LAPORAN RENCANA USULAN KEGIATAN TAHUN 2017 PROGRAM PROMKES UPTD PUSKESMAS Bl.LIMBANGAN
Disusun dalam rangka laporan rencana usulan kegiatan Program Promkes PKM Bl.Limbangan
DISUSUN OLEH : Petugas Promkes PKM.Limbangan H.Us Us Solihin,SKM
UPTD PKM LIMBANGAN DINAS KESEHATAN KABUPATEN GARUT Jl. Raya Limbangan tengah No.119 Telp.(0262) 431113 Kec.Bl.Limbangan Kab.Garut. 44186
LEMBAR OTENTIKASI Laporan rencana usulan kegiatan disusun dan dipergunakan di Puskesmas UPTD Bl.Limbangan sebagai laporankegiatan Tahun 2017
Kepala Puskesmas Bl.Limbangan
Pelaksana Kegiatan Prog.Promkes PKM Bl.Limbangan
Dr H Budhi G Basuki NIP. 196207131990101001
H.Us Us Solihin,SKM NIP. 196908031990031003
ii
KATA PENGANTAR
Segala Puji kita panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kepada kita untuk senantiasa mensyukuri nikmat dan menjalankan segala perintahnya. Semoga sholawat serta salam tercurah limpahkan pada Nabi Muhammad SAW. Syukur yang tak terhingga, bahwa saya sebagai pemegang program Promkes UPTD Puskesmas Bl.Limbangan dapat menunaikan salah satu tugas untuk membangun kesehatan masyarakat yakni dengan menyusun laporan rencana usulan kegiatan (RUK) program promosi kesehatan (Promkes) UPTD Puskesmas Bl.Limbangan, dan ini merupakan pedoman yang akan menjadi bahan usulan saya untuk tahun 2017 dalam melaksnakan kegiatan di dalam gedung maupun di luar gedung puskesmas. Laporan rencana usulan kegiatan (RUK) tahun 2017 ini masih jauh dari kata sempurna namun untuk menyelesaikan segala permasalahan di wilayah kerja, saya tetap seoptimal mungkin dan berusaha untuk memperbaikinya. Saran dan masukan akan sangat membantu bagi saya untuk penyusunan laporan yang lebih baik lagi. Akhir kata saya ucapkan banyak terima kasih dan semoga penyusunan laporan ini bisa bermanfaat bagi kita semua.Amin. .
Garut, 20 Oktober 2016
Penyusun
iii
DAFTAR ISI LEMBAR OTENTIKASI ............................................................................... i KATA PENGANTAR...................................................................................iii DAFTAR ISI .............................................................................................. iv BAB I PENDAHULUAN ............................................................................. 5 1.1. Latar Belakang ........................................................................ 5 1.2. Tujuan ..................................................................................... 6 1.2.1. Tujuan Umum ................................................................ 6 1.2.2 Tujuan Khusus ............................................................ 6 1.3. Visi, Misi, dan Strategi ............................................................. 6 1.3.1. Visi ................................................................................ 6 1.3.2. Misi ............................................................................... 6 1.4. Kerangka Penyusunan ............ Error! Bookmark not defined. 1.5. Sistematika Penyusunan ......... Error! Bookmark not defined. BAB II ANALISIS SITUASI DAN IDENTIFIKASI MASALAH .................... 10 2.1. Analisis Situasi ...................................................................... 10 2.2. Status Kesehatan .................... Error! Bookmark not defined. 2.2.1. KIA ................................ Error! Bookmark not defined. 2.2.2. Imunisasi ...................... Error! Bookmark not defined. 2.2.3. Laboratorium................. Error! Bookmark not defined. 2.2.4. Program Gizi ................. Error! Bookmark not defined. 2.2.6. Status Lingkungan ........ Error! Bookmark not defined. 2.2.7. Promosi Kesehatan ...... Error! Bookmark not defined. 2.2.8. Program Upaya PengembanganError! Bookmark not defined. 2.2.9. Manajemen Kesehatan Error! Bookmark not defined. 2.3. Identifikasi Masalah ................. Error! Bookmark not defined. BAB III PRIORITAS MASALAH DAN PENYEBAB MASALAH Error! Bookmark not defined. 3.1. Prioritas Masalah .................... Error! Bookmark not defined. 3.2. Perumusan masalah ............... Error! Bookmark not defined. BAB IV TUJUAN, INDIKATOR DAN TARGET KEGIATAN Error! Bookmark not defined. BAB V RENCANA USULAN DAN PELAKSANAAN KEGIATAN .............. 10 5.1. Penyusunan Rencana Usulan Kegiatan ( RUK )Error! Bookmark not defined. 5.2. Penyusunan Rencana Pelaksanaan Kegiatan (RPK)Error! Bookmark not defined. BAB VI PENCANA PELAKSANAAN (POA) Error! Bookmark not defined. BAB VIII PENUTUP.................................... Error! Bookmark not defined.
