Pedoman Penyaluran Dana Hibah 2019.pdf

  • Uploaded by: Ziyadatu Rizqah Zhein
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Pedoman Penyaluran Dana Hibah 2019.pdf as PDF for free.

More details

  • Words: 5,005
  • Pages: 32
PEDOMAN

PENYALURAN DANA HIBAH GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SEKOLAH SWASTA PGR! PROVINSI DKI JAKARTA

TAHUN 2019

" MEMBANGKITKAN

ETOS KERJA GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN

DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI DKI JAKARTA "

Persatuan Guru Republik Indonesia ( PGBI Provinsi Daerah Khusus Ibukota ]akarta

Gedung Guru Jakarta Jalan TB Simatupang Nb.48A Ta nj u n g Ba rat, I aga ka rsa Tel p/Fax l0zLl 7 884L923 Email : [email protected], [email protected] Jakarta Selatan 12530

Tahun 20Lg

)

.......... .............

DAFTAR lSI

Kata Pengantar

Daftar lsi

I.

i

......,............... ii

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang... 2. Dasar 3. Pengertian ..........,.

1

..........r........

2 2 2

5. Bentuk dan besaran dana hibah yang diusulkan .......... 5. Penanggung jawab dan Pelaksana penyaluran dana hibah guru dan tendik

2

Sekolah Swasta DKI Jakarta

II.

PELAKSANA PENYALURAN BANTUAN DANA HIBAH GURU DAN TENDIK SEKOLAH SWASTA DKI JAKARTA TAHUN 2019

1. Panitia Pelaksana 2. Tim Verifikasi Data Guru dan Tendik Sekolah 3. Pendanaan

3

Swasta DKlJakarta

..,................,

3 3

III. PERSYARATAN

GURU DAN TENDIK SEKOLAH SWASTA CALON PENERIMA BANTUAN DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA TAHUN 2019

t.

2.

IV.

Syarat Umum a. Guru Swasta ............. b. Tenaga Kependidikan ............. Syarat Khusus a. Guru Swasta ............. b. Tenaga Kependidikan .............

4 5 5

..................

5

DKIJAKARTA..............

6

VALIDASI DAN VERIFIKASI DATA UPDATING DATA, DAN SINKRONISASI DATA GURU DAN TENDIK SEKOLAH SWASTA DKIJAKARTA SEBAGAI CALON ................... 7 PENERIMA DANA HIBAH

1. 2. 3. 4. VI.

4

SOSIALISASI PENYALURAN DANA HIBAH GURU DAN TENDIK

SEKOLAH SWASTA

V.

4

Tingkat Sekolah Tingkat Kecamatan Tingkat Kota .,....... Tingkat Provinsi

8

..................... 9 ....,..t:....,........ Lt .......;....,............. L2

PENETAPAN NAMA DAN PENYALURAN DANA HIBAH GURU DAN TENDIK,SEKOLAH SWASTA

L.

Penetapan Nama Guru dan Tendik Sekolah Swasta yang mendapat dana hibah .................. L4 Penyaluran Dana Bantuan .............,.,..,............ 1.4 Perubahan Data ......... .................. ................. L4

2, 3, vll. PENUTUP............ Lampiran-lampiran

....................................

............ 15

KATA PENGANTAR

Seraya memanjatkan puji dan syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, kami telah dapat

menyelesaikan satu tahapan dalam rangkaia'n upaya peningkatan kesejahteraan

guru

dan

tenaga kependidikan sekolah swasta di DKI Jakarta yaitu Pedoman Penyaluran Dana Hibah

Guru dan Tenaga Kependidikan Sekolah Swasta Provinsi

DKI Jakarta

tahun 20L9.

