Struktur Dan Komponen Sel.docx

  • Uploaded by: klopetra
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Struktur Dan Komponen Sel.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 679
  • Pages: 6
STRUKTUR DAN KOMPONEN SEL Sel Adalah Kesatuan Struktural Dan Fungsional Makhluk Hidup, Yang Mengandung Pengertian Sebagai Penyusun Makhluk Hidup Dan Melaksanakan Semua Fungsi Kehidupan, Berdasarkan Jumlah Sel Penyusun Pada Makhluk Hidup Dapat Digolongkan Menjadi Makhluk Hidup Uniseluler Dan Multiseluler. Makhluk Hidup Uniseluler Adalah Makhluk Hidup Yang Hanya Memilki Sebuah Sel Tunggal, Sedangkan Multiseluler Adalah Makhluk Hidup Atau Organisme Yang Memiliki Lebih Dari Satu Sel. Sel Memiliki Dinding Luar Yang Tipis, Yang Dapat Tembus Oleh Zat Zat Kimia. Didalam Dinding Sel Terdapat Cairan Yang Mirip Selai Yang Disebut Dengan Sitoplasma, Yang Memuat Struktur-Struktur Kecil Organ Yang Kecil, Disebut Juga Dengan Organel, Untuk Menjalankan Fungsi-Fungsi Khusus. Struktur Pusatnya Adalah Nukleus, Yang Memuat Gen Yang Menentukan Bentuk Dan Fungsi Sel.

Bagian-Bagian Sel Secara Garis Besar, Sel Dibagi Menjadi Tiga Bagian Utama Yaitu : 1. Membran Sel (Hewan) Atau Dinding Sel (Tumbuhan) Membran Sel Merupakan Bagian Terluar Dari Sel Dan Sitoplasma Yang Berfungsi Mengatur Pertukaran Substansi Zat Dan Melindungi Bagian Dalam Sel. Pada Sel Tumbuhan Terdapat Dinding Sel Yang Berfungsi : 

Melindungi Bagian Sel Yang Terletak Lebih Dalam



Memperkokoh Sel



Mencegah Agar Sel Tidak Pecah



Menjadi Tempat Berpindahnya Air Dan Mineral

2. Sitoplasma Sitoplasma Merupakan Massa Protoplasma Yang Terletak Di Bagian Dalam Sel Di Antara Membran Sel Dan Nukleus. Sitoplasma Terdiri Dari Dua Bagian Yaitu Bagian Luar (Ektoplasma) Dan Bagian Dalam (Endoplasma). Sitoplasma Dapat Berbentuk Cair Atau Gel Dan Berperan Penting Dalam Transportasi Zat Makanan. 3. Organel Organel Adalah Bagian Atau Organ Di Dalam Sel Yang Memiliki Fungsi Tertentu. Organel Yang Terdapat Dalam Sel Antara Lain Inti Sel, Plastida, Ribosom, Vakuola, Mitokondria, Badan Golgi, Retikulum Endoplasma, Lisosom, Badan Mikro, Mikrotubulus Dan Mikrofilamen.

Struktur Sel Setiap Mahkul Hidup Terdiri Hanya Salah Satu Dari Dua Jenis Struktur Sel, Yaitu: Sel Eukariota Dan Sel Prkariota. Perbedaan Kedua Jenis Sel Ini Adalah Posisi DNA Di Dalam Sel.



Sel Prokariota Merupakan Sel Yang Tidak Memiliki Nukleus, Sehingga DNA Nya Tidak Terbungkus Oleh Membran Organel



Sedangkan Sel Eukariota Memiliki Nukleus/Inti Sel.