iv
v
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Puskesmas
adalah
Unit
Pelaksana
Teknis
Dinas
Kesehatan
Kabupaten/Kota yang bertanggungjawab terhadap pembangunan kesehatan di wilayah kerjanya. Puskesmas berperan menyelenggarakan upaya kesehatan untuk meningkatkan kesadaran, kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap penduduk agar memperoleh derajat kesehatan yang optimal. Dengan demikian Puskesmas berfungsi sebagai pusat penggerak pembangunan berwawasan kesehatan, pusat pemberdayaan keluarga dan masyarakat serta pusat pelayanan kesehatan strata pertama. Upaya kesehatan yang diselenggarakan di Puskesmas terdiri dari Upaya Kesehatan Wajib dan Upaya Kesehatan Pengembangan. Upaya Kesehatan Wajib
merupakan
upaya
Puskesmas di Indonesia.
kesehatan
yang
dilaksanakan
oleh
seluruh
Upaya ini memberikan daya ungkit paling besar
terhadap keberhasilan pembangunan kesehatan melalui peningkatan Indeks Pembangunan Manusia (IPM), sertamerupakan kesepakata global maupun nasional. Yang
termasuk
dalam
Upaya
Kesehatan Wajib
adalah
Promosi
Kesehatan, Kesehatan Lingkungan, Pelayanan Gizi KIA-KB, Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular, Surveilans dan Sentinel SKDR; dan Pencegahan Kesehatan
dan
Pengendalian
Pengembangan
Penyakit
adalah
upaya
Menular.
Sedangkan
kesehatan
yang
Upaya
ditetapkan
berdasarkan permasalahan kesehatan yang ditemukan di masyarakat setempat serta disesuaikan dengan kemampuan Puskesmas. Dalam menyelenggarakan upaya kesehatan wajib dan upaya kesehatan pengembangan harus menerapkan azas penyelenggaraan Puskesmas secara terpadu yaitu azas pertanggungjawaban wilayah, pemberdayaan masyarakat, keterpaduan dan rujukan. Agar upaya kesehatan terselenggara secara optimal, maka Puskesmas harus melaksanakan manajemen dengan baik. Manajemen Puskesmas adalah rangkaian kegiatan yang dilaksanakan secara sistematik untuk menghasilkan luaran Puskesmas secara efektif dan efisien. Manajemen Puskesmas tersebut 6
terdiri
dari
perencanaan,
penggerakan,
pelaksanaan,
pengendalian,
pengawasan dan penilaian. Seluruh kegiatan tersebut merupakan satu kesatuanyang saling terkait dan berkesinambungan. Perencanaan tingkat Puskesmas disusun untuk mengatasi masalah kesehatan yang ada diwilayah kerjanya, baik upaya kesehatan wajib, upaya kesehatan pengembangan maupun upaya kesehatan penunjang. Perencanaan ini
disusun
untuk
kebutuhan
satu
tahun
agar
Puskesmas
mampu
melaksanakannya secara efisien, efektif dan dapat dipertanggungjawabkan.
1.2. Tujuan 1.2.1. Tujuan Umum Tujuan umum dari penyusunan rencana usulan kegiatan (RUK) ini adalah untuk memberikan bahan acuan atau arahan dan pedoman usulan kegiatan program pada tahun 2017 1.2.2. Tujuan Khusus 1) Mengetahui deskripsi situasi internal dan eksternal Puskesmas Bl.Limbangan. 2) Mengetahui masalah-masalah yang berkaitan dengan Program Promosi kesehatan 3) Tersusunnya Rencana Usulan Kegiatan Promosi kesehatan untuk tahun berikutnya dalam upaya mengatasi masalah kesehatan masyarakat
1.3. Visi, Misi, Motto,Tupoksi dan Tata Nilai 1.3.1. Visi Puskesmas Bl.Limbangan. Terwujudnya UPTD Puskesmas Bl.Limbangan yang representatif sebagai infrastruktur pelayanan masyarakat dalam pembangunan kesehatan masyarakat menuju masyarakat yang bermartabat nyaman dan sejahtera 1.3.2. Misi Puskesmas Bl.Limbangan 1) Mewujudkan pelayanan kesehatan yang berkualitas, prima dan terjangkau. 2) Mewujudkan
peran
serta
masyarakat
dalam
pembangunan
kesehatan. 7
3) Mewujudkan tata kelola pelayanan kesehatan yang professional dan amanah. 4) Mewujudkan organisasi dengan pelayanan petugas yang “ Ceria ”. (Cerdik, Efektif, Responsif, Inovatif dan Agamis) 5) Mewujudkan Puskesmas sebagai tempat layanan kesehatan yang memadai dengan lingkungan yang sehat, aman, dan nyaman.
