Proposal Seminar.docx

  • Uploaded by: Egie Deiz Hazari
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Proposal Seminar.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 770
  • Pages: 9
KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Lembar Pengesahan Balikpapan, 28 Januari 2019

Panitia, Seminar Lingkungan Hidup “Menumbuhkan Jiwa Wirausaha, Menjadi Kreatif, Inovatif Dan Mandiri”

Pengurus KKN B24 Balikpapan 2019

Erlita Monica Ketua Panitia

Novia Oktaviani Sekretaris

Mengetahui, Pengurus KKN B24 Kelurahan Graha Indah Balikpapan

Al Maidah Guci Ketua Kelompok B24

“Menumbuhkan Jiwa Wirausaha, Menjadi Kreatif, Inovatif Dan Mandiri”

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

A. LATAR BELAKANG Seperti kita ketahui bersama lingkungan hidup merupakan faktor utama dalam kelangsungan hidup manusia, pengelolaan lingkungan hidup atau sumber daya alam yang tepat akan mampu memberikan mamfaat bagi hidup manusia itu sendiri. Sebaliknya, eksploitasi yang berlebihan terhadap lingkungan hidup dapat mendatangkan bencana bagi umat manusia itu sendiri. Pemanasan global (global warming) yang tidak dapat dipisahkan dari kasus illegal logging, menjadi isu terhangat belakangan ini, adalah tidak lain menggambarkan bahwa kondisi bumi saat ini memerlukan perhatian yang lebih serius dari negara-negara maju dan berkembang termasuk Indonesia. Salah satu upaya yang biasa dilakukan adalah meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya lingkungan hidup serta meningkatkan penegakan hukum di bidang lingkungan hidup.

B. NAMA DAN TEMA KEGIATAN Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka Kuliah Kerja Nyata (KKN) B24 Kelurahan Graha indah dengan tema “Menumbuhkan Jiwa Wirausaha yang Kreatif, Inovatif dan Mandiri”.

C. LANDASAN KEGIATAN Kegiatan ini berlandaskan pada Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengembangan, Pengabdian kepada Masyarakat serta berdasarkan pada survei lokasi yang masih banyak terdapat keluarga miskin (gakin).

D. MAKSUD DAN TUJUAN

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Tujuan Umum Seminar Lingkungan Hidup adalah untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan hidup sebagai wujud pernyataan kecintaan kita akan bumi sebagai tempat tinggal kita. Kegiatan ini bertujuan khusus : 1. Menanamkan kesadaran dan keberanian mencoba, belajar menerapkan sekaligus memasyarakatkan kesadaran lingkungan yang tinggi bagi masyarakat . 2. Meningkatkan mutu lingkungan hidup di Semarang. 3. Menanamkan pola pikir dengan terwujudnya lingkungan hidup yang sehat maka kehidupan generasi di masa depan akan lebih baik.

E. WAKTU DAN KEGIATAN Kegiatan ini akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal

: Minggu, 24 Februari 2019

Waktu

: 09.00 s/d selesai

Tempat

: Aula Serbaguna Kelurahan Graha Indah Balikpapan

F. SASARAN KEGIATAN Sasaran kegiatan ini adalah masyarakat luas di kota Balikpapan terutama Kelurahan Graha Indah sebanyak-banyaknya 100 peserta.

G. SUSUNAN KEPANITIAAN Terlampir

H. SUSUNAN KEGIATAN Terlampir

I. RANCANGAN ANGGARAN BIAYA

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Terlampir

J. KETENTUAN SPONSOR Hal ini dilakukan dalam rangka kegiatan social yang diharapkan dapat membantu masyarakat dalam mengembangkan potensi pada dirinya serta diharapkan dapat memberikan binaan kepada calon wirausaha.

K. PENUTUP Demikian proposal ini disampaikan, besar harapan kami kepada pihak-pihak terkait dapat berpartisipasi dan berkontribusi guna membantu dan mendukung kelancaran kegiatan ini. Atas perhatian dan kerjasamanya, diucapkan terima kasih.

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Lampiran 1 : Susunan Kepanitiaan Penanggung Jawab

: Al Maidah Guci

Ketua Panitia

: Erlita Monica

Sekretaris

: Novia Oktaviani

Bendahara

: Cicilia Margaretha

Seksi Acara

:.Andhika Saputra

Seksi Perlengkapan

:- Triwidi -Arisha Rinaldi -Dhia Luthfy

Seksi Humas

:M. Nurul FIrdaus

Seksi Konsumsi

:- Egie Deiz Hazari -Elsa Oktaviani -Devi Anjar

Seksi Publikasi,Dekorasi

:Savero Imansyah

Dokumentasi

: Rizky Dwi M.

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Lampiran 2 : Susunan Kegiatan Seminar Lingkungan Hidup Dengan Tema: “Menumbuhkan Jiwa Wirausaha, Menjadi Kreatif, Inovatif Dan Mandiri”

Minggu, 24 Februari 2019 09.00

: Registrasi Peserta

09.30

: Menyanyikan Lagu Indonesia Raya

09.35

: Sambutan-Sambutan

09.45

: Do’a

09.50

: Penyampaian Materi oleh Parah Ahli

10.20

: Penyampaian materi oleh Kelurahan Graha Indah

10.50

: Penyampaian Materi oleh Ketua Kelompok KKN B24

11.20

: Sesi Tanya Jawab

11.40

: Penutup

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Lampiran 3 : Rancangan Anggaran Biaya

KKN B24 UNIVERSITAS BALIKPAPAN - KELURAHAN GRAHA INDAH Jalan Projakal RT. 22 Graha Indah – Balikpapan Utara Balikpapan – Kalimantan Timur Telp : 0895700171492

Related Documents

Proposal
June 2020 38
Proposal
October 2019 60
Proposal
June 2020 41
Proposal
July 2020 34
Proposal
December 2019 58
Proposal
November 2019 62

More Documents from ""

Beras Merah.docx
April 2020 13
741_andal-mlj-full.pdf
April 2020 7
Proposal Seminar.docx
April 2020 5
Biomekanika.pdf
April 2020 4
Prafulbhat.pdf
October 2019 16