Soal Ulangan Harian Ips 9 Bab 1

  • Uploaded by: Muhammad Zidan
  • 0
  • 0
  • August 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Soal Ulangan Harian Ips 9 Bab 1 as PDF for free.

More details

  • Words: 1,022
  • Pages: 4
NASKAH SOAL

TIM PENULIS SOAL MATA PELAJARAN PENILAIAN HARIAN (PH) TINGKAT SMP/MTs Mata Pelajaran Satuan Pendidikan Alokasi Waktu Materi I.

: IPS (Geografi) : SMP/MTs : 40 Menit / 1 JP

Kelas / Kurikulum Kode Soal Tahun Pelajaran

: IX / K-13Revisi 2018 : 20951A : 2019/2020

: Interaksi Antarruang Negara di Benua Asia dan Benua Lainnya.

Pilihlah jawaban a, b, c, atau d yang paling benar. 1. Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia, benua adalah... a. bagian daratan yang terluas di muka bumi. b. bagian daratan yang terkecil di muka bumi. c. bagian yang berada berbatasan langsung dengan laut. d. bagian daratan di bumi yang sangat luas sehingga tidak ada pengaruh langsung dari angin laut. 2. Perhatikan pernyataan berikut! (i) Pasifik (iv) Amerika (ii) Asia (v) Eropa (iii)Atlantik (vi) Arktik Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan kategori benua adalah... a. (i), (ii), (iv) c. (ii), (iv), (v) b. (ii), (iv), (vi) d. (iv), (v), (vi) 3. Perhatikan pernyataan berikut! (i) 26oBT – 170o BB dan 11oLS – 80oLU (ii) 83o LU – 55o LS dan 170o BB – 35oBT (iii)35o LU – 75o LU dan 25o BB – 35o BT (iv) 37o LU – 34o LS dan 17oBB – 51oBT Dari pernyataan di atas yang merupakan letak astronomis Benua Asia ditunjukkan pada nomor... a. (iv) c. (ii) b. (i) d. (iii) 4. Di bawah ini yang merupakan benua terkecil di dunia adalah... a. Amerika c. Antartika b. Asia d. Australia

5. Sebelum adanya benua, berjuta tahun yang lalu, terdapat sebuah daratan yang bernama... a. lempeng c. Kutub b. pangea d. Glester 6. Selat Dardanela merupakan salah satu batas pemisah antara benua ... dan ... a. Afrika dan Eropa b. Afrika dan Asia c. Asia dan Eropa d. Eropa Barat dan Eropa Tengah 7. Benua Asia dan Eropa sebenarnya masih dalam satu daratan, namun kemudian dianggap sebagai sebuah benua. Alasan Eropa dan Asia dianggap sebagai benua yang berbeda adalah... a. perbedaan bentuk muka bumi b. perbedaan iklim c. perbedaan budaya d. perbedaan flora dan fauna 8. Jenis tanah latosol yang dapat dijumpai di benua Asia terdapat di wilayah... a. DAS Gangga dan DAS Mekong b. Asia Tengah dan Asia Barat c. Asia Tenggara dan Asia Selatan d. Asia Timur dan Asia Selatan 9. Chili merupakan negara yang terbentang di pesisir pantai barat Amerika Selatan. Negara ini rentan terhadap bencana alam karena... a. Chili berbatasan langsung dengan Samudera Pasifik yang memiliki

lempeng bawah laut yang sangat aktif. b. Chili terletak di kaki pegunungan yang aktif, sehingga sering terjadi letusan dan erupsi gunung berapi. c. Chili terletak di kawasan pantai, sehingga menyebabkan pengikisan tanah yang sangat merugikan penduduk. d. Chili terletak di kawasan tanah gambut yang sangat rentan terbakar. 10. Negara yang hampir sepanjang tahun bermusim polar adalah... a. Spanyol c. Islandia b. Ukraina d. Rusia 11. Secara umum, Benua Afrika memiliki iklim yang panas. Hal ini disebabkan... a. iklim sangat dipengaruhi oleh angin laut yang berhembus b. iklim sangat dipengaruhi oleh dua gurun pasir besar c. iklim sangat dipengaruhi oleh kondisi penduduk yang padat d. Iklim dipengaruhi oleh daerah aliran sungai (DAS) Nil