1.3.3. Motto Puskesmas Bl.Limbangan. Wujud syukur kami melayani sepenuh hati dengan “ Ceria “.
1.3.4. Tupoksi Puskesmas Bl.Limbangan. 1) Tupoksi Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan berdasarkan Perbup Garut no1433 thn 2015 Bab III pasal 4 dan 5, bahwa : A. UPTD Puskesmas Balubur Limbangan (DTP) dengan status PPK BLUD Penuh mempunyai tugas pokok melaksanakan kebijakan kesehatan untuk mencapai tujuan pembangunan kesehatan di wilayah
kerjanya
dalam
rangka
mendukung
terwujudnya
kecamatan sehat. B. Dalam melaksanakan tugas pokok sebagaimana dimaksud pada ayat (1), UPTD Puskesmas Balubur Limbangan (DTP) dengan status PPK BLUD Penuh mempunyai fungsi: a. Penyelenggaraan UKM tingkat pertama di wilayah kerjanya; dan b. Penyelenggaraan UKP tingkat pertama di wilayah kerjanya. C. Dalam menyelenggarakan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 ayathuruf a, UPTD PuskesmasBalubur Limbangan (DTP) berwenang untuk a. Melaksanakan perencanaan berdasarkan analisis masalah kesehatan masyarakat dan analisis kebutuhan pelayanan yang diperlukan; b. Melaksanakan advokasi dan sosialisasi kebijakan kesehatan; c. Melaksanakan
komunikasi,
informasi,
edukasi,
dan
pemberdayaan masyarakat dalam bidang kesehatan;
8
d. Menggerakkan
masyarakat
untuk
mengidentifikasi
dan
menyelesaikan masalah kesehatan pada setiap tingkat perkembangan masyarakat yang bekerjasama dengan sektor lain terkait; e. Melaksanakan
pembinaan
teknis
terhadap
jaringan
pelayanan dan upaya kesehatan berbasis masyarakat; f. Melaksanakan
peningkatan
kompetensi
sumber
daya
manusia Puskesmas; g. Memantau pelaksanaan pembangunan agar berwawasan kesehatan; h. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, dan evaluasi terhadap akses, mutu, dan cakupan pelayanan kesehatan; dan i.
Memberikan
rekomendasi
masyarakat,
termasuk
terkait dukungan
masalah
kesehatan
terhadap
sistem
kewaspadaan dini dan respon penanggulangan penyakit. D. Dalam menyelenggarakan fungsi sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4 ayat (2) huruf b, UPTD Puskesmas Balubur Limbangan (DTP) berwenang untuk: a. Menyelenggarakan
pelayanan
kesehatan
dasar
secara
komprehensif, berkesinambungan dan bermutu; b. Menyelenggarakan
pelayanan
kesehatan
yang
mengutamakan upaya promotif dan preventif; c. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang berorientasi pada individu, keluarga, kelompok dan masyarakat; d. Menyelenggarakan mengutamakan
pelayanan keamanan
dan
kesehatan
yang
keselamatanpasien,
pelaksana dan pengunjung; e. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan dengan prinsip koordinatif dan kerja sama inter dan antar profesi; f. Melaksanakan rekam medis; g. Melaksanakan pencatatan, pelaporan, dan evaluasi terhadap mutu dan akses pelayanan kesehatan; h. Melaksanakan peningkatan kompetensi tenaga kesehatan;
9
i. Mengoordinasikan dan melaksanakan pembinaan fasilitasi pelayanan kesehatan tingkat pertama di wilayah kerjanya dan j. Melaksanakan 2) Tupoksi Promosi Kesehatan Puskesmas Bl.Limbangan. A. Mengkoordinir dan bertanggung jawab terhadap semuakegiatan promosi kesehatan di wilayah kerja puskesmas. B. Perencanaan,
pelaksanaan
dan
evaluasi
kegiatan
promosidilakukan bersama-sama dengan coordinator program yangterkait. C. Kegiatan dalam Gedung : a. Penyuluhan langsung kepada perorangan maupun kelompok penderita di Puskesmas / Pustu b. Penyuluhan tidak langsung melalui Media Poster /Pamflet D. Kegiatan di luar Gedung : 1) Penyuluhan melalui media masa, pemutaran Film,siaran keliling maupun media tradisional. 2) Penyuluhan kelompok melalui posyandu dan sekolah. E. Pencatatan dan pelaporan F. Pemeliharaan alat penyuluhan G. Mengelola Media informasi Kesehatan Puskesmas 1.3.5. Tata Nilai Puskesmas Bl.Limbangan. 1) Kerjasama tim. 2) Integritas yang tinggi . 3) Profesional
