LEMBAR KUESIONER
I.
IDENTITAS RESPONDEN Nama
:
Umur
:
Alamat
:
Tanggal
:
II. KARAKTERISTIK INDIVIDU
Pendidikan a. Tidak sekolah b. SD (tamat/tidak tamat) c. SMP (tamat/tidak tamat) d. SMA (tamat/tidak tamat) e. Akademi/perguruan tinggi
Pendapatan Berapa penghasilan keluarga rata-rata perbulan? a. Kurang dari Rp.1.225.000,-/bulan b. Lebih dari Rp.1225.000,-/bulan
III.
PENGETAHUAN
1. Menurut bapak/ibu, langit-langit yang bagaimana yang terdapat pada komponen rumah yang sehat? a. Langit-langit yang bersih b. Tidak mesti bersih, Yang penting ada langit-langit 2. Menurut bapak/ibu, dinding yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Permanen (tembok, pasangan batubata, batu yang diplester), papan yang kedap air, Semi permanen/setengah tembok/ pasangan batubata yang tidak diplester/papan yang tidak kedap air b. Terbuat dari anyaman bambu atau ilalang (bukan tembok) 3. Menurut bapak/ibu, lantai yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Keramik/ubin.diplester/papan/rumah panggung b. Papan anyaman bamboo, Tanah 4. Menurut bapak/ibu, ventilasi yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Ventilasi yang luasnya > 10% dari luas lantai b. Ventilasi yang luasnya < 10% dari luas lantai, Yang penting ada ventilasi 5. Menurut bapak/ibu, lubang asap dapur yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Lubang/ ventilasi asap dapur > 10% dari luas lantai dapur yang berfungsi untuk mengeluarkan asap dengan sempurna keluar rumah b. Lubang/ ventilasi asap dapur luasnya <10% dari luas lantai dapur, Lubang asap dapur yang bias keluar asap dari rumah 6. Menurut bapak/ibu, pencahayaan yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Terang b. Tidak terang, Kurang terang 7. Menurut bapak/ibu, saran air bersih yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Sumur galian lubang (SGL)dan sumur pompa tangan (SPT) ,PDAM b. Sungai, sumur yang tidak saniasi 8. Menurut bapak/ibu, jamban yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Jamban leher angsa dan mempunyai septic tank b. Jamban bukan leher angsa ada septic tank, Jamban bukan leher angsa disalurkan ke sungai 9. Menurut bapak/ibu, saluran air limbah yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Diresap dan tidak mencemari sumber air (jarak dengan sumber air > 10 meter) b. Dialirkan ke selokan terbuka, Dibuang ke halaman rumah 10. Menurut bapak/ibu,tempat pembuangan sampah yang bagaimana yang terdapat pada rumah sehat? a. Tempat sampah yang tertutup dan kedap air
b. Tempat sampah yang kedap air tetapi tidak tertutup, Tempat sampah yang tidak kedap air dan tidak tertutup
Keterangan: A. Jawaban benar B. Jawaban Salah (jawaban selain A) Pengetahuan Jelek : ≤ 5 Pengetahuan Baik : ≥ 6 Nilai Total:
FORMULIR PENILAIAN RUMAH SEHAT
Nomor
:
Nama
:
Alamat
:
Tanggal Pemeriksaan :
1
Komponen Rumah yang Dinilai Komponen Rumah Langit-langit
2
Dinding
No. I
3
Lantai
4
Jendela kamar
5
Jendela ruang keluarga Ventilasi
6
7
Lubang asap dapur
Kriteria
Nilai
Bobot 31
a. Tidak b. Ada, kotor, sulit dibersihkan dan rawan kecelakaan c. Ada, bersih dan tidak rawan kecelakaan a. Bukan tembok (terbuat dari anyaman bambu/ilalang) b. Semi permanen/setengah tembok/pasangan bata atau batu yang tidak diplester/papan yang tidak kedap air c. Permanen(tembok/pasangan batu bata/yang tidak diplester)papan kedap air a. Tanah b. Papan/anyaman bambu yang dekat dengan tanah/plesteran yang retak/berdebu c. Diplester/ubin/keramik/papan/rumah panggung a. Tidak ada b. Ada a. Tidak ada b. Ada a. Tidak ada b. Ada, tetapi luasnya <10% luas lantai c. Ada, luas ventilasi > 10% luas lantai a. Tidak ada b. Ada, luas lubang ventilasi/asap dapur < 10% dari luas lantai dapur c. Ada, dengan lubang ventilasi > 10 % dari luas lantai dapur (asap keluar dengan sempurna atau ada exhaust fan atau ada peralatan yang
0 1 2 1 2
3 0 1 2 0 1 0 1 0 1 2 0 1 2
sejenis) No.
