KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM SIAGA MEDIKA PURBALINGGA NOMOR : .../SK-DIR/PKKP/XI/2016 TENTANG PENUGASAN KERJA KLINIS PERAWAT DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM SIAGA MEDIKA PURBALINGGA Menimbang
: a.
b. Mengingat
: 1. 2. 3. 4. 5.
Bahwa telah dilakukan kredensial tenaga keperawatan untuk menilai kemampuan kerja klinis perawat dan menentukan penugasan kerja klinisnya sebagai upaya menjaga keselamatan pasien di Rumah Sakit Umum Siaga Medika Purbalingga; Untuk menindaklanjuti butir (a) di atas diperlukan Surat Keputusan Direktur; Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan; Undang – Undang Nomor 44 Tahun 2009 Tentang Rumah Sakit; Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2014 Tentang Tenaga Kesehatan; Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 49 Tahun 2013 Tentang Komite Keperawatan Rumah Sakit; Keputusan Ketua Yayasan Siaga Sejahtera Nomor 029/SK/YSS/I/2016 Tentang Pengangkatan Direktur Rumah Sakit Umum Siaga Medika Purbalingga; MEMUTUSKAN
Menetapkan KESATU
: :
KEDUA
:
KETIGA KEEMPAT
:
KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM SIAGA MEDIKA PURBALINGGA TENTANG PENUGASAN KERJA KLINIS PERAWAT. Memberikan Penugasan Klinis Perawat kepada tenaga perawat tersebut dibawah ini : Nama : Eti Wilastri, AMK Tempat, Tanggal Lahir : Wonosobo, 28 Maret 1990 Alamat : Plunjaran Rt 018/005 Wadaslintang Kab. Wonosobo Unit Kerja : Ruang IGD & VK Keputusan ini berlaku selama ybs masih bekerja di RSU Siaga Medika Purbalingga. Apabila dikemudian hari terdapat kekurangan atau kekeliruan dalam Surat Keputusan ini, maka akan diadakan perbaikan & perubahan seperlunya.
Ditetapkan di : Purbalingga Pada Tanggal : 02 Nopember 2016 Direktur RSU Siaga Medika Purbalingga
dr. Nur Fii Hidayatullah NIK. 01.16.1.4.004 Salinan keputusan ini disampaikan kepada: 1. Komite Keperawatan RSU Siaga Medika Purbalingga 2. Kasie. Pelayanan RSU Siaga Medika Purbalingga 3. Arsip,-