PERMINTAAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM LUAR Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Halaman 1/2
RSU SATITI PRIMA HUSADA Tanggal Terbit
STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL
Ditetapkan, Direktur Rumah Sakit Umum Satiti Prima Husada
dr. I Komang Gede Arnawa Pembina NIP 1. Pengertian 2.
Tujuan
Tata cara untuk permintaan pemeriksaan patologi klinik ke luar atau merujuk ke luar. Pemeriksaan Laboratorium yang merujuk ke luar patologi klinik RSU Satiti Prima Husada tertuang dalam MOU
Agar permintaaan pemeriksaan patologi klinik yang dirujuk benarbenar diperhatikan baik identitas pasien, jenis pemeriksaan, volume sampel dan kondisi sampel,serta pengemasan sampel sehingga dalam pengirimannya sampel tidak mengalami kerusakan dan dapat diperiksa sesuai dengan standart pemeriksaan patologi klinik. Keputusan Direktur Nomor …/…/…/… tentang
Kebijakan
Kebijakan Pelayanan Instalasi Pathologi Klinik 1. Form permintaan pemeriksaan patologi klinik diisi sesuai standar pengisian form permintaan oleh dokter DPJP ruangan untuk rawat inap dan IGD, sedangkan untuk poli diisi oleh dokter jaga poli untuk kemudian dikirim ke patologi klinik oleh perawat untuk rawat inap dan IGD, dan di bawa pasien ke patologi klinik untuk pasien poli.
Prosedur 2. Jenis pemeriksaan patologi yang tidak dapat dilakukan di patologi klinik RS Satiti Prima Husada Tulungagung, maka petugas administrasi sebagai tempat pendaftaran pasien akan memberitahu kepada pasien untuk rawat jalan (poli) dan menginformasikan melalui telfon ke ruangan untuk rawat inap, bahwa pemeriksaan ini akan dikirim ke laboratorium luar.
PERMINTAAN PEMERIKSAAN LABORATORIUM LUAR
RSU SATITI PRIMA HUSADA
Prosedur
Unit Terkait
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Halaman 2/2
3. Untuk pasien rawat jalan administrasi akan meminta nomor telfon pasien untuk dihubungi jika hasil sudah selesai. 4. Specimen yang akan dikirim diletakkan di wadah yang telah disediakan (untuk specimen yang datang pada shif pagi) khusus untuk specimen rujukan. 5. Specimen yang datang pada shif siang dan malam akan di simpan di almari pendingin dengan suhu 2° - 8° C 6. Specimen untuk pemeriksaan ke luar akan diambil oleh petugas laboratorium luar siang hari sekitar Pk 13.30 WIB 1. 2. 3. 4.
IRD IRNA IRJA INSTALASI PATOLOGI KLINIK