Siklus Hidrologi,air Alam,air Kontaminan: Kelas C

  • Uploaded by: delaakumala
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Siklus Hidrologi,air Alam,air Kontaminan: Kelas C as PDF for free.

More details

  • Words: 577
  • Pages: 12
SIKLUS HIDROLOGI,AIR ALAM,AIR KONTAMINAN KELAS C KELOMPOK 1: Alif Wahyu Ramadhan (2015-12-002) Demas Ahmad Resha Putra Hidayat (2015-12-003) Bahtiar Arif Ramadhan (2015-12-005) Resi Segarlin Sinuraya (2015-12-006) Della Kumalaningrum (2015-12-017)

SIKLUS HIDROLOGI Siklus air atau siklus hidrologi adalah sirkulasi air yang tidak pernah berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi, evaporasi dan transpirasi.

Macam-Macam dan Tahapan Proses Siklus Air : A. Siklus Pendek / Siklus Kecil Siklus hidrologi pendek adalah siklus hidrologi yang tidak melalui proses adveksi

B. Siklus Sedang Siklus hidrologi sedang adalah siklus hidrologi yang umum terjadi di Indonesia. Siklus hidrologi ini menghasilkan hujan di daratan karena proses adveksi membawa awan yang terbentuk ke atas daratan.

C. Siklus Panjang / Siklus Besar Siklus hidrologi panjang adalah siklus hidrologi yang umumnya terjadi di daerah beriklim subtropis atau daerah pegunungan.

AIR ALAM Air alam adalah air yang terdapat dalam alam, baik dalam atmosfer, dalam laut dengan kandungan garam yang tinggi, air

permukaan yang tawar, seperti sungai dan danau, maupun air tanah. Air alam dibagi tiga,yaitu : A. Air Permukaan Air permukaan adalah air yang terkumpul di atas tanah atau di mata air, sungai danau, lahan basah, atau laut. Air permukaan secara alami terisi melalui presipitasi dan secara alami berkurang melalui penguapan dan rembesan ke bawah permukaan sehingga menjadi air bawah tanah.

B. Air Tanah Merupakan segala macam jenis air yang terletak dibawah lapisan tanah.Hal ini menjadikan air tanah lebih banyak daripada air sungai dan danau bila digabungkan maupun air yang terdapat di atmosfer. Air tanah dapat dikelompokkan menjadi air tanah dangkal dan air tanah dalam.

Gambar air permukaan dan air tanah

C. Air Angkasa

Air angkasa adalah Yaitu air yang asalnya dari udara atau atmosfer yang jatuh ke permukaan bumi. Air angkasa terbagi dua yaitu : 1. Air hujan

2. Air salju 3. Air Es Karakteristik :

- Bersifat soft water - Bakteriologisnya lebih bagus tergantung pada tempat penampungan - Melarutkan unsur yang terlarut di udara antara lain : O2,CO2,N2,debu dan mineral lainnya

AIR KONTAMINAN Air kontaminan adalah suatu perubahan keadaan di suatu tempat penampungan air seperti danau, sungai, lautan dan air tanah akibat aktivitas

manusia. Air biasanya disebut tercemar ketika terganggu oleh kontaminan antropogenik dan ketika tidak bisa mendukung kehidupan manusia, seperti air minum, dan/atau mengalami pergeseran ditandai dalam kemampuannya

untuk mendukung komunitas penyusun biotik, seperti ikan.

Penyebab kontaminasi: •

Meningkatnya kandungan nutrien dapat mengarah pada eutrofikasi.



Sampah organik seperti air comberan menyebabkan peningkatan kebutuhan oksigen pada air yang menerimanya yang mengarah pada

berkurangnya oksigen yang dapat berdampak parah terhadap seluruh ekosistem. •

Industri membuang berbagai macam polutan ke dalam air limbahnya seperti logam

berat, toksin organik, minyak, nutrien dan padatan. Air limbah tersebut memiliki efek termal, terutama yang dikeluarkan oleh pembangkit listrik , yang dapat juga mengurangi oksigen dalam air.

Akibat air kontaminan :

• Dapat menyebabkan banjir

• Erosi • Kekurangan sumber air • Dapat membuat sumber penyakit • Tanah Longsor

• Dapat merusak Ekosistem sungai • Kerugian untuk Nelayan Penanggulangan dan usaha pemecahan masing-masing masalah tentu harus berbeda. Sebagai contoh :

• Usaha reboisasi atau penghijauan serta pengelolaan daerah air sungai (DAS) untuk mengurangi intensitas dan volume erosi.

• Pembatasan penangkapan dengan berbagai cara (musim penangkapan, mata jaring, jenis alat-alat penangkapan tertentu dan lain-lain).

• Tidak membuang sampah ke sungai. Mengurangi intensitas limbah rumah tangga. • Melakukan penyaringan limbah pabrik sehingga yang nantinya bersatu dengan air sungai bukanlah limbah jahat perusak ekosistem

DAFTAR PUSTAKA • • • • • • •

https://id.wikipedia.org/wiki/Siklus_air http://www.ebiologi.net/2016/03/siklus-hidrologi-pengertian-proses.html http://darwindial.blogspot.com/2013/06/siklus-sedang-dan-siklus-hidrologi.html https://id.wiktionary.org/wiki/air_alam http://thegorbalsla.com/siklus-hidrologi/ https://ilmugeografi.com/ilmu-bumi/hidrologi/jenis-jenis-air

https://id.wikipedia.org/wiki/Pencemaran_air

Related Documents

Pengurus Kelas X-c
May 2020 17
Subnetting Kelas C
July 2020 1
Siklus Wilson.docx
November 2019 49
Siklus Biogeokimia
June 2020 31
Siklus Batuan.pdf
October 2019 31

More Documents from "Hamzah Lapangandong"