5.4.2 A. Sk Mekanisme Komunikasi&koordinasi Yes Oh.docx

  • Uploaded by: Yesir Hasan
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 5.4.2 A. Sk Mekanisme Komunikasi&koordinasi Yes Oh.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 232
  • Pages: 2
PEMERINTAH KABUPATEN SERANG

DINAS KESEHATAN UPT PUSKESMAS KECAMATAN BANDUNG Jl.Raya Blokang-Cikande Km.3 Bandung, Serang KodePos 42176 Email : [email protected]

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KECAMATAN BANDUNG Nomor : 034 /SK/PKM-BANDUNG/I/2018

TENTANG MEKANISME KOMUNIKASI DAN KOORDINASI UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM) DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA, KEPALA UPT PUSKESMAS KECAMATAN BANDUNG,

Menimbang

: a

bahwa dalam rangka meningkatkan fungsi puskesmas yang terdiri dari bermacam-macam UKM yang diharapkan dapat bekerjasama secara terpadu di bawah satu pimpinan dan satu administrasi;

b

bahwa untuk keterpaduan kerja antar upaya dan meningkatkanproduktifitas kerja maka perlu ditetapkan keputusan mekanisme komunikasi dan koordinasi program;

Mengingat

a.: 1.

Peraturan Daerah Kabupaten Serang nomor 11 tahun 2008 tentang Sistem

b.

kegiatan Kabupaten; 2.2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No 92 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan komunikasi data dalam system informasi kesehatan terintegrasi; MEMUTUSKAN

Menetapkan

KEPUTUSAN KEPALA UPT PUSKESMAS KECAMATAN BANDUNG TENTANG MEKANISME KOMUNIKASI DAN KOORDINASI UKM.

KESATU

:

Untuk menyesuaikan dengan perkembangan kebutuhan masyarakat dan / atau sasaran UKM serta perubahan regulasi, uraian tugas penanggung jawab dan pelaksana UKM perlu dikaji ulang secara periodik.

KEDUA

:

Proses maupun hasil pengelolaan upaya dikomunikasikan oleh penanggung jawab upaya kepada pelaksana UKM serta lintas upaya dan lintas sektor terkait agar ada kesamaan persepsi untuk efektivitas pelaksanaan UKM.

KETIGA

:

Apabila ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini akan diadakan perbaikan.

Ditetapkan di : Bandung P Pada tanggal : 2 Januari 2018

KEPALA UPT PUSKESMAS KECAMATAN BANDUNG,

SUDARTO

Related Documents


More Documents from ""