Surat Edaran Seragam Rumah Sakit _februari 2018.docx

  • Uploaded by: rsu pademangan
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Surat Edaran Seragam Rumah Sakit _februari 2018.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 444
  • Pages: 2
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PADEMANGAN DINAS KESEHATAN PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA Jakarta

2018

Kepada Yth Seluruh Pegawai RSUD Pademangan di. Jakarta

SURAT EDARAN NOMOR

/SE/2018

TENTANG SERAGAM KERJA PEGAWAI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PADEMANGAN TAHUN 2018 Terkait dengan Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit, Peraturan Gubernur Nomor 97 Tahun 2008 Tentang Pakaian Dinas Lapangan Pegawai Pada Rumah Sakit Umum Daerah, Rumah Sakit Khusus Daerah dan Pusat Kesehatan Masyarakat, Peraturan Gubernur Nomor 388 Tahun 2016 Tentang Pembentukan Organiasi dan Tata Kerja Rumah Sakit Umum Daerah Kelas D, dan Peraturan Gubernur Nomor 183 tahun 2017 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Gubernur Nomor 23 Tahun 2016 Tentang pakaian Dinas, dalam rangka peningkatan pelayanan serta menjaga kerapihan, keindahan, ketertiban, maka ditetapkan aturan pemakaian seragam dilingkungan kerja Rumah Sakit Umum Daerah Pademangan. Penggunaan pakaian seragam Rumah Sakit Umum Daerah Pademangan ditetapkan sebagai berikut : 1. Keperawatan ( Perawat, Bidan, Perawat Anestesi, Perawat Gigi) : a. Hari Senin : Putih – List Orange b. Hari Selasa : Hijau (Seragam lama) c. Hari Rabu : Putih – List Biru d. Hari Kamis : Putih - Orange e. Hari Jumat : Abu - abu f. Hari Sabtu : Hijau (Seragam Lama) g. Hari Minggu : Abu-Abu 2. Penunjang a. Hari Senin b. Hari Selasa

: Orange : Hijau (Seragam Lama)

c. Hari Rabu d. Hari Kamis

e. Hari Jumat f. Hari Sabtu g. Hari Minggu 3. Umum a. Hari Senin b. Hari Selasa c. Hari Rabu d. Hari Kamis

e. Hari Jumat f. Hari Sabtu g. Hari Minggu

: Biru : Batik bebas (Minggu Pertama), PNS pakai batik Gobang Seragan batik (Minggu Kedua) Batik bebas (Minggu Ketiga s.d Kelima) : Abu-abu : Hijau (Seragam Lama) : Abu-Abu

: Pink : Hijau (Seragam Lama) : Hijau Tosca (Seragam Baru) : Batik bebas (Minggu Pertama), PNS pakai batik Gobang. Seragam batik (Minggu Kedua) Batik bebas (Minggu Ketiga s.d Kelima) : Abu-abu : Hijau (Seragam Lama) : Abu-Abu

4. Dokter Spesialis, Dokter Gigi dan Dokter Umum. Pakaian menyesuaikan (sopan dan rapih) dan wajib memakai Jas Dokter Putih 5. PNS yang melakukan tugas kedinasan maka pakaian seragam disesuaikan dengan peraturan yang berlaku 6. PHL Petugas Keamanan dan Petugas Kebersihan maka pakaian seragam disesuaikan dengan kesepakatan dengan koordinator masing-masing. 7. Pegawai tidak diperkenankan memakai baju kaos, rok/celana bahan jeans selama melakukan pelayanan pada jam kerja. 8. Sepatu kerja bersih, rapih dan tertutup Dengan terbitnya Surat Edaran Direktur RSUD Pademangan ini maka kepada seluruh pegawai Rumah Sakit Umum Daerah Pademangan dihimbau untuk mengikuti peraturan seragam rumah sakit. Surat Edaran ini untuk menjadi perhatian dan agar dilaksanakan dengan sebaikbaiknya dan penuh tanggung jawab. Plt. Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Pademangan

dr. Dwi Oktavia T.L.H,M.Epid NIP 197310022006042014

Related Documents


More Documents from "Lab IT"