Soal Pph Pasal 23.docx

  • Uploaded by: sendyy
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Soal Pph Pasal 23.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 224
  • Pages: 1
SOAL PPh Pasal 23 1. Pada tanggal 10 Mei 2016, PT. Aditya Pratama membagikan dividen masing – masing Rp 30.000.000 kepada 22 pemegang sahamnya. Atas dividen yang dibagikan, PT. Aditya Pratama wajib memungut PPh Pasal 23 JAWAB : Besar pph pasal 23 : •PPh pasal 23 = tarif x jumlah deviden(bruto) = Rp 15% x Rp 30,000,000 = Rp 4,500,000.•Di potong untuk 22 pemegang saham= 22 x Rp 4,500,000 = Rp 99,000,000.2. PT Insan Media Print adalah perusahaan yang bergerak di bidang penerbitan buku dan percetakan. Perusahaan ini melakukan sejumlah pembayaran yang terkait dengan PPh Pasal 23 kepada beberapa pihak dengan rincian: Pembayaran terhadap royalti tiga orang penulis: Damayanti dengan NPWP 01.444.888.2.987.000, Nurmadina NPWP 01.888.555.2.456.000, dan Azzahra yang belum memiliki NPWP. Royalti yang diberikan kepada Damayanti sebesar Rp25.000.000. Royalti untuk Nurmadina sebesar Rp10.000.000. Dan royalti untuk Azzahra sebesar Rp5.000.000. Jadi, perhitungan pajak penghasilan (PPh Pasal 23) untuk PT Insan Media Print adalah sebagai berikut: -

Untuk pembayaran royalti kepada penulis:

a. Damayanti 15% x Rp25.000.000 = Rp3.750.000 b. Nurmadina 15% x Rp10.000.000 = Rp1.500.000 c. Azzahra 15% x Rp5.000.000 = Rp750.000 Karena Azzahra masih belum memiliki NPWP, maka dikenakan tambahan PPh sebesar 100% dengan nominal: 100% x Rp750.000 = Rp750.000. Dengan demikian, Azzahra akan terkena pemotongan sebesar Rp750.000 + Rp750.000 = Rp1.500.000. Setelah melakukan pemotongan PPh Pasal 23, penulis akan mendapatkan hasil bukti pemotongan.

Related Documents

Soal Pph Pasal 23.docx
December 2019 19
Pph Pasal 23.docx
May 2020 18
Pph Pasal 22.docx
April 2020 17
Pph Pasal 25 Isi.docx
November 2019 29
Pph Pasal 25-edited
June 2020 6

More Documents from "Stephani Felda Shabillah"

Soal Pph Pasal 23.docx
December 2019 19
Pp 23 2018 .docx
December 2019 6