Penentuan Lokasi.docx

  • Uploaded by: kharista widyastuti
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Penentuan Lokasi.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 537
  • Pages: 5
Nama : Kharista Widyastuti NIM

: A1A017040

Penentuan Lokasi Peternakan Sapi Perah

Faktor-faktor yang diperhatikan: 1. Luas lahan Lahan yang relatif luas cukup bagus karena ada lahan untuk pengembangan bila usaha tersebut berkembang serta untuk digunakan sebagai usaha terpadu. Namun demikian, lahan yang luas cukup sulit didapat dan membutuhkan investasi yang besar. 2. Kondisi lingkungan Ternak sapi dalam populasi banyak berpotensi menghasilkan sisa kotoran dan urine, sisa limbah pakan yang tidak termakan, serta pembuangan air pada waktu memandikan sapi yang akan mengganggu lingkungan. Dengan demikian, lokasi usaha penggemukan sapi harus mampu menampung proses pengolahan limbah tersebut. Sebaiknya, limbah dikelola dengan baik agar dapat dimanfaatkan oleh warga, seperti biogas dan pupuk kandang. 3. Potensi sumber pakan Sebaiknya lokasi peternakan dekat areal persawahan, perladangan, atau perkebunan.

Sisa

produksi

pertanian/perkebunan,

penggilingan padi dapat dimanfaatkan untuk pakan sapi.

dedak

limbah

4. Sumber air Sapi membutuhkan air untuk minum dan kebutuhan memandikan sapi. Sumber air dapat diperoleh dari sumur atau sungai. Pada peternakan besar, kebutuhan air biasanya dipenuhi dengan memanfaatkan air sumur. 5. Akses ke jalan Sebaiknya lokasi peternakan sapi dekat dari jalan utama, walau tidak mutlak. Karena, lokasi peternakan bisa saja masuk dari jalan utama, tetapi harus bisa dilewati kendaraan roda empat. Akses jalan yang mudah akan membantu aktivitas usaha peternakan, baik untuk mengangkut kebutuhan produksi keluar atau masuk ke perusahaan. 6. Dekat dengan sarana produksi dan pihak pemasaran Areal yang dekat dengan sarana atau keperluan produksi sangat menunjang pelaksanaan dalam beternak. Dengan dekatnya lokasi tempat keperluan produksi, berarti akan efisien dalam waktu dan biaya (transportasi). Selain itu, akan lebih baik lagi kalau areal peternakan dekat dengan pihak pemasaran.

Lokasi A (Semarang) No Item 1 Luas lahan 2 Kondisi lingkungan 3 Potensi sumber pakan 4 Sumber air 5 Akses ke jalan 6

Rating Bobot Jumlah 6 75 450 5 85 425 4 60 240 3 65 195 2 70 140

Dekat sarana produksi dan pihak pemasaran Jumlah

1

80

80 1530

Lokasi B (Banjarnegara) No Item 1 Luas lahan 2 Kondisi lingkungan 3 Potensi sumber pakan 4 Sumber air 5 Akses ke jalan 6

Dekat sarana produksi dan pihak pemasaran

Rating Bobot Jumlah 6 70 420 5 65 325 4 60 240 3 80 240 2 75 150 1

75

1450

Jumlah

Lokasi C (Boyolali) No Item 1 Luas lahan 2 Kondisi lingkungan 3 Potensi sumber pakan 4 Sumber air 5 Akses ke jalan 6

Dekat sarana produksi dan pihak pemasaran Jumlah

75

Rating Bobot Jumlah 6 85 510 5 80 400 4 75 300 3 70 210 2 70 140 1

70

70 1630

Penentuan Lokasi berdasarkan Penilaian Biaya Item Pembelian lahan Pembuatan Kandang Gaji pegawai Biaya perawatan kandang Perlengkapan kebersihan Pakan sapi Biaya air Biaya listrik Biaya transportasi Pengemasan susu sapi Jumlah

Lokasi A 2.500.000 4.200.000 1.000.000 2.300.000 800.000 950.000 350.000 550.000 350.000 120.000

Lokasi Lokasi B 2.200.000 3.800.000 800.000 2.750.000 600.000 950.000 375.000 500.000 400.000 130.000

Lokasi C 2.000.000 4.000.000 1.200.000 2.500.000 500.000 1.000.000 400.000 450.000 200.000 150.000

13.120.000

12.505.000

12.400.000

Jadi, dapat disimpulkan pemilihan lokasi yang sesuai untuk peternakan sapi adalah lokasi C, yaitu Boyolali. Karena dari analisa tersebut, diperoleh lokasi C yang memiliki jumlah bobot tertinggi yaitu 1630 dan penilaian biaya yang terendah yaitu Rp 12.400.000, sehingga lokasi C dapat dipilih dan memenuhi kriteria yang diharapkan.

Related Documents

Penentuan Lokasi.docx
June 2020 12
Penentuan Pemenang
June 2020 14
Penentuan Sulfat
November 2019 19
Penentuan Lokasi.docx
June 2020 11

More Documents from "taufik.abdi"