Proposal Ksr.docx

  • Uploaded by: anggy
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Proposal Ksr.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 854
  • Pages: 7
PENGESAHAN

Proposal ini telah disetujui dan disahkan pada : Hari

: ..................................................

Tanggal

: ..................................................

Purworejo, 13 September 2016 Panitia Diksar KSR

Ketua Panitia

Sekretaris

Zuhri Rima Hartanti

Gentur Rodhi Ahmad

NIM. 15058

NIM. 15026

Mengetahui & Menyetujui Pudir III

Mugihartadi S.Kep .Ns

1

KORPS SUKARELA (KSR) AKPER PEMKAB PURWOREJO Jl. Raya Purworejo – Kutoarjo km 6,5 Grantung, Kec. Bayan Telp. ( 0275 ) 3306696 Purworejo 54152

A.

LATAR BELAKANG Dalam rangka mengenalkan unit kegiatan mahasiswa Korps Sukarela kepada mahasiswa tingkat 1 ( angkatan XVI ) mengingat bahwa Korps Sukarela adalah unit kegiatan mahasiswa yang wajib diikuti oleh mahasiswa tingkat 1 sebagai dasar pengetahuan sebagai syarat untuk terjun dalam dunia Kepalangmerahan maka untuk lebih memperdalam ilmu dari Korps Sukarela oleh sebab itu unit KSR Akademi Keperawatan Pemkab Purworejo Tahun 2016 akan mengadakan pendidikan dan pelatihan dasar KSR setiap bulannya, mulai bulan September sampai Januari untuk Tingkat 1 Akper Pemkab Purworejo.

B.

DASAR KEGIATAN 1. Progam Kerja Korps Sukarela (KSR) Akper Pemkab Purworejo. 2. Rapat KSR Akper Pemkab Purworejo pada tanggal 19 Agustus 2016.

C.

NAMA KEGIATAN 1. Kegiatan ini bernama ”Pelatihan Pendidikan Dasar KSR

D.

TUJUAN KEGIATAN 1. Membentuk dan melatih anggota unit KSR Akper Pemkab Purworejo 2. Mengenalkan ilmu tentang KSR kepada tingkat 1 (angkatan XVI) 3. Memperdalam ilmu tentang KSR kepada tingkat 1 (angkatan XVI) 4. Meningkatkan kemampuan anggota dalam bidang pertolongan pertama. 5. Melatih Keorganisasian.

E.

SASARAN KEGIATAN

2

Sasaran kegiatan dari Pelatihan Pendidikan Dasar KSR ini yaitu semua mahasiswa tingkat 1 (angkatan XVI) Akademi Keperawatan Pemkab Purworejo.

F.

PELAKSANAAN KEGIATAN Pelatihan akan dilaksanakan pada : Hari / Tanggal : Hari Jumat, minggu kedua dan minggu keempat setiap bulan tempat

:Materi di sampaikan di Kampus Akademi Keperawatan Pemkab Purworejo.

G.

PESERTA Peserta pelatihan KSR adalah semua mahasiswa tingkat 1 (angkatan XVI) Akademi Keperawatan Pemkab Purworejo yang berjumlah peserta.

H.

KEPANITIAAN Kepanitiaan dalam pelatihan KSR terdiri dari 9 orang panitia inti. (Lampiran 1)

I.

ANGGARAN DANA Anggaran dana berasal dari kontribusi peserta dan RAB Kampus Akademi Keperawatan Pemkab Purworejo. (Lampiran 2)

J.

JADWAL KEGIATAN (Lampiran 3)

K.

PENUTUP Demikian proposal kegiatan ini kami buat, besar harapan kami atas partisipasi serta bantuan dari semua pihak agar kegiatan ini dapat berjalan sesuai dengan rencana. Semoga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan semoga kepanitiaan ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Besar harapan kami agar apa yang kami rencanakan ini dapat terwujud dan bermanfaat bagi kemaslahatan umat, Amin. Banyak kekurangan kami mohon maaf dan terima kasih atas dukungan semua pihak yang telah membantu mensukseskan kegiatan ini.

