WASPADA PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK)
APA ITU PENYAKIT JANTUNG KORONER?
PENYEBAB PJK
GEJALA KLINIS PJK
APA ITU DISLIPIDEMIA? Dis
Lipid
Salah / gangguan
Lemak (Kolesterol / Trigliserida)
“Gangguan metabolisme lemak” kadar lemak dalam darah
Suatu zat / materi halus yang ditemukan di dalam aliran darah dan setiap sel tubuh
DARIMANA ASAL KOLESTEROL? • 75% dari dalam tubuh •25% dari makanan
MEMPUNYAI PERAN PENTING DALAM TUBUH! Dalam jumlah cukup, diperlukan oleh tubuh untuk sumber energi, menghasilkan selaput sel, bahan baku pembuatan hormon tubuh
JENIS-JENIS KOLESTEROL
+ TRIGLISERIDA
TRIGLISERIDA
BAHAYA DISLIPIDEMIA • Lemak (kolesterol + trigliserida) menumpuk di dinding pembuluh darah penyempitan dan penyumbatan darah
• Penyempitan dan penyumbatan pembuluh darah (atherosklerosis) kematian jaringan Di jantung PENYAKIT JANTUNG KORONER Di otak STROKE
Makanan Tinggi Kolesterol • • • • • • • • •
Kuning telur Cumi Otak sapi Telur puyuh Jeroan kambing dan sapi Santan Daging berlemak Daging ayam berkulit Daging bebek berkulit
FAKTOR RESIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER
• • • • • •
Dislipidemia (Kolesterol tinggi) Merokok Hipertensi Diabetes mellitus (Kencing manis) Obesitas Kurang kegiatan fisik / kurang olahraga