CIRI PUBERTAS WANITA Saat memasuki usia pubertas, anak perempuan akan mengalami kematangan hormon estrogen dan progesteron sehingga muncul lah beberapa ciri, antara lain: ● Payudara mulai tumbuh. ● Rongga pinggul membesar. ● Perubahan pada suara. ● Pertumbuhan rambut pada ketiak. ● Pertumbuhan rambut sekitar organ kelamin. ● Mengalami menstruasi. ● Mengalami perubahan emosi. ● Mulai tertarik pada lawan jenis. ● Terkadang diikuti dengan munculnya jerawat.
CIRI PUBERTAS PRIA Sementara pada anak pria, hormon yang mengalami pematangan adalah testoreron yang kemudian memicu sejumlah ciri berupa: ● Perubahan suara.Pertumbuhan rambut di ketiak. ● Pertumbuhan rambut di kaki. ● Pertumbuhan rambut di sekitar alat kelamin. ● Beberapa mengalami pertumbuhan rambut di atas bibir (kumis) dan dada. ● Mulai tertarik pada lawan jenis. ● Mengalami mimpi basah. ● Jakun mulai tumbuh. ● Bahu mulai melebar dari pinggul. ● Otot lebih nampak berkembang dan menonjol. ● Perubahan kondisi emosi. ● Terkadang diikuti dengan munculnya jerawat.
Dan lain lain.