10
BAB II ANALISIS SITUASI
2.1. Analisis Situasi 2.1.1. Data Umum Kecamatan Bl.Limbangan Kecamatan Bl. Limbangan yang merupakan wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Bl. Limbangan terletak di wilayah Kabupaten Garut bagian utara dengan jarak 28 km, berada pada ketinggian 545 m diatas permukaan laut. Keadaan alamnya terdiri dari dataran rendah, berbukit dan bergunung, dialiri 3 buah sungai yang agak besar (Sungai Cimanuk, Cipancar dan Sungai Cipeujeuh). Kecamatan Bl. Limbangan meliputi 14 Desa Swakarya, 157 RW, 438 RT, 21.443 KK dengan jumlah penduduk 85.112 Jiwa. Wilayah Kecamatan Bl.Limbangan mempunyai batas administrasi sebagai berikut : * Sebelah Utara
: Kecamatan Selaawi
* Sebelah Selatan
: Kecamatan Cibiuk
* Sebelah Timur
: Kecamatan Cibatu
* Sebelah Barat
: Kecamatan Nagreg
Luas wilayah kecamatan Bl. Limbangan adalah 7.560,850 Ha, yang terdiri dari 1) Tanah Carik
:
139,081 Ha
2) Tanah milik rakyat : -
Darat
:
5.474,188 Ha
-
Sawah
:
1.820,000 Ha
-
Wakaf
:
5,485 Ha
-
Kolam
:
25,000 Ha
-
Kuburan
:
47,735 Ha
-
Lain-lain
:
6,330 Ha
3) Tanah Pengangonan
:
54,520 Ha
4) Tanah Kehutanan
:
1.692,000 Ha
11
2.1.2. Pertumbuhan Penduduk dan Persebaran Jumlah penduduk Kecamatan Bl. Limbangan adalah 84.000 orang, dengan komposisi berdasarkan jenis kelamin, jumlah penduduk 43.870 orang atau 51,54 % dan penduduk
laki-laki :
perempuan : 41.242 orang atau
48,46 %, yang tersebar di 14 Desa dengan rincian sebagai berikut : Tabel 2.1 Jumlah Penduduk di Kecamatan Bl Limbangan tahun 2015 NO 1 2 3
DESA Limbangan Tengah Limbangan Barat Galih Pakuwon
KK 1.997 1.491 1.464
L 3.857 2.969 2.986
P 3.732 2.699 2.873
JUMLAH 7.589 5.668 5.859
4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
Surabaya Cijolang Neglasari Simpen Kaler Pasirwaru Simpen Kidul Ciwangi Cigagade Limbangan Timur Dunguswiru Pangeureunan JUMLAH
1.337 1.386 1.557 1.641 1.842 1.631 1.437 1.287 1.807 1.239 1.327 21.443
2.848 2912 3338 3317 3766 3355 3007 2606 3648 2557 2705 43.870
2.498 2.633 2.889 3.245 3.603 3.167 2.740 2.540 3.581 2.400 2.641 41.242
5.346 5.545 6.227 6.562 7.369 6.522 5.747 5.146 7.229 4.957 5.346 85.112
Tabel 2.2 Jumlah Penduduk di Kecamatan Bl Limbangan tahun 2015 NO 1 2 3 4 5
KELOMPOK UMUM 0 – 4 tahun 5 - 14 tahun 15 – 44 tahun 45 – 64 tahun 65 tahun keatas JUMLAH
JUMLAH 8.971 20.699 39.569 12.264 3.609
% 10,54 24,32 46,49 14,41 4,24
85.112
100
12
2.1.3. Sasaran masing-masing Program Tabel 2.3 Data Sasaran Program Kesehatan Puskesmas Bl. Limbangan tahun 2015 No.
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
Limbangan Tengah Limbangan Barat Galih Pakuwon Surabaya Cijolang Neglasari Simpen Kaler Pasirwaru Simpen Kidul Ciwangi Cigagade Limbangan Timur Dunguswiru Pangeureunan Jumlah
2.1.4.
Tenaga Kesehatan
Pddk 7.589 5.668 5.859 5.346 5.545 6.227 6.562 7.369 6.522 5.747 5.146 7.229 4.957 5.346 85.112
Jumlah Sasaran Proyeksi Bumil Bulin Bayi 115 148 141 143 137 130 162 154 147 167 160 152 151 144 137 182 173 165 119 113 108 153 146 139 176 168 160 141 134 128 180 172 164 120 114 109 146 140 133 177 169 161 2.172 2.072 1.741
Tabel 2.4 Tenaga Kesehatan Kecamatan Bl Limbangan tahun 2015 NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
Pendidikan Dokter Umum Dokter Gigi SKM (S1) Keperawatan (S1) Apoteker (S1) D3 Kebidanan D4 Kebidanan D3 Keperawatan D3 Keperawatan Gigi D3 Gizi D3 Analis SPPH SMF SPK
Jumlah 2 1 2 2 1 22 4 23 1 1 3 1 1 1
Status Kepegawaian PNS PTT TKK TKS 2 1 1 1 1 1 1 10 5 7 2 1 1 6 2 15 1 1 2 1 1 1 1 13
15 16 17
S1 Administrasi Negara D3 SMTA Sederajat
1 2 9
18
SMTP
4
2.1.5.
