UJIAN TENGAH SEMESTER
METODOLOGI PENELITIAN CA
Oleh: Hutama Faizal Ilham 165020307111071
JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI & BISNIS UNIVERSITAS BRAWIJAYA 2018
UTS Metodologi Penelitian Bacalah artikel dengan judul “THE EFFECT OF RELATED PARTY TRANSACTIONS ON FIRM PERFORMANCE: THE MODERATING ROLE OF POLITICAL CONNECTION IN INDONESIAN BANKING” dengan seksama. Kemudian, tugas yang harus dilakukan adalah:
a. Berdasarkan judul di atas, apa yang diteliti (isu) dalam penelitian tersebut. b. Jelaskan symptom isu tersebut. c. Jelaskan motivasi peneliti melakukan penelitian tersebut. d. Apa rumusan masalah, tujuan penelitian, dan kontribusi penelitian tersebut. e. Bagaimana permasalahan tersebut dibentuk/disusun (tinjauan teori → paradigma yang digunakan, dan penelitian terdahulu yang menjadi acuan peneliti pada artikel tersebut). f. Untuk menjawab masalah penelitian tersebut, hipotesis apa saja yang telah disusun peneliti. Apakah hipotesis-hipotesis tersebut merupakan hipotesis kangguru. Jelaskan mengapa demikian. g. Teknik apa yang digunakan peneliti dalam proses pengumpulan data penelitiannya. Apakah teknik tersebut sudah tepat untuk memenuhi tujuan penelitiannya.
A)Kinerja Perusahaan,Terutama dalam Perbankan di Indonesia terkait dengan koneksi politik. B)- Ada konsekuensi biaya operasional yang tinggi dan risiko non-performing Pinjaman pada bank. - Indeks koneksi politik di bank secara signifikan mempengaruhi bank kemampuan, likuiditas, efisiensi, dan nilai pasar melalui RPT. - Teori keagenan berpendapat bahwa koneksi politi-kal merugikan bank. - koneksi politik mempengaruhi jenis dan intensitas transaksi perusahaan dan akhirnya mempengaruhi kinerja perusahaan, - Interaksi antara koneksi politik dan RPT berdampak negatif pada investasi perusahaan. -Lemahnya perlindungan regulasi investor diIndonesia. C).Untuk memberikan pengujian dengan variasi lain,berbeda dengan pengujian yang telah ada sebelumnya. D).Rumusan masalah: Bagaimana pengaruh RPT pada kinerja bank dan pengaruh koneksi politik Tujuan Penelitian: -Menguji pengaruh transaksi dengan pihak berelasi (RPT) pada kinerja bank dan menyelidiki koneksi politik sebagai moderator dalam hubungan kausal keduanya. -Menemukan bukti empiris dari efek dari RPT pada kinerja bank-bank di Indonesia
-Mengkonfirmasi penelitian sebelumnya tentang efek RPT pada kinerja perusahaan.Terutama pada perusahaan perbankan. -Menyelidiki peran koneksi political di moderasi efek RPT pada kinerja bank Kontribusi Penelitian: - Menambahkan bukti empiris ke teori agensi di Indonesia - Memberikan perspektif yang berbeda dalam mengukur koneksi politik. -Penelitian ini dapat menjadi pertimbangan dalam menentukan kebijakan tata kelola perbankan, terutama dalam hal komposisi dewan perusahaan E).Tinjauan teori:Penelitian ini menjelaskan menurut teori teori yang telah ada lalu dihubungkan dengan masalah masalah yang muncul.contohya Menurut Gordon et al. (2004) RPT memungkinkan perusahaan untuk meminimalkan biaya transaksi dengan pihak lain sehingga disebut hipotesis transaksi yang efisien, atau memfasilitasi menopang, yaitu, meningkatkan kinerja perusahaan, dampak buruk dari RPT, atau konflik hipotesis kepentingan, memungkinkan pemegang saham mayoritas untuk menimbulkan kerugian bagi pemegang saham minoritas (Gordon et al. 2004) atau untuk memfasilitasi tunneling, yaitu, pengambilalihan aset perusahaan karena mereka kepentingan (Cheung et al. 2009), Pozzoli dan Venuti (2014), Magdalena dan Dananjaya (2015), dan Downs et al. (2016) menemukan bahwa RPT tidak mempengaruhi kinerja perusahaan.Banyaknya perbedaan pendapat juga dicantumkan dengan baik dalam penelitian ini,setiap tindakan penelitian yang akan dilakukan selalu didukung oleh teori yang telah ada.
Paradigma:Menurut saya paradigma yang digunakan dalam penelitian ini adalah Positivistik.Masalah dalam penelitian ini dibentuk dengan menuliskan terlebih dahulu asumsi dan teori teori yang ada yang saling berbeda satu sama lain.Peneliti ingin menerapkan penelitian yang t elah dilakukan sebelumnya namun dengan sasaran objek yang berbeda yang pada akirnya menghasilkan teori baru yang dapat dihubungkan dengan realitas sekarang maupun teori yang terdahulu. F).Hipotesis pertama: Transaksi dengan pihak terkait secara negatif mempengaruhi kinerja bank.Terkait transaksi pihak, koneksi politik, dan kinerja perusahaan. Hipotesis kedua: Koneksi politik memoderasi hubungan antara transaksi pihak terkait dan kinerja perusahaan. Kedua hipotesis tersebut bukanlah hipotesis kangguru karena peneliti telah menyertakan argumen yang didukung oleh teori sebelum menyatakan hipotesis yang akan dibuat. G). Purposive sampling method,menurut saya teknik yang digunakan dalam penelitian tersebut sangat mendukung hasil peneltiannya,yang terbilang efektif dengan menghasilkan 160 perusahaan observasi untuk kinerja keuangan dan 128 perusahaan observasi untuk kinerja pasar,hasilnya pun mendukung dan mengarah kepada hipotesis.