4 Cara Menyusui Bayi Saat Puting Lecet.docx

  • Uploaded by: delista jihan
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 4 Cara Menyusui Bayi Saat Puting Lecet.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 226
  • Pages: 1
4 CARA MENYUSUI BAYI SAAT PUTING LECET Puting lecet saat masa menyusui sering dialami oleh ibu-ibu muda yang baru pertama kali menyusui. Dan meski banyak penelitian menunjukkan bahwa puting lecet justru dapat sembuh dan tidak menjadi bahaya, jika Anda terus menyusui, namun pada kenyataannya, ketika puting sakit, beberapa ibu cenderung berhenti atau menunda menyusui untuk menghindari rasa sakit itu. Akibatnya,

produksi

ASI

pun

bisa

terpengaruh,

bahkan

menjadi

berkurang.

Beberapa ibu menyusui memang mengalami puting lecet hanya dalam waktu singkat, tetapi ada juga yang tak kunjung sembuh lecetnya. Kalau sudah begitu, segera cari penyebab dan cara untuk mengatasinya, ya, Bun, agar produksi ASI Anda tetap terjaga. inilah 4 cara yang bisa Anda coba lakukan untuk tetap menyusui si kecil selama puting Anda lecet: - Lakukan posisi setengah berbaring di tempat tidur. Ini memudahkan keluarnya ASI tanpa bayi perlu menyedot puting Anda terlalu kuat. - Usahakan selalu tepat waktu dalam menyusui. Puting yang sakit cenderung membuat Anda lebih sering mengulur waktu menyusui, padahal hal ini hanya akan menambah rasa sakit pada puting. - Cek lidah bayi saat menyusui. Jika puting Anda terus menerus sakit saat menyusui dan tidak kunjung sembuh, bisa jadi ada masalah tongue-tie pada lidah sang bayi. Jika masalahnya karena ini, segeralah ke dokter. - Gunakan nipple shield. Alat ini sering direkomendasikan untuk melindungi puting yang sakit saat menyusui, namun penggunaannya harus di bawah pengawasan dokter.(ayahbunda.co.id)

Related Documents


More Documents from "Mohd Osman Morshidi"