1
2 6 1
-
-
2 4
Analisa Lingkungan
Diwilayah kerja puskesmas Bl. Limbangan, keadaan fasilitas kesehatan lingkungannya meliputi : 1) Sarana Air bersih A. Sumur Gali
:
4.058 buah
B. SPT Dangkal
:
101 buah
C. SPT Artesis
:
3 buah
D. PMA
:
17 buah
2) Sarana Jamban Keluarga
:
4646 buah
3) SPAL Rumah tangga
:
5775 buah
4) Perumahan Lingkungan Pemukiman A. Jumlah Rumah
: 16.376 buah
B. Jumlah KK
: 17.212 KK
5) Tempat Tempat Umum ( TTU ) A. Pasar Tradisional
:
1 buah
B. Mini Market
:
1 buah
C. Terminal
:
1 buah
D. Puskesmas DTP
:
1 buah
E. Puskesmas Pembantu
:
5 buah
F. Mesjid Jami
:
81 buah
G. Pesantren
:
21 buah
H. Sekolah
:
81 buah
I. Poskestren
:
2 buah
A. Rumah makan
:
6 buah
B. Warung Nasi
:
7 buah
C. Pabrik Tahu
:
3 buah
D. Pabrik Kerupuk
:
3 buah
E. Pabrik Tempe
:
1 buah
6) Tempat Pengolahan Makanan
14
7) Tempat Penyimpanan penjualan Pestisida A. Kios Pestisida
2.1.6.
:
1 buah
Analisa Pendidikan
Taraf pendidikan masyarakat kecamatan Bl. Limbangan meliputi tingkat SD/MI, tingkat SLTP, tingkat SLTA dan tingkat Perguruan Tinggi,
2.1.7.
Analisa Pekerjaan Mata pencaharian masyarakat kecamatan Bl. Limbangan meliputi
Pegawai Negeri Sipil, Swasta, ABRI, Wiraswasta, Tani, Buruh Tani, Tidak bekerja,
2.1.8.
Analisa Perilaku
Dengan
keterbatasan
kepemilikan
sarana
kesehatan
lingkungan,
keterbatasan kepemilikan lahan, keterbatasan pengetahuan tentang kesehatan dan kurangnya akses terhadap perubahan perubahan yang terjadi dalam pembangunan kesehatan, perilaku hidup sehat masyarakat kecamatan Bl.Limbangan belum maksimal sesuai prinsip-prinsip hidup sehat. Perilaku hidup sehat yang masih kurang tersebut antara lain : 1) Mandi cuci masih ada yang menggunakan air kolam dan selokan 2) Buang air besar belum semuanya memakai jamban keluarga 3) Membuang sampah masih sembarangan dan belum ada TPA yang dikoordinir oleh masyarakat, maupun oleh pemerintah setempat. 4) Kebersihan pribadi, kesehatan makanan dan minuman masih kurang, terutama pada anak Balita masih tingginya angka kesakitan Diare.
2.1.9.
Analisa Sosial Budaya
Hampir 100 % masyarakat kecamatan Bl.Limbangan beragama Islam, hal ini terlihat dengan banyaknya Mesjid Jami, Surau dan Pesantren serta sudah ada Pos Kesehatan Pesantren (poskestren), keadaan masyarakatnya ramah tamah, ulet, idenya tinggi, suka merantau/Urban, rukun dengan sesama serta kebiasaan gotong royong masih melekat sangat kuat. Dalam bidang kesenian masyarakat kecamatan Bl.Limbangan tidak ketinggalan dengan daerah lainnya
15
di kabupaten Garut, hal ini masih dipertahankannya kesenian : Reog, Pencak Silat, Calung, Degung, Organ Tunggal / Band dan Orkes Dangdut.
