Teori Pengelolaan Informasi

  • Uploaded by: Feriyadi
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Teori Pengelolaan Informasi as PDF for free.

More details

  • Words: 374
  • Pages: 5
SOAL TEST TEORI PENGELOLAAN INFORMASI 1. Apa yang dimaksud dengan Informasi ? 2. Sebutkan dan jelaskan 2 Cakupan Sistem Informasi Manajemen ? 3. Sebutkan 3 utama manfaat perkembangan sistem informasi ?

4. Apa Kepanjangan dari HAKI dan TIK ? 5. Sebutkan

5

Contoh

Karya

Intelektual

dan

Seni

yang

dilindungi oleh Hukum hak cipta ? 6. Berapa

tahun

Hak

cipta

yang

berlaku pada

program

komputer? 7. Gambarkan 2 simbol yang berhubungan dengan UU HAKI ? 8. Apa yang dimaksud dengan shareware ? 9. Apa yang dimaksud legitimate use dalam sistem keamanan informasi? 10.Sebutkan 5 contoh software anti virus dan apa yang dimaksud dengan updating pada software anti virus?

KUNCI JAWABAN TEST TEORI PENGELOLAAN INFORMASI 1. Informasi merupakan hasil dari pengolahan data menjadi bentuk yang lebih berguna bagi yang menerimanya yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian nyata dan dapat digunakan sebagai alat bantu untuk pengambilan suatu keputusan. 2. Empat Cakupan Sistem Informasi Manajemen : 1. Sistem Informasi Inventory Control, untuk menyediakan informasi tentang persediaan barang. 2. Sistem Informasi Akuntansi, untuk menyediakan informasi tentang transaksi-transaksi keuangan yang terjadi. 3. Sistem Informasi Personalia, yang menyangkut masalah pendataan karyawan sampai ke penggajian. 4. Sistem Informasi Pemasaran, yang memberikan informasi mengenai kegiatan-kegiatan yang berhubungan dengan penjualan barang, penelitian pasar dan lain-lain. 3. Manfaat utama perkembangan sistem informasi 1. penghematan waktu (time saving) 2. penghematan biaya (cost saving) 3. peningkatan efektivitas (effectiveness) 4. pengembangan teknologi (technology development) 5. pengembangan personel akuntansi (accounting staff development). 4. HAKI (Hak Atas Kekayaan Intelektual) dan TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) 5. Dalam bentuk tulisan seperti lirik lagu, puisi, artikel atau buku, dalam bentuk gambar seperti foto, gambar arsitektur, peta, serta dalam bentuk suara dan video seperti rekaman lagu, pidato, video pertunjukan, video koreografi dll, 6. Hak cipta Program Komputer berlaku 50 tahun sejak pertama kali diumumkan 7. Simbol yang berhubungan dengan UU HAKI : a. hak cipta © (copyright) b. Hak Paten disimbolkan dengan ™ (trademark) c. hak Paten yang masih dalam proses pendaftaran ® (registered) 8. Shareware ialah perangkat lunak yang mengizinkan orang-orang untuk meredistribusikan salinannya, tetapi mereka yang terus menggunakannya diminta untuk membayar biaya lisensi 9. Legitimate Use Menjamin kepastian bahwa smberdaya tidak dapat digunakan oleh orang yang tidak berhak.

10.Contoh Software Anti Virus : Norton Anti Virus, Kaspersky, PC MAV, Avast, Norman, AVG, dsb.

Related Documents


More Documents from ""