5.1.2.2 Ka Kegiata Orientasi.docx

  • Uploaded by: Oviokta Rama
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 5.1.2.2 Ka Kegiata Orientasi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 687
  • Pages: 5
PEMERINTAH KABUPATEN BLORA

DINAS

KESEHATAN

UPTD PUSKESMAS TODANAN Alamat : Rt.02/ Rw.03 Ds. TodananKec. Todanan 58256 Email : [email protected]

KERANGKA ACUAN KEGIATAN ORIENTASI PENANGGUNGJAWAB DAN PELAKSANA UKM YANG BARU TAHUN 2018

A. PENDAHULUAN Dalam

upaya memberikan pelayanan Puskesmas dituntut bisa

memberikan pelayanan sebaik baiknya sebagai publik service sesuai dengan visi puskesmas. Serta terwujudnya masyarakat terhadap pelayanan yang lebih baik,lebih ramah dan lebih bermutu. Seiring dengan meningkatkan tingkat pendidikan dan sosial ekonomi masyarakat. Serta dalam rangka untuk meningkatkan kapasitas kemampuan pegawai baru di Puskesmas diperlukan mekanisme untuk melakukan pembinaan dan pembekalan kepada pegawai baru yang akan bekerja di lingkungan puskesmas.Program tersebut dilaksanakan dalam waktu yang telah ditentukan untuk memberi kesempatan kepada pegawai baru untuk pengenalan terhadap tugas pokok dan fungsi sesuai dengan tujuan

rekrutmen.,selanjutnya

sebagai

pegawai

baru

di

lingkungan

Puskesmas perlu diberikan pendampingan agar dapat menyesuaikan diri dengan nilai nilai dan budaya kerja Puskesmas.Penyesuaian diri yang tepat dan cepat semakin mendukung sikap kerja para pegawai baru dan sinergi dengan lingkungannya. sehingga apabila ada permasalahan yang berkaitan dengan cara menyesuaikan diri,para pegawai baru memiliki bekal untuk dapat menyelesaikan secara mandiri dan tidak mempengaruhi kinerja dan akhirnya tidak berdampak buruk pada pelayanan kepada masyarakat.

B. LATAR BELAKANG Program UKM yang sangat banyak,yang terdiri dari UKM esensial yang terdiri dari Promkes, KIA-KB,Kesling,P2P,Gizi dan UKM pengembangan yang terdiri dari Hatra, UKS,jiwa,Lansia dengan jenis kegiatan di dalam gedung dan di 1

luar gedung .Dari petugas baru yang rata – rata 0 % belum mengetahui tugas dan tanggung jawabnya secara keseluruhan. Untuk itu perlunya

baru dalam UKM untuk dilakukan orientasi untuk

meningkatan pengetahuan tentang UKM dan peningkatan kinerja secara berkelanjutan .

C. TUJUAN A. Tujuan umum Agar Penanggungjawab atau Pelaksana Upaya UKM yang baru dapat memahami upaya yang menjadi tanggung jawab mereka, keterkaitan dengan upaya puskesmas yang lain, maupun keterkaitan dengan keseluruhan tugas pokok dan fungsi puskesmas B. Tujuan Khusus 1. Memberikan

pelayanan

UKM

dengan

sebaik-bainya

kepada

masyarakat. 2. Meningkatkan pengetahuan pelaksana program baru tentang program UKM. 3. Meningkatkan ketrampilan penanggung jawab dan pelaksana program dalam melaksanakan kegiatan di UKM. .

D. METODE Orientasi dilakukan dengan metode Rolling atau berpindah – pindah tempat. E. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN Kegiatan Pokok : melaksanakan orientasi pada PJ Program dan Pelaksana Program UKM Rincian Kegiatan : Tahap Persiapan : Penanggungjawab atau Pelaksana Upaya UKM yang baru melapor kepada Kepala Puskesmas Tahap Pelaksanaan : 1. Petugas baru Memperkenalkan diri dengan karyawan puskesmas 2. Petugas baru membuat rencana kegiatan pelaksanaan orientasi 2

3. Petugas baru melaksanakan kegiatan sesuai jadual 4. Petugas baru membuat laporan orientasi F.CARA MELAKUKAN KEGIATAN Peserta Orientasi mengikuti tehnis dari program. Adapun cara melaksanakan kegiatan sebagai berikut : Kegiatan

Metode

A. Tahap persiapan: Penanggungjawab atau Pelaksana Upaya

-

Tatap muka

UKM yang baru melapor kepada Kepala Puskesmas.

Mempersiapkan kert

B. Tahap pelaksanaan C. Petugas

baru

Memperkenalkan

diri

-

Tatap muka

D. Petugas baru membuat rencana kegiatan

-

Penugasan

-

Teori & Praktek

-

Penugasan

dengan karyawan puskesmas

pelaksanaan orientasi E. Petugas baru melaksanakan kegiatan sesuai jadual F. Petugas baru membuat laporan orientasi

G. SASARAN Penanggung Jawab dan Pelaksana UKM yang Baru H.JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN Setiap ada petugas UKM yang baru . No 1

Kegiatan

Waktu

Tahap persiapan: Penanggungjawab

atau

Pelaksana Jan

Upaya UKM yang baru melapor kepada 2018 Kepala Puskesmas. 2

Pelaksana

Tahap pelaksanaan : 3



Des Petugas baru

Petugas

baru

Memperkenalkan

diri

Petugas baru

dengan karyawan Puskesmas. Petugas baru membuat rencana kegiatan Jan pelaksanaan orientasi



Des Petugas baru



Des Petugas baru



Des Petugas baru

2018

Petugas baru melaksanakan kegiatan Jan sesuai jadual

2018

Petugas baru membuat laporan orientasi

Jan 2018

I.MONITORING EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN Pemantauan akan dilaksanakan dalam proses kegiatan No

Kegiatan

Sesuai

Tidak Sesuai

1

Penanggungjawab atau Pelaksana Upaya UKM yang baru melapor kepada Kepala Puskesmas.

2

Petugas baru Memperkenalkan diri dengan karyawan Puskesmas.

3

Petugas

baru

membuat

rencana

kegiatan

pelaksanaan orientasi 4

Petugas baru melaksanakan kegiatan sesuai jadual

5

Petugas baru membuat laporan orientasi

J.PENCATATAN,PELAPORAN ,DAN EVALUASI 1. Pencatatan di lakukan setelah kegiatan di laksanakan 2. Pelaporan seminggu sekali 3. Evaluasi dilaksanakan seminggu sekali . Todanan, 10 Februari 2018 Mengetahui Kepala UPTD PuskesmasTodanan

Rismiyati,S.Kep.Ners NIP. 196909291990122001

Penanggung Jawab UKM

Hayuning Sri Setyarti GA,S.Kep.Ners NIP.197806092010012013 4

5

Related Documents

5122
April 2020 5
Ka Leo O Ka Liona
June 2020 21
Ka Leo O Ka Liona
May 2020 25
Ka Leo O Ka Liona
June 2020 25
Ka Leo O Ka Liona
June 2020 24

More Documents from ""