3

KORPS SUKARELA (KSR) AKPER PEMKAB PURWOREJO Jl. Raya Purworejo – Kutoarjo km 6,5 Grantung, Kec. Bayan Telp. ( 0275 ) 3306696 Purworejo 54152

Lampiran 1 Panitia Pelatihan Pendidikan Dasar KSR Akper Pemkab Purworejo

Ketua

: Zuhri Fahrima Hartanti

Sekertaris

: 1. Gentur Rodhi Ahmad 2. Dwi Lestari

Bendahara

: 1. Andy Hany Agustin : 2. Ervangi Romadhon

Sie.Humas

: 1. Eka Harmuni 2. Noviani Eka

Sie Dokumentasi

: 1. Ambar Dian Safitri 2. Cendekia Perwari

Sie Perlengkapan

: Dwi Ardiyanto

4

KORPS SUKARELA (KSR) AKPER PEMKAB PURWOREJO Jl. Raya Purworejo – Kutoarjo km 6,5 Grantung, Kec. Bayan Telp. ( 0275 ) 3306696 Purworejo 54152

Lampiran 2 Rencana Anggaran Pelatihan & Pendidikan Dasar KSR Akper Pemkab Purworejo Tahun 2016/2017 No. A.

Uraian

Volume

Harga/Satuan

Jumlah Total

Pemasukan : Peserta 9 X

44 orang

@ Rp. 6.000

Rp

2.376..000

1 Paket

@Rp. 1.350.000

Rp

1.350.000

pertemuan Kampus Akper

Rp. 3.726.000

Jumlah Pemasukan B.

Pengeluaran Kesekretariatan

1 paket

Pembicara 9 X

1 orang

Rp. 150.000 @ Rp. 75.000

Rp.

150.000

Rp.

675.000

pertemuan Perlengkapan

1 paket

Rp 100.000

Rp.

100.000

Dokumentasi

1 paket

Rp.

50.000

Rp.

50.000

Rp. 100.000

Rp.

100.000

Biaya tak terduga Konsumsi 9 X

44 peserta

@ Rp.

4.000

Rp. 1.584.000

Pertemuan

9 panitia

@ Rp.

5.000

Rp.

405.000

@ Rp.

5000

Rp.

45.000

Rp. 100.000

Rp.

100.000

1 pembicara

P3K

Rp. 3.209.000

Jumlah Pengeluaran

5

KORPS SUKARELA (KSR) AKPER PEMKAB PURWOREJO Jl. Raya Purworejo – Kutoarjo km 6,5 Grantung, Kec. Bayan Telp. ( 0275 ) 3306696 Purworejo 54152

Lampiran 3 Jadwal Kegiatan Pemberian Materi Pelatihan Pendidikan Dasar KSR Akper Pemkab Purworejo

No. Hari/Tanggal

Materi

Pembicara

Penanggung Jawab

1.

Sabtu, 24

Perkenalan KSR

September

Akper

2016

Sejarah Kepalang

13.30 – 16.00

merahan

Yuli haryono

Zuhri Fahrima Hartanti

WIB 2.

Sabtu, 1

Saver Acces

Oktober 2016

Mochamad nuryadi

Gentur Rodhi

.Amk

Ahmad

Haryo setyoko .Amd

Dwi Lestari

Haryo setyoko .Amd

Andy Hany Agustin

Yuli haryono

Ervangi Romadhon

13.30 – 16.00 WIB 3.

Sabtu, 8

Hukum

Oktober 2016

perikemanusiaan

13.30 – 16.00

internasional

WIB 4.

Sabtu, 15

Dasar pertolangan

Oktober 2016

pertama

13.30 – 16.00 WIB 5.

Jum’at, 22

Initial assesment

6

Oktober 2016 13.30 – 16.00 WIB 6.

Jum’at, 29

Pembalutan

Oktober 2016

Mochamad nuryadi

Eka Harmuni

.Amk

13.30 – 16.00 WIB 7.

Jum’at, 5

Pembidaian

Yuli haryono

Noviani Eka Safitri

November 2016 13.30 – 16.00 WIB 8.

Jum’at, 12

Evakuasi dan triase Haryo setyoko .Amd

Ambar Dian Safitri

Jum’at, 19

Water and

Mochamad nuryadi

Dwi Ardiyanto

November

sanitation

.Amk

November 2016 13.30 – 16.00 WIB 9.

2016 13.30 – 16.00 WIB *Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah. Konfirmasi Perubahan Jadwal : CP : Zuhri Fahrima Hartanti = 085777709295

7

Related Documents

Proposal
June 2020 38
Proposal
October 2019 60
Proposal
June 2020 41
Proposal
July 2020 34
Proposal
December 2019 58
Proposal
November 2019 62

More Documents from ""

Bab Ii.docx
April 2020 13
Proposal Agustusan.docx
April 2020 11
Ex Surat External.docx
April 2020 11
Proposal Ksr.docx
April 2020 8
Ca Nasofaring.docx
April 2020 17
Ppt Kel.2.pptx
April 2020 29