratorium 4. Peralatan dan Bahan 4.1. ATK 5. Instuksi 5.1. Pasien memberikan blangko pemintaan kepada petugas laboratorium. 5.2. Petugas mengidentifikasi pasien dan mencatat dalam buku register. 5.3. Lakukan pengambilan sampel dengan terlebih dahulu memberikan label yang sama pada blangko permintaan dengan botol penampung atau tabung reaksi ( berupa kode nomor ). 5.4. Untuk pemeriksaan BTA, wadah yang digunakan diberi label yang berisi dengan nama pasien, alamat, dan tanggal pengambilan. 6. Dokumen Terkait 6.1. Blangko permintaan pemeriksaan laboratorium
Dilarang mengcopy naskah ini tanpa seijin MR.