Slide Benjolan Pada Leher.pptx

  • Uploaded by: Ahmad Riyanul Ikhwan
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Slide Benjolan Pada Leher.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 312
  • Pages: 10
Benjolan Pada Leher

Kelompok 1

Skenario Seorang laki-laki 50 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan benjolan pada leher lateral kiri, yang dirasakannya sejak 4 bulan yang lalu. Benjolan ini mula-mula kecil, dan kemudian membesar dengan cepat. Benjolan teraba keras tetapi tidak nyeri. Penderita mengeluh telinga berdengung pada sebelah kiri.

Pertanyaan – Anatomi organ terkait (indah) – Apa saja etiologi benjolan pada leher dan bagaimana mekanisme terjadinya (ipin) – Patomekanisme telinga kiri berdengung sesuai skenario (alli) – DD

TB kelenjar (Kak khanza) Limfoma Hodgkin (Devi) Limfona Non Hodgkin (eis) Karsinoma Nasofaring (Dinda) – Langkah diagnostik (yudi) – Pencegahan dan edukasi (dio)

Etiologi benjolan pada leher dan bagaimana mekanisme terjadinya – Kongenital -> kista brankhial, higroma colli, kista duktus thyroglossus, kista dermoid – Infeksi -> TB kelenjar – Neoplasma -> jinak atau ganas

– Trauma

Patomekanisme telinga kiri berdengung sesuai skenario Tumor di recesus pharyngeus dan dinding lateral nasofaring menginfiltrasi, menekan tuba eustaki menyebabkan tekanan negatif di dalam cavum timpani hingga terjadi otitis media transudatif.

DD – Karsinoma nasofaring

– Limfoma non hodgkin – Limfoma hodgkin – TB kelenjar – Adenoid persisten

Langkah Diagnostik ANAMNESIS – Riwayat keluarga

– Riwayat merokok dan makanan yang banyak mengandung nitrosamin (ikan asin, makanan yang dibakar hingga hangus, makanan yang diawetkan) – Apakah ada gejala tambahan seperti mimisan, hidung tersumbat, batuk, sesak, suara serak, sefalgia

– Riwayat pekerjaan

PEMERIKSAAN FISIK - Inspeksi : warna, rhinoskopi ant dan post, ukuran dan bentuk, distribusi - Palpasi : mobile atau tidak, nyeri tekan atau tidak, rata atau berbenjol-benjol, tepi reguler atau irreguler, tepi berbatas tegas atau tidak, suhu PEMERIKSAAN PENUNJANG - Biopsi

- FNA - Eipstein barr virus DNA level - Imaging (X-ray, CT-Scan) - Pemeriksaan CD15 dan CD30 - Tumor marker EBNA-1

Edukasi - Pola hidup sehat - Motivasi dan diberi pengertian agar mengikuti program pengobatannya dengan benar - Menjelaskan tentang efek samping pengobatan - Memberi pengertian kepada keluarga pasien

Related Documents

Slide Benjolan Payudara.pptx
November 2019 12
Slide
December 2019 39
Slide
May 2020 34
Slide
November 2019 48
Slide
May 2020 42

More Documents from ""