1. TUMBUHAN SIRSAT (Annona muricata)
CIRI VEGETATIF Perawakan
: Pohon, tinggi5-7m, diameter pohon 15 cm
Akar
:tunggang
Batang
:berkayu, diatas tanah, arah tumbuh ke atas, bentuk irisan
melintang batang bulat, percabangan tipe monopodial, arsitektur ......., permukaan batang kasar, warna batang coklat, irisan tangkai bulat Daun
: letak daun aksilar, filotaksis terserak, memiliki stipula, tipe daun
tunggal, pertulangan daun menyirip, peruratan daun memata jala, termasuk daun bertangkai (hanya memiliki tangkai & helaian daun), bentuk helaian daun obovatus oblongus (bulat telur terbalik-lonjong) 1:2-3, tepi daun rata, tipe pangkal daun cuneate, tipe ujung daun akuminatus, permukaan atas & bawah daun gundul, tekstur daun menyelaput
CIRI GENERATIF 1) Perbungaan Bunga
: terletak pada ketiak daun, termasuk bunga tunggal,
memiliki bractae, termasuk bunga bertangkai, termasuk bunga lengkap (memiliki kelopak, mahkota, putik&benang sari), simetri bunga aktinomorf, bunga banci, (dimetrus/trimetrus/dll),(hipogine, perigin, epigene), (hemisiklis = bagian bunga tersusun spiral atau terpancar dalam lingkaran), warna bunga kuning Dasar bunga : mangkok, tidak ada kelenjar Sepal
: jumlah sepal (kelopak) ada 6, termasuk gamosepalus,
aestivasi valvate Kelopak
:kelopak dapat luruh, bentuk kaliks actinomorf,
Corolla
: jumlah daun mahkota 6, gamopetalus, aestivasi corolla
imbricata, bentuk corolla mangkok, warna bunga hijau kekuningan Androecium : androecium tak terbatas, jumlah stamen tak terbatas, (poliandrus tipe......), (epipetal.....), panjang stamen sama, androecium berteka 1, kepala sari melekat, Ginaecium
:jumlah karpel multikarpel, ginaecium tipe sinkarp, .........
Rumus bunga
: K3,C 3, A(infiniti), G 1
TUMBUHAN KANTHIL (DEPAN KOLAM RENANG)Suku Magnoliaceae Ciri Vegetatif
Perawakan pohon, tinggi lebh dari 1,5 m, diameter 25-30 m
Akar tunggang
Batang berkayu, arah tumbuh keatas, diatas tanah, bentuk batang bulat, tipe percabangan simpodial, permukaan batang kasar, warna batang coklat
Daun -
Letak daun aksilar
-
Filotaksis terserak
-
Stipula luruh
-
Daun tunggal
-
Daun bertangkai dan berhelai
-
Irian tangkai bulat
-
Bentuk helaian ovatus oblongus
-
Tepi daun rata
-
Pangkal daun cuneate
-
Ujung daun atenuatus akuminatus
-
Permukaan dan gundul
-
Pertulangan menyirip
-
Peruratan memata jala
-
Tekstur daun tipis lunak
CIRI GENERATIF
Perbungaan -
Letak aksilar
-
Termasuk bunga tunggal
-
Memiliki braktea
-
Terdapat braktea
-
Termasuk bunga bertangkai
Bunga
-
Bunga tidak lengkap
-
Aktinomorf
-
Termasuk bunga banci
-
Berwarna putih
-
(dimetrus/trimetrus/dll),(hipogine, perigin, epigene), (hemisiklis = bagian bunga tersusun spiral atau terpancar dalam lingkaran)
Ciri khusus bau harum
Dasar bunga -
Dasar bunga mangkok
-
Terdapat kelenjar
Perigonium -
Jumlah daun tenda/bunga tepal yaitu 18
-
Jumlah karangan yaitu 3
-
Termasuk gamofius
-
Sepaloid
-
Aestivasi valvata
-
Warna putih
androecium -
Jumlah stamen ridak terbatas
-