2.2.0. Data Umum Puskesmas Kecamatan Bl. Limbangan Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan terdiri dari 1 puskesmas induk, 5 puskesmas pembantu, 2 poskestren dan 143 posyandu..Kadaan Personilnya berjumlah 81 Orang. Dari 81 orang ini yang menjadi PNS berjumlah 41 orang dan yang masih bertugas PTT 5 Orang, TKK 3 orang dan Sukwan 32 Orang. Letak Puskesmas DTP Bl. Limbangan berada di Desa Limbangan Tengah, tepatnya di Jalan Raya Limbangan Tengah No. 119 Telp. 431 113 dengan jarak tempuh dari desa terdekat 500 m dan dari desa terjauh 12 km. Kegiatan pokok kesehatan yang dilaksanakan di Puskesmas DTP Bl.Limbangan meliputi program : 1). UKM Esensial : A. Promosi Kesehatan B. Kesehatan Lingkungan C. Pelayanan Gizi KIA-KB D. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular E. Surveilans dan Sentinel SKDR; dan F. Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular. 2). UKM Pengembang: A. Upaya Kesehatan Sekolah (UKS) B. Upaya Kesehatan Jiwa C. Upaya Kesehatan Gigi Masyarakat D. Upaya Kesehatan Tradisional dan Komplementer E. Upaya Kesehatan Olahraga F. Upaya Kesehatan Kerja G. Upaya Kesehatan Indera H. Upaya Kesehatan Lanjut Usia I. UpayaPerawatan Kesehatan Masyarakat J. UpayaObat tradisional K. Upaya Posbindu
16
L. Upaya Prolanis M. UpayaPelayanan Kesehatan Peduli remaja (PKPR) N. Upaya HIV O. Upaya Napza P. Upaya Imunisasi 3) UKP A. Pengobatan rawat jalan B. Rawat Inap C. Unit Gawat Darurat 4) Admin A. Pencatatan dan pelaporan 5) Penunjang A. Perpustakaan B. Rontgen C. Farmasi D. Laboratorium kesehatan Kunjungan pasien yang berobat ke Puskesmas DTP. Bl.Limbangan meliputi bermacam-macam kasus dan keluhan penyakit, baik penyakit yang disebabkan oleh penyebab lainnya. Banyaknya kunjungan pasien yang berobat ke Puskesmas DTP. Bl. Limbangan dengan klasifikasi 10 besar penyakit, yang disusun dari laporan bulanan penyakit, diharapkan dapat mewakili keadaan pola penyakit yang terjadi. Adapun ke 10 besar penyakit adalah sebagai berikut : No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Kelompok Penyakit Nasofaringitis Akut ( J 100 ) Myalgia ( M 79.1 ) Ghastroduodentis tidak spesifik ( K 29.9 ) Huipertensi primer ( I 10 ) Gangguan lain pada kulit ( I 98 ) Skabies ( B 86 ) Diare dan gastroenteritis ( A 09 ) Tuberculosis paru klionis ( A 16.0 ) Demam tipoid ( A 01.0 ) Infeksi saluran pernafasan ( J 22 ) Jumlah
6.406 4.316 3.354 2.006 1.598 946 643 621 551 512 20.952
17
2.2.1. Data
Khusus
Promosi
Kesehatan
Puskesmas
Kecamatan
Bl.Limbangan 1) Tujuan Kegiatan Tujuan Kegiatan Promosi Kesehatan adalah Meningkatkan Perilaku Sehat dan Peran Serta Individu, Keluarga, Masyarakat dalam setiap gerakan kesehatan masyarakat melalui upaya promosi kesehatan yang terintegrasi secara lintas program, sektor, swasta, dan masyarakat. 2) Sasaran Kegiatan Sasaran merupakan hasil yang akan dicapai secara nyata oleh program Promosi Kesehatan dalam rumusan yang spesifik, terukur dalam kurun waktu satu tahun. Untuk meningkatkan penyelenggaraan pemberdayaan dan promosi kesehatan kepada masyarakat, Program Promosi Kesehatan UPTD Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan menetapkan sasaran: A. Meningkatnya Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di Masyarakat : a. Rumah Tangga melalui kegiatan PHBS tatanan rumah tangga dengan 10 indikator b. Institut Pendidikan melalui kegiatan PHBS tatanan Institut Pendidikan dengan 14 indikator c. Fasilitas Kesehatan melalui kegiatan PHBS tatanan Fasilitas Kesehatan dengan 7 indikator d. Tempat - Tempat Umum melalui kegiatan PHBS tatanan Tempat Tempat Umum dengan 6 indikator e. Lingkungan Tempat Kerja melalui kegiatan PHBS tatanan Lingkungan Tempat Kerja dengan 9 indikator B. Meningkatnya Kemandirian Masyarakat untuk hidup sehat, dengan: a. Desa Siaga Aktif b. Pos Kesehatan Desa yang Beroperasi C. Indikator Kegiatan Sesuai dengan dokumen Renstra Kementerian kesehatan dan Penetapan KinerjaPromosi Kesehatan, telah ditetapkan 3 indikator kinerja utama dalammencapai sasaran hasil program: a. Persentase Rumah Tangga ber-Perilaku Hidup Bersih dan Sehat b. Persentase Desa Siaga Aktif 18