8
II 1
2
3
4
Komponen Rumah yang Dinilai Pencahayaan
Sarana Sanitas Sarana Air Bersih (SGL/SPT/PP/ PU/PAH)
Jamban (sarana pembuangan kotoran)
Sarana Pembuangan Air Limbah (SPAL)
Sarana Pembuangan Sampah (tempat sampah)
Kriteria
Nilai
a. Tidak terang, tidak biasa dipergunakan untuk membaca b. Kurang terang, sehingga kurang jelas untuk membaca dengan normal c. Terang da tidak silau sehingga dapat dipergunakan utnuk membaca dengan normal
0
a. Tidak ada b. Ada, bukan milik sendiri dan tidak memenuhi syarat kesehatan c. Ada, milik sendiri dan tidak memenuhi syarat kesehatan d. Ada, bukan milik sendiri dan memebuhi syarat kesehatan e. Ada, milik sendiri dan memenuhi syarat kesehatan a. Tidak ada b. Ada, bukan leher angsa, tidak ada tutup disalurkan ke sungai/kolam c. Ada, bukan leher angsa, ada tutup, di salurkan ke sungai/kota d. Ada, bukan leher angsa, ada tutup, septic tank e. Ada, leher angsa, septik tank a. Tidak ada, sehingga tergenang tidak teratur di halaman rumah b. Ada diserapkan mencemari sumber air (jarak dengan aumber air <10 m) c. Ada, dialirkan ke selokan terbuka d. Ada, diserapkan dan tidak dicemari sumber air (jarak dengan sumber air > 10 m) e. Ada. Dialirkan ke selokan tertutup (saluran kota) untuk diolah lebih lanjut a. Tidak ada b. Ada, tetapi tidak kedap air dan tidak ada tutup c. Ada, kedap air dan tidak tertutup d. Ada, kedap air dan tertutup
0 1
Bobot
1 2
25
2 3 4 0 1 2 3 4 0 1 2 3 4 0 1 2 3
No.
III 1
Komponen Rumah yang Dinilai Perilaku Penghuni Membuka jendela kamar
Kriteria
Nilai
Bobot
44 a. Tidak pernah dibuka b. Kadang-kadang c. Setiap hari dibuka
0 1 2
2.
Membuka jendela ruang keluarga
a. Tidak pernah dibuka b. Kadang-kadang c. Setiap hari dibuka
0 1 2
3
Membersihkan rumah dan halaman
a. Tidak pernah b. Kadang-kadang c. Setiap hari dibersihkan
0 1 2
4
Membuang tinja ke jamban
a. Dibuang ke sungai/kebun/kolam sembarangan b. Kadang-kadang dibuang ke jamban c. Setiap hari ke jamban
0 1 2
5
Membuang a. Dibuang ke sungai/kebuh/kolam/sembarangan 0 sampah pada b. Kadang-kadang dibuang ke tempat sampah 1 tempat sampah c. Setiap hari dibuang ke tempat sampah 2 Sumber : Depkes RI. Profil Kesehatan Indonesia. Jakarta; 2008 (DEPkES 2002)