4. Perkembangan Dan Tujuan Muhammadiyah.docx

  • Uploaded by: agustina
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 4. Perkembangan Dan Tujuan Muhammadiyah.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 228
  • Pages: 2
PERKEMBANGAN DAN TUJUAN MUHAMMADIYAH A. Rumusan pertama Rumusan pertama pada waktu permulaan berdirinya Muhammadiyah: 1. Menyebarkan pengajaran Kanjeng Nabi Muhammad saw. Kepada penduduk residen Yogyakarta. 2. Memajukan keagamaan Islam kepada anggota-anggotanya. B. Rumusan kedua Rumusan ini terjadi setelah Muhammadiyah meluas di luar Yogyakarta 1. Memajukan dan menggembirakan pengajaran dan pelajaran agama Islam di Hindia Belanda 2. Memajukan dan enggembirakan hidup sepanjang kemauan agama Islam kepada sekutu-sekutunya C. Rumusan Ketiga Rumusan ketiga terjadi pada masa pendudukan Jepang (1942-1945) 1. Menyiarkan agama Islam,serta melatihkan hidup yang selaras dengan tuntunannya. 2. Melakukan pekerjaan kebaikan umum 3. Memajukan pengetauan dan kepandaian serta budi pekerti yang baik kepada anggotanya. D. Rumusan Keempat Rumusan ini terjadi setelah Muktamar Muhammadiyah ke 31 di Yogyakarta tahun 1950 1. Menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga dapat mewujudkan masyarakat Islam yang sebenar- benarnya

E. Rumusan Keenam Rumusan ini terjadi pada Muktamar Muhammadiyah ke 41 di Surakarta tahun 1985 1. Menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujudnya masyarakat utama adil dan makmur yang diridhai Allah SWT F. Rumusan Ketujuh Rumusan ini terjadi pada Muktamar ke-44 di Jakarta tahun 2000 1. Menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujudnya masyarakat Islam yang sebener-benarnya G. Kesimpulan : Sejak berdiri(1912)hingga(2004)muhammadiyah telah mengalami perubahan tujuan sebanyak 7 kali. Tujuan yang terahir hasil muktamar ke-44 thn 2000 di Jakarta adalah “Menegakkan dan menjunjung tinggi agama Islam sehingga terwujud masyarakat Islam yang sebenarbenarnya

Related Documents


More Documents from "Anonymous W96lqjb"

10260_farmasi Rs Fix.docx
November 2019 51
November 2019 44
Absen Penyuluhan.docx
November 2019 54
Matrik_penelitian.pdf
December 2019 51