Resep Selalu Dimulai Dengan Tanda R.docx

  • Uploaded by: fikri wahyu n
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Resep Selalu Dimulai Dengan Tanda R.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 133
  • Pages: 1
Resep selalu dimulai dengan tanda R/ yang artinya Recipe (Ambilah). Setelah tanda R/ biasanya tertera nama dan jumlah obat. Pada resep obat ada beberapa komponen yang “WAJIB” ada, komponen tersebut antara lain: 1. Nama, alamat, nomor izin praktek dokter, dokter gigi, atau dokter hewan. 2. Tanggal penulisan resep 3. Nama obat serta jumlahnya 4. Tanda tangan atau paraf dokter 5. Nama pasien, umur, serta alamat pasien (bila diperlukan) 6. Tanda seru dan paraf dokter untuk resep yang mengandung obat yang jumlahnya melebihi dosis maksimal.

Dengan adanya komponen yang harus dipenuhi dari suatu resep obat, bisa meminimalisir terjadinya pemalsuan resep oleh orang yang tidak bertanggung jawab ataupun kids zaman old maupun zaman now yang iseng mencoba obat-obatan yang tidak sesuai indikasinya. Selain itu pada resep juga terdapat nomor telpon yang bisa dihubungi, jadi jik

Related Documents

Resep
October 2019 57
Resep
August 2019 58
Perang Dimulai
April 2020 25
Tanda
November 2019 73
Tanda-tanda Kiamat
May 2020 51

More Documents from ""