14 RENCANA TINDAK LANJUT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN SUBSTANTIF KEPALA MADRASAH KERJASAMA BALAI DIKLAT KEAGAMAAN SEMARANG DENGAN KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KUDUS Tanggal 26 s.d 30Maret 2019
Nama Unit Kerja
: IMRON ROSYIDI, S.H.I : MA NU HASYIM ASY’ARI 2 KUDUS
Nama Kegiatan
Workshop Penyusunan Evaluasi Diri Madrasah (EDM) dan
Rencana Tindak
Penyusunan Rencana Kerja Madrasah (RKM)
Lanjut Rencana Tanggal
10 – 29 April 2019
Pelaksanaan Mata Diklat
Pengembangan Kompetensi Manajerial
Kompetensi Dasar
Menyusun Rencana Kerja Madrasah
Tujuan Rencana
Kepala madrasah dapat menyusun rencana tindak lanjut untuk
Tindak Lanjut
menyusun dokumen RKM dan melakukan pengembangan madrasah
Alasan Rencana
1. Sebagian kepala madrasah belum memiliki keterampilan dalam
Tindak Lanjut
melakukan EDM dan menyusun RKM 2. Pemahaman dan keterampilan penyusunan rencana kerja harus dimiliki setiap kepala, agar dapat memberikan kontribusi terhadap kemajuan madrasah
Sasaran
Sejumlah 21 orang guru dan karyawan
Kegiatan yang akan
1. Persiapan
dilakukan untuk
a. Melakukan koordinasi untuk melaksanakan kegiatan
menjamin rencana
penyusunan rencana kerjamadrasah
tindak lanjut
b. Membentuk tim dan berkoordinasi.
terlaksana
Mempersiapkan materi dan bahan-bahan yang diperlukan 2. Pelaksanaan Melaksanakan kegiatan rencana tindak lanjut untuk melakukan EDM dan menyusun dokumen RKM 3.
Pelaporan Menyusun laporan pelaksanaan kegiatan rencana tindak lanjut dalam melakukan EDM dan menyusun dokumen RKM Madrasah MA NU Hasyim Asy’ari 2 Kecamatan Gebog Kudus
Rencana Aksi
Tanggal 10 April 2019
Dimulai Rencana Aksi
Tanggal 29 April 2019
Selesai Kriteria Suksesnya
1. Terlaksananya tahapan kegiatan persiapan, pelaksanaan, dan
Rencana Aksi
pelaporan kegiatan 2. Tersusunnya produk kegiatan sesuai dengan tujuan RTL.
Sumberdaya dan
1. Kepala Madrasah
dukungan yang
2. Teman sejawat kepala madrasah
diperlukan
3. LCD, printer, kertas
Kapan Review
Minggu kedua Mei 2019
terhadap rencana aksi dilakukan Bukti Rencana
1. Dokumen cetak yang berisi
Tindak Lanjut
2. 1. Surat Tugas
dilaksanakan
3. 2. Daftar Hadir 4. 3. Produk Kegiatan 5. 4. Dokumentasi Kegiatan 6. 5. Laporan 7.
Mengesahkan,
Kudus, 29 Maret 2019
Pendamping Akademik,
Dibuat Oleh,
H. Mutadi, S.Pd., M.Ed. NIP. 196810091997031001
Imron Rosyidi, S.H.I