c. besarnya harapan untuk memperbaiki hidup d. rencana-rencana yang ingin dicapai 16. Kegiatan yang menjadi faktor pendorong utama terjalinnya interaksi antarruang di benua-benua di dunia termasuk dalam bidang... a. perdagangan c. perpolitikan b. keagamaan d. kebudayaan 17. Penduduk Mesir lebih banyak tinggal di sepanjang Sungai Nil dan delta ataupun muaranya. Alasan dari sebaran penduduk tersebut adalah.. a. memiliki akses laut yang lebih mudah. b. bagian pedalaman Mesir tidak aman. c. bagian pedalaman Mesir sering dilanda badai pasir dari gurun. d. curah hujan dan kesuburannya lebih tinggi dibanding daerah lain 18. Angka kelahiran benua... a. Afrika b. Asia

terendah

terdapat

di

c. Eropa d. Amerika

12. Komoditi utama ekspor dari Benua Australia adalah... a. hasil tambang c. Peternakan b. perikanan d. minyak bumi

19. Selat Bering merupakan pembatas antara benua Eropa dan benua... a. Afrika c. Atlantik b. Asia d. Amerika

13. Negara ini memiliki kawasan gununggunung sebesar 63%. Di negara ini banyak dijumpai geyser dan air terjun. Negara ini merupakan salah satu dari banyaknya negara persemakmuran Inggris. Negara yang dimaksud dalam pernyataan tersebut ialah... a. Mesir c. Selandia Baru b. Tiongkok d. Afrika Selatan

20. Perubahan ruang menjadi industrialisasi dimulai sejak abad ke-19 oleh negara... a. Amerika Serikat c. Inggris b. Jerman d. Italia

14. Perubahan atau alih fungsi ruang yang dilakukan oleh beberapa negara untuk tempat tinggal dan pemukiman penduduk seperti yang dilakukan oleh Singapura, dilakukan dengan cara... a. industialisasi c. Urbanisasi b. reklamasi d. Transmigrasi

21. Jelaskan iklim yang mempengaruhi cuaca di Benua Australia!

15. Hubungan yang mengikat industrialisasi dengan interaksi antarruang di berbagai benua di dunia adalah kerena... a. adanya dorongan gaya hidup manusia b. dorongan ingin memenuhi kebutuhan

II.

Jawablah pertanyaan berikut dengan jelas!

22. Benua manakah yang tak penghuni? Mengapa demikian?

memiliki

23. Sebutkan batas-batas benua Amerika baik dari utara, selatan, timur, dan barat! 24. Dalam interaksi antarbenua di dunia, banyak sekali manfaat yang didapatkan. Salah satunya di bidang ekonomi. Sebutkan

lembaga ekonomi yang mendorong percepatan interaksi dari berbagai benua! 25. Mesir merupakan negara yang memiliki iklim panas dan terdapat gurun pasir terbesar di dunia. Pada umumnya, penduduk Mesir tinggal di pinggiran daerah aliran sungai. Sehingga 90% wilayah Mesir kosong, dan 10% dalam angka yang sangat padat. Langkah apa yang seharusnya dilakukan pemerintah Mesir untuk mencegah kepadatan penduduk tersebut? 26. Belanda merupakan salah satu negara yang memiliki wilayah daratan yang cukup sempit. Dengan hal tersebut, pemerintah Belanda melakukan dam terhadap wilayah perairan. Apa yang dimaksud dam? 27. Suriname merupakan salah satu negara di benua Amerika, yang didominasi oleh kulit hitam. Tetapi, di negara ini terdapat banyak orang Jawa yang menjadi penduduk negara tersebut. Sehingga, salah satu bahasa resmi di negara Suriname adalah bahasa Jawa. Jelaskan bagaimana penduduk Jawa bisa bermigrasi ke Suriname? Apakah latar belakangnya? 28. Sebutkan 3 ibukota dari negara Afrika Selatan! (administratif, yudikatif, dan legislatif) 29. Singapura dan Brunei Darussalam merupakan dua negara maju di Asia Tenggara. Jelaskan faktor apa saja menyebabkan kedua negara ini maju! 30. Reklamasi merupakan salah satu contoh dari perubahan ruang. Hal ini sangat berdampak bagi masyarakat, ekosistem, dan biota laut. Jelaskan tiga dampak positif dan dampak negatif dari reklamasi!

Related Documents


More Documents from "Nova"