Soal(mat Center).docx

  • Uploaded by: ayub
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Soal(mat Center).docx as PDF for free.

More details

  • Words: 484
  • Pages: 2
Aritmatika Soal No. 1 Perhatikan pola berikut

Tentukan banyaknya lingkaran pada pola ke 6! Soal No. 2 Perhatikan pola bilangan berikut! 2, 100, 4, 95, 7, 90, 11, 85,....., ....., Tentukan bilangan ke-9 dan ke-10 dari pola di atas! Soal No. 3 Perhatikan gambar pola berikut

Tentukan banyaknya lingkaran pada pola ke50! Soal No. 4 Perhatikan gambar pola berikut!

Banyak lingkaran pada pola ke-10 adalah…. A. 90 buah B. 110 buah C. 120 buah D. 132 buah (Un mtk smp 08) Soal No. 5 Sekelompok burung terbang di udara dengan formasi membentuk deret aritmetika sebagai berikut. Barisan pertama terdiri satu ekor burung. Barisan kedua terdiri tiga ekor burung Barisan ketiga terdiri lima ekor burung Barisan keempat terdiri tujuh ekor burung.

Jika jumlah barisan dalam formasi tersebut ada 10 tentukan: a) Jumlah burung pada barisan terakhir b) Jumlah semua burung yang ada dalam kelompok tersebut Soal No. 6 Diberikan sebuah barisan: 4, 12, 20, 28,... Tentukan suku ke-40 dari barisan di atas! Soal No. 7 Diberikan sebuah deret: −10 + (−6) + (−2) + 2 + 6 + .... Tentukan suku ke-17! Soal No. 8 Suku ke-22 dari barisan 99, 93, 87, 81,...adalah.... A. –27 B. –21 C. –15 D. –9 (UN Matematika SMP 2008) Soal No. 9 Rumus suku ke-n barisan adalah Un = 2n (n − 1) . Hasil dari U9 – U7 adalah.... A. 80 B. 70 C. 60 D. 50 (UN Matematika SMP 2009) Soal No. 10 Dua suku berikutnya dari barisan bilangan 50, 45, 39, 32, … adalah.... A. 24, 15 B. 24, 16 C. 25, 17 D. 25, 18 (UN Matematika SMP 2010) Soal No. 11 Diketahui suku ke 4 dari suatu deret aritmetika adalah 24 dan suku ke-9 adalah 44. Tentukan suku ke-21 dari deret tersebut! Soal No. 12

Seorang pekerja menyusun batu-bata hingga membentuk barisan aritmetika seperti terlihat pada gambar berikut.

Tentukan jumlah batu-bata pada susunan ke-8! Soal No. 13 Dari sebuah deret aritmetika diketahui bahwa jumlah suku ke-4 dan suku ke-7 adalah 81. Jika deret tersebut memiliki beda 5, tentukan suku pertama deret tersebut! Soal No. 14 Suku pertama dari suatu barisan aritmetika adalah 2. Jika selisih suku ke-6 dan suku ke-4 adalah 14, tentukan suku k-8! Soal No. 15 Perhatikan pola berikut

Tentukan banyaknya lingkaran pada pola ke50!

Geometri Soal No. 1 Diberikan sebuah deret geometri sebagai berikut. 3 + 6 + 12 + .... Tentukan suku ke-5 dari deret tersebut! Soal No. 2 Diketahui suku pertama suatu deret geometri adalah 4 dengan suku ke-5 adalah 324. Tentukan rasio dari deret tersebut! Soal No. 3 Deret geometri 12 + 6 + 3 + .... Tentukan U3 + U5 Soal No. 4 Diberikan sebuah deret geometri sebagai berikut. 3 + 6 + 12 + .... Tentukan jumlah 7 suku pertama dari deret

tersebut! Soal No. 5 Diberikan sebuah deret geometri sebagai berikut. 24 + 12 + 6 +... Tentukan jumlah 7 suku pertama dari deret tersebut!

More Documents from "ayub"