Komponen Sel 1. Membran Sel Membran Sel Adalah Lapisan Tipis Yang Terbentuk Dari Molekul Lipid Dan Protein Yang Berfungsi Sebagai Rintangan Selektif Yang Memungkinkan Aliran Nutrisi, Oksigen Dll Cukup Memenuhi Seluruh Sel. 2. Nukleus/Inti Sel Nukleus Merupakan Komponen Yang Terdapat Gen. Nukleus Dibungkus Oleh Selaput Membran Ganda. Dibagian Dalam Terdapat Nukloelus, Nukleoplasma, Dan Benang-Benang Kromatin. 3. Ribosom Ribosom Adalah Komponen Sel Yang Memproduksi Protein. Ribosom Tersusun Dari Berbagai Jenis Protein Dan RNA. Ribosom Sel Eukariota Lebih Besar Daripada Ribosom Sel Prokariota. 4. Sistem Endomembran Sistem Endomembran Terdiri Dari Berbagai Membran Dalam Sel Eukariota. MembranMembran Ini Terhubung Langsung Secara Fisik Atau Melalui Transfer Dalam Bentuk Vesikel. Sistem Endomembran Mencakup Selubung Nukleus, Retikulum Endoplasma, Badan Golgi, Lisosom, Berbagai Jenis Vakuola, Dan Membran Plasma. 5. Retikulum Endoplasma Retikulum Endoplasma Adalah Perpanjangan Dari Selaput Nukleus Yang Terdiri Dari Saluran Bermembran Dan Vesikel Yang Saling Terhubung. Terdapat Dua Jenis Retikulum Endoplasmya Yaitu Retikulum Endoplasma Kasar Dan Retikulum Endoplasma Halus. 6. Badan Golgi Badan Golgi (Aparatus Golgi) Terdiri Dari Kumpulan Vesikel Pipih Yang Memiliki Bentuk Sisternae (Berkelok-Kelok) Atau Berbentuk Kantong Pipih. Badan Golgi Yang Terletak Di Dalam Sel Tumbuhan Disebut Diktiosom, Keberadaannya Kebanyakan Ditemui Di Dekat Membran Sel. Fungsi Utama Badan Golgi Yaitu Untuk Mengangkat Zat Kimia Di Dalam Dan Keluar Dari Sel, Setelah RE (Retikulum Endoplasma) Mensisntesis Protein Dan Lemak. Badan Golgi Merubah Dan Mempersiakannya Untuk Mengekspor Keluar Sel. 7. Vakuola Vakuola Merupakan Membran, Sebagai Tempat Penyimpanan Yang Membantu Dalam Mengatur Tekanan Tugor Dari Sel Tumbuhan. Di Dalam Sel Tumbuhan Umumnya Ditemui Lebih Dari Satu Vakuola. Tetapi Vakuola Menghabiskan Ruang Lebih Besar Daripada Yang

Lain, Yang Menyimpan Berbagai Macam Senyawa Kimia. Vakuola Berfungsi Juga Sebagai Ekskreasi Produk Produk-Produk Limbah Dan Pencernaan Instraselullar Molekul Kompleks. 8. Kloroplas Kloroplas Merupakan Organel Yang Mengandung Klorofil. Klorofil Ini Akan Membantu Dalam Proses Fotosintesis, Yaitu Reaksi Mengubah Energi Cahaya Menjadi Energi Kimiawi Yang Akan Disimpan Di Molekul Karbohidrat. 9. Peroksisom Peroksisom Merupakan Organel Sitoplasma Dari Sel Tumbuhan Yang Mempunyai Kandungan Enzim Oksidatif Tertentu. Enzim Itu Digunakan Dalam Pemecahan Metabolisme Asam Lemak Menjadi Gula Sederhana. Fungsi Peroksisom Ialah Memecahkan Asam Lemak Menjadi Gula Dan Membantu Kloropas Dalam Proses Fotorespirasi. 10. Siteskeleton 11. Lisosom

Related Documents

Komponen
June 2020 28
Komponen
June 2020 30
Komponen
May 2020 25
Komponen
May 2020 28

More Documents from "bione technofarm"