Yang

dimaksud dengan guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta adalah guru dan tenaga kependidikan yang bertugas di sekolah swasta di DKlJakarta. Pedoman Penyaluran Dana Hibah Guru dan Tenaga Kependidikan Sekolah Swasta Provinsi DKI Jakarta

ini memuat antara lain tentang Pelaksana penyaluran, sosialisasi

pelaksanaan

penyaluran, syarat guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta penerima bantuan dana hibah, verifikasi data guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta, pelaksanaan verifikasi, Tim Verifikasi data guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta, dan penyalurannya. Verifikasi data guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta dilaksanakan secara berjenjang

mulai tingkat sekolah oleh Kepala Sekolah, tingkat kecamatan, Tingkat Kota, dan tingkat provinsi yang dilakukan oleh Tim Verifikasi ditingkat Kecamatan, tingkat Kota dan diTingkat Provinsi.

Dengan adanya panduan ini, diharapkan pelaksanaan penyaluran dana hibah bagi guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta di DKlJakarta yang diserahkan kepada PGRI DKI Jakarta dapat berjalan tertib, lancar dan tepat sasaran. Jakarta, Maret 2019

Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta Ketua,

6He Prof. Dr. H. Agus Suradika, M.Pd, NPA. 09050100155

sd_f,D

AdiDasmin, M.M. A.0903080001

BAB I PENDAHULUAN

1. Latar Belakang. Berdasarkan pengamatan Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta bahwa layanan pendidikan

di

DKI Jakarta banyak terbantu oleh lembaga pendidikan yang diselenggarakan oleh

masyarakat. Sementara itu kemampuan lembaga pendidikan yang diselenggarakan oleh

masyarakat, pada umumnya belum dapat memberikan kesejahteraan yang memadai

kepada para pendidik dan para tenaga kependidikannya. Hal tersebut

sangat

berpengaruh terhadap mutu pendidikan di DKlJakarta. Pada saat ini secara umum terdapat kesenjangan penghasilan antara guru/tendik PNS

dengan guru/tendik sekolah swasta, maka dari itu bantuan kesejahteraan kepada para

guru/tendik sekolah swasta di Provinsi DKI Jakarta menjadi sangat penting artinya. Salah satu harapannya dapat meningkatkan mutu pendidikan di DKlJakarta.

Perbedaan penghasilan antara guru/tendik PNS dengan guru/tendik sekolah swasta

tersebut, mendorong Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta untuk terus memperjuangkan kemudian mengusulkan pada bulan Februari 2018 kepada Pemerintah Provinsi

DKI

Jakarta melalui Dinas Pendidikan agar guru dan tendik sekolah swasta mendapatkan kesejahteraan dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Usaha PGRI Provinsi DKI Jakarta

mendapat perhatian dan dikabulkan oleh Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun anggaran 2019 melalui Keputusan Gubernur Provinsi DKlJakarta Nomor 209 Tahun 2019

tanggal 13 Februari

20t9.

Dalam penyaluran bantuan dana hibah tersebut agar berjalan

tertib, lancar, dan tepat sasaran, perlu penetapan syarat penerima bantuan dana hibah, verifikasi data guru dan tendik sekolah swasta di DKI Jakarta dan penetapan nama guru dan tendik sekolah swasta sebagai penerima bantuan kesra dari Pemerintah Pr:ovinsi DKI

Jakarta

tahun 2019 yang dituangkan dalam pedoman penyaluran dana hibdh guru dan

tendik sekolah swasta.

2.

Dasar

Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 209 Tahun 2019 tanggal L3 Februari

2019 Tentang Pemberian Hibah, Bantuan Sosial dan Bantuan Keuangan dalam Bentuk

Uang Kepada lndividu, Keluarga, Masyarakat, Kelompok Masyarakat,

Organisasi

Kemasyarakatan, Pemerintah Daerah Lain dan Pemerintah serta Partai Politik Pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 20L9.

3. Pengertian : Pengertian guru swasta dan tenaga kependidikan dalam pedoman ini adalah

:

a). Guru (Pendidik) swasta adalah guru yang bertugas di sekolah swasta di Provinsi DKlJakarta b). Tenaga kependidikan adalah tenaga tata usaha, pustakawan, laboran, tenaga

kebersihan, dan tenaga keamanan yang bertugas di sekolah swasta

di Provinsi DKlJakarta

4. Tujuan Tujuan penyusunan Pedoman Pelaksanaan Penyaluran Dana Hibah Guru dan Tendik Sekolah Swasta

di

DKI Jakarta Tahun 20L