PSIKOLOGI KEHAMILAN, PERSALINAN DAN NIFAS
PENDAHULUAN • GANGGUAN PSIKOLOGI WANITA HAMIL BERSALIN DAN NIFAS • FAKTOR EMOSIONAL • KEHAMILAN MEMBERIKAN ARTI • MELAHIRKAN MEGNIMBULKAN KETEGANGAN • SETELAH KELAHIRAN MULAI FASE BARU
PERUBAHAN PSIKOLOGI MENANTI KEHAMILAN • • • •
DAPAT HAMIL ? MENUNDA KEHAMILAN ? KEMANDULAN ? JENIS KELAMIN ANAK YANG DIINGINKAN ? • KONSULTASI DOKTER, PSIKOLOG, PSIKIATER
GAMBARAN STRES SELAMA KEHAMILAN • BAHAGIA >< BENCANA • ANCAMAN KESEHATAN BEBAN BERAT, RASA TIDAK ENAK • BAGAIMANA KEADAAN JANIN ? • BOLEHKAH HUBUNGAN SEKS DENGAN SUAMI ?
TUGAS POKOK MENJADI IBU • PENGALAMAN MASA LALU • HUBUNGAN DENGAN SUAMI • PENERIMAAN DIRI DAN ANAK
KEHAMILAN TRIMESTER I • • • •
BENARKAH HAMIL ? SIAPKAH HAMIL ? “NYIDAM” ? JIKA KEHAMILAN TIDAK DIRENCANAKAN BEBAN
KEHAMILAN TRIMESTER II • • • •
GERAKAN JANIN 16-18 MG FANTASI TENTANG BAYINYA MEMILIH NAMA PREDIKSI JENIS KELAMIN
KEHAMILAN TRIMESTER III • TIDAK SENANG DENGAN KEADAAN DIRINYA • KELAHIRAN AKAN LEBIH CEPAT • FANTASI << • INGIN SEORANG BAYI NYATA • PENYESUAIAN MENGHADAPI TUGAS BARU
KESULITAN MASA KEHAMILAN • PENOLAKAN KEHAMILAN /ABORTUS - EKONOMI - MORALITAS - KETAKUTAN PADA ORANG TUA - MALU DAN AIB - RELASI CINTA TAK HARMONIS - “KECELAKAAN” - PIHAK PRIA MELARIKAN DIRI
• PENDAMBAAN KEHAMILAN - SIKAP AMBIVALEN - KEINGINAN UNTUK HAMIL
BERSALIN/MELAHIRKAN • • • • • •
GEMBIRA >< GELISAH TIDAK TENANG UNIFIKASI DENGAN IBUNYA TAKUT MATI TRAUMA KELAHIRAN MANTAP DITUNGGUI IBUNYA
GEJALA PSIKOLOGIS KELAHIRAN • • • •
MARAH DAN TIDAK SABAR GELISAH MENOLAK NASIHAT LINGKUNGAN PERLU MEMBERI RASA SENANG, DUKUNGAN, KEHAMILAN ADALAH PROSES NORMAL, PERLU ADAPTASI DAN PENYESUAIAN LINGKUNGAN
KESULITAN SETELAH MELAHIRKAN • • • • • •
REPOT GANGGUAN KEJIWAAN KAPAN MENYUSUI PROBLEM MENYUSUI KAPAN BOLEH BERHUBUNGAN LAGI KB YANG DIPILIH
EMOSI KEIBUAN SEJATI • • • •
ALTRUISME KELEMBUTAN KASIH SAYANG AKTIVITAS
KOMPONEN ANTAGONISTIS • KECENDERUNGAN PROGRESIF • KECENDERUNGAN REGRESIF
AKIBAT KETAKUTAN YANG BERLEBIHAN • • • •
MELARIKAN DIRI TIDAK MERAWAT ASI TIDAK KELUAR TIDAK MAMPU MENGHAYATI FUNGSI KEIBUAN SEJATI