c. Pos Kesehatan Desa yang Beroperasi
Tabel 2.5 Indikator Kinerja Program Promosi Kesehatan SASARAN
D. Hasil Kegiatan SMD Berdasarkan hasil Survey Mawas Diri yang dilaksanakan pada bulan Agustus tahun 2016 di 14 desa wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan kabupaten Garut, melalui pendekatan survey, observasi, wawancara dan quesioner, dengan tim survey yang terdiri dari tenaga kesehatan dan kader kesehatan maka didapatkan hasil sebagaimana yang ada pada table 2.6 berikut ini : 2010 2011 2012 2013 2014
19
Tabel 2.6 Hasil Survey Mawas Diri di 14 desa wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan Tahun 2016 No 1
Simpen kaler
2
Simpen kidul
3
Cijolang
4
Cigagade
5
Limbangan barat
6 7
Masalah Kesehatan (PHBS Tatanan Rumah Tangga Dgn 10 indikator)
Desa
Limbangan tengah Limbangan timur
1 2 3 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 1 2 3 4 5 1 1
Persalinan ditolong oleh dukun bayi Jamban tidak sehat Meroko didalam rumah Persalinan ditolong oleh dukun bayi Jamban tidak sehat Meroko didalam rumah Penggunaan air bersih Persalinan ditolong oleh dukun bayi Jamban tidak sehat Meroko didalam rumah ASI Ekslusiif Penimbangan balita Persalinan ditolong oleh dukun bayi Meroko didalam rumah Persalinan ditolong oleh dukun bayi Jamban tidak sehat Meroko didalam rumah ASI Ekslusiif Penggunaan air bersih Meroko didalam rumah Meroko didalam rumah
Volume Kasus 2 146 300 3 105 295 140 2 16 226 12 27 3 201 3 272 273 80 272 316
353
% 7,4 % 45,6% 93,7% 12,5% 32% 92% 40% 5% 20% 80% 40% 30% 21,4 % 77,3 % 20% 20% 91% 40% 20% 79% 95,4 %
Sampling 27 320 320 24 320 320 320 33 283 283 283 90 14 260 17 300 300 300 300 400 370
Populasi
1641 1631
1873
1287
1491
1997 1807
20
8
Pangeureunan
9 10
Ciwangi Pasirwaru
11
Galihpakuwon
12
Dunguswiru
13
Neglasari
14
Surabaya
1 2 1 1 2 1 2 1 2 3 4 1 2 1 2 3
Persalinan ditolong oleh dukun bayi Meroko didalam rumah Meroko didalam rumah Meroko didalam rumah Tidak CTPS Meroko didalam rumah Penimbangan balita Meroko didalam rumah Jamban tidak sehat ASI Ekslusiif Penggunaan air bersih Meroko didalam rumah Jamban tidak sehat Persalinan ditolong oleh dukun bayi Meroko didalam rumah Tidak lulus asi eksklusif
3 251 230 326 287 252 32 217 44 12 36 270 7 7 243 3
25% 72,5% 81,6% 88% 77,5 % 84% 16,8 % 80% 16% 18,5% 13% 84,3 % 2,1 % 6,5% 88,3 % 0,27 %
12 346 282 370 370 300 190 270 270 50 270 320 320 108 275 9
1327 2083 1437 1464 1239
1557 1337
21
BAB III ANALISIS MASALAH
3.1. Identifikasi Masalah Berdasarkan Hasil Survey Mawas Diri di 14 desa wilayah kerja Puskesmas
Kecamatan
Bl.Limbangan
Tahun
2016,
maka
dapat
di
identifikasikan masalah sebagai berikut :
Tabel 3.1 Identifikasi Masalah No
Volume Kasus %
Masalah Kesehatan
1 2
Persalinan ditolong oleh dukun bayi Jamban tidak sehat
3
Meroko didalam rumah
4
ASI Ekslusiif
5
Penimbangan balita
6 7
Sampling
23 660
10,5 % 10.5 %
218 1813
2771
85,2 %
3251
104
16,4 %
633
59
21,1 %
280
Penggunaan air bersih
448
50,3 %
890
Tidak CTPS
287
77,5 %
370
3.2. Menetapkan Urutan Prioritas Masalah. Untuk menentukan prioritas masalah sebagaimana yang tercantum dalam tabel
3.1,
maka
saya
menggunakan
metode
kriteria
matriks
USG
(Urgent,Serious,Growth) Masalah Kriteria
Masalah Masalah 1 2
Masalah Masalah Masalah 3 4 5
Masalah 6
Masalah 7
Urgensi (U)
2
2
5
2
2
4
4
Keseriusan (S)
2
4
5
3
3
4
5
Perkembangan (G) UXSXG
2
3
4
2
3
4
4
8
24
100
12
18
64
80
K Keterangan : Berdasarkan skala likert masing–masing kriteria ditetapkan dengan nila 15.(5 = sangat besar, 4 = besar, 3 = sedang, 2 = kecil, 1 = sangat kecil) Nilai 22
semakin besar jika tingkat urgensinya sangat mendesak, atau tingkat keseriusannya,
atau
tingkat
perkembangannya
semakin
memperhatin.