Poliandrus bertipe poliadelpus
-
Lebih dari 1 karangan stamen
-
Stamen pendek
-
Kepala sari melekat pada pangkal
-
Stamen melengkung
Gynasium
Rumus bunga
PASSIFLORA
Ciri Vegetatif Perawakan
: Semak (merambat), diameter batang 5 cm
Akar
: Sistem perakaran tunggang
Batang
: arah tumbuh batang memanjat, bentuk batang bersegi empat, permukaan
batang licin, warna batang coklat Daun
: tata letak daun berserak-berseling, termasuk daun tunggal, termasuk daun
bertangkai, bentuk helaian daun ovatus, tepi daun bergerigi, pangkal daun cordate, ujung daun acutus, permukaan atas & bawah berambut (rambut halus, pendek, tersebar rata, tidak rapat), pertulangan daun menjari, peruratan memata jala, tekstur tipis lunak CIRI GENERATIF Perbungaan Letak bunga
: aksilar
Tipe perbungaan
: tunggal
Memiliki braktae Bunga Tipe
: bunga lengkap, bunga bertangkai
Simetri bunga
: aktinomorf
Dasar Bunga
: mangkok tanpa kelenjar
Kelopak Jumlah kelopak (kaliks)
:5
Jumlah korola
:5
Jumlah braktae
:3
Memiliki mahkota tambahan Androecium
: berjumlah 5 yang semuanya fertil, tipe androecium poliadelpus,
stamen pendek, kepala sarinya bergoyang, stamen melentik Ginaecium
: berjumlah 3, ginecium bintang
Aestivasi Aestivasi kaliks
: Imbricata
Aestivasi korola
: valvata
Warna bunga
: merah
Rumus bunga
: ...............
BUNGA PEPAYA (Carica papaya)
Perawakan -
Perwakan pohon
-
Tinggi +- 3 m
-
Diameter pohon 15-10 cm
Perakaran -
Tungang
Batang -
Arsitektur Corner
-
Permukaan batang berberkas daun
-
Arah tumbuh batang keatas
-
Bentuk batang bulat
-
Bercabang ketika patah
-
Warna batang hijau
-
Tata letak daun roset
-
Letak daun aksilaris
-
Letak stipula luruh
-
Termasuk daun tunggal
-
Daun bertangkai
-
Bentuk heaian daun....
-
Tepi daun bertoreh tidak merdeka berbagi
-
Pangkal daun cordate
-
Ujung daun atenuatus akuminatus
-
Pertulangan menjari
-
Eruratan memata jala
-
Tekstur tipis lunak
Daun
Perbungaan
1. Bunga Betina -
Terletak aksilar
-
Bunga tunggal
-
Tidak ada braktea
-
Termasuk bunga bertangkai
-
Bunga tidak lengkap
-
Aktinomorf
-
Uniseksual
-
Berwarna kuning
-
Dasar bunga mangkuk, memiliki kelenjar
Kelopak (bunga betina) -
Jumlah kelopak 5
-
Bentuk kelopak bintang
-
Kelopak luruh
-
Aestivasi valvata
-
Kaliks melekat
Corolla/Mahkota -
Jumlah mahkota 5
-
Bentuk mahkota corong
-
Tipe corolla gamopetalus
-
Aestivasi twisted
Gynacium
2. Bunga Banci
Perbungaan -
Letak aksilaris
-
Termasuk bunga tunggal
-
Memiliki tangkai dan tidak memiliki braktea
-
Termasuk bunga lengkap
-
Aktinomorf
-
Bersifat hermaprodit
-
Warna hijau kekuningan
-
Memiliki bau getah
DasarBunga -
Dasar bungamangkuk
-
Terdapat kelenjar
Kelopak -
Kelopak berjumlah 5
-
Termasuk gamosepalus
-
Aestivasi valvata
-
Kaliks melekat
Corolla -
Corolla berjumlah 5
-
Gamopetalus
-
Aestivasi twisted
Androecium -
Stamen berjumlah (5+5)
-
Poliandrus bertipe monadelpus
-
Tersusun dalam 1 karangan
-
Memiliki stamen yang pendek dan melekat pada mahkota
-
Kepala sari melekat di punggung
-
Stamen melengkung