TUGAS POKOK DAN FUNGSI APOTEKER DI PUSKESMAS Ditetapkan Oleh :
No. Dokumen
UPTD PUSKESMAS TRUMON
Kepala UPTD Puskesmas TRUMON
No. Revisi Tgl. Terbit
Halaman PENYUSUN : AKHMAD ARDIANSYAH, S.Farm., Apt
= SAID SALEH, SH = Page 1 of 2
NIP : 19671231 198903 1 040
Pelayanan Kefarmasian adalah suatu pelayanan langsung dan bertanggung jawab kepada pasien yang berkaitan dengan Sediaan Farmasi dengan maksud mencapai hasil yang pasti untuk meningkatkan mutu kehidupan pasien. Maka untuk memudahkan pekerjaan kefarmasian apoteker dibuatlah uraian tugas pokok dan fungsi, sebagai berikut :
1.
Tupoksi Apoteker Puskesmas a. Tugas pokok, sebagai Fungsional Apoteker yang bertugas untuk : Meningkatkan mutu pelayanan kefarmasian di puskesmas Menjamin kepastian hukum bagi tenaga kefarmasian lainnya Melindungi pasien dan masyarakat dari penggunaan obat yang tidak rasional dalam rangka keselamatan pasien (Patien Safety) Melakukan Pengelolaan Obat dan Bahan Medis Habis Pakai : o Perencanaan o Permintaan o Penerimaan o Penyimpanan o Pendistribusian o Pencatatan, Pelaporan serta Pengarsipan Pelayanan Farmasi Klinik o Pengkajian resep, Penyerahan obat dan Pemberian Informasi Obat o Pelayanan Informasi Obat (PIO) o Konseling o Visit pasien (Khusus untuk pasien Rawat Inap) o Pemantauan dan pelaporan Efek samping obat o Evaluasi penggunaan obat
TUGAS POKOK DAN FUNGSI APOTEKER DI PUSKESMAS Page 2 of 2
PENYUSUN : AKHMAD ARDIANSYAH, S.Farm., Apt
Melakukan pelayanan resep mulai dari menerima resep, menyerahkan obat sesuai resep dan menjelaskan kepada pasien tentang pemakaian obat, Mengelola pemasukan obat dan alkes (alat kesehatan) baik dari Gudang Farmasi, JKN Mengelola pengeluaran / pendistribusian obat kepada Puskesmas Pembantu, Pos Kesehatan Desa, Polindes, Posyandu maupun kegiatan Puskesmas Keliling, Menyusun dan menyimpan arsip resep serta Melaksanakan pencatatan, pelaporan dan evaluasi. b. Fungsi : Sebagai apoteker yang membantu pekerjaan atau tugas kepala puskesmas dalam pengelolaan dan pencatatan obat dan perbekalan kefarmasian di puskesmas yang dalam pelaksanaannya dibantu oleh asisten apoteker. c. Uraian tugas / tanggung jawab : Mengkoordinir kegiatan kefarmasian di puskesmas, Mengkoordinir pelaporan obat dan alkes (LPLPO), Memastikan kegiatan kefarmasian di puskesmas berjalan dengan baik dan Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai bidang tugas untuk kelancaran pelaksanaan tugas d. Tugas tambahan : Membantu pelaksanaan kegiatan Posyandu Lansia (PIO), Sosialisasi mengenai pemanfaatan tanaman obat keluarga, Sosialisasi bahaya Narkotika dan Psikotropika serta Sex Bebas pada siswa/i SMP dan SMA Sebagai pemegang Program Indonesia Sehat Pendekatan Keluarga (PIS-PK).
Rekaman Historis No
Halaman
Yang Dirubah
Perubahan
Diberlakukan Tgl.