Kemudian kalikan tingkat urgensi (U) dengan tingkat Keseriusan (S) dan tingkat Perkembangan (G). Prioritas masalah diurutkan berdasarkan hasil perkalian. Berdasarkan hasil perkalian tersebut maka ditetapkan prioritas masalah adalah urutan masalah nomer 3 yaitu“ Meroko didalam rumah “.
3.3. Merumuskan Masalah Hal ini mencakup apa masalahnya, siapa yang terkena masalahnya, berapa besar masalahnya, dimana masalah itu terjadi dan bilamana masalah itu terjadi (what, who,when, where, and how). Dalam rumusan masalah ini ditetapkan masalahnya yaitu, “ Meroko didalam rumah “. Dan yang terkena dampak masalahnya yaitu Tatanan Rumah Tangga. Besar masalah yang dihadapi sangat signifikan yaitu UXSXG =100. Masalah ini terjadi di dalam rumah tangga, wilayah kerja Puskesmas Kecamatan Bl.Limbangan, Dan bila masalah ini terjadi secara simultan dan tidak ditangani segera, maka dampak pada Tatanan Rumah Tangga, akan samakin terpuruk.
3.4. Mencari Akar Penyebab Masalah Untuk mencari akar penyebab masalah, saya menggunakan metode diagram sebab akibat dari ishikawa/fishbone (diagram tulang ikan). Kategori yang digunakan antara lain adalah : 1)
Manusia, Dana, Sarana, Metode, Lingkungan.
23
Diagram ishikawa/fishbone
Sarana
Dana
Manusia
power Tidak adanya alat peraga
Kurangnya tenaga penyuluh
Dana penyuluhanterbatas
Kurangnya kesadaran masyarakat Tidak adanya alat transportasi
Dana dr pemerintah kurang Kurangnya kader kesehatan
Sarana & prasarana kurang
Dana dr PKM tdk ada
Meroko didalam rumah Banyaknya pedagang rokok
Banyaknya pendatang yg meroko
Kurangnya himbauan dr pemerintah
Lingkunga nnt
SOP penyuluhan belum dibuat
Kurangnya inovatif penyuluhan
Kurang tepatnya sasaran
Metode
24
3.5. Menetapkan Cara - Cara Pemecahan Masalah. No Prioritas masalah
1
Meroko didalam rumah
Penyebab masalah
Manusia
Alternatif pemecahan masalah Manusia
Pemecahan masalah terpilih Manusia
- Kurangnya tenaga penyuluh - Kurangnya kesadaran masyarakat - Kurangnya kader kesehatan Dana
- Tersedianya tenaga penyuluh - Adanya kesadaran masyarakat - Penambahan kader kesehatan Dana
- Tersedianya tenaga penyuluh
- Dana penyuluhan terbatas - Dana dari pemerintah kurang - Dana dari PKM tdk ada Sarana
- Tersedianya dana penyuluhan - Tersedianya dana dari pemerintah - Tersedianya dana dari PKM Sarana
- Tersedianya dana penyuluhan
- Tidak adanya alat peraga - Tidak adanya alat transportasi - Sarana dan prasarana kurang Metode
- Tersedianya alat peraga - Tersedinya alat transportasi - Tersedianya Sarana dan prasarana Metode
- Tersedianya Sarana dan prasarana
- SOP penyuluhan belum dibuat - Kurangnya inotif penyuluhan - Kurang tepat sasaran
- SOP penyuluhan tersedia - Adanya inotif penyuluhan - Tepat sasaran
- SOP penyuluhan tersedia
Dana
Sarana
Metode
25
Lingkungan
Lingkungan
Lingkungan
- Banyaknya pedagang rokok - Banyaknya pendatang yang meroko - Kurangnya himbauan dari pemerintah
- Tidak adanya pedagang rokok - Tidak adanya pendatang yang meroko - Adanya himbauan dari pemerintah
- Adanya himbauan dari pemerintah
26
BAB III RENCANA USULAN KEGIATAN TAHUN 2017
MATRIKS 3.1 Rencana Usulan Kegiatan Promosi Kesehatan Tahun 2017 No
1
UPAYA KESEHATAN DI PUSKESMAS Promkes
KEGIATAN
PHBS Terpadu 1. Cijolang
SASARAN
TARGET
VOLUME KEG
RINCIAN KEGIATAN
LOKASI KEGIATAN
TENAGA PELAKSANA
JADWAL
BIAYA
Terlampir*
2. Cigagade 3. Pasirwaru 4. Limbangan Barat 5. Limbangan Tengah 6. Limbangan Timur 7. Galihpakuon 8. Dunguswiru 9. Neglasari 10 Surabaya 11. Ciwangi 12. Pangeureunan 13. Simpen Kidul 14. Simpen Kaler 2
Promkes
27
LAMPIRAN
MATRIKS 1* JADWAL KEGIATAN PROMOSI KESEHATAN TAHUN 2017 No
UPAYA KESEHATAN DI PUSKESMAS
KEGIATAN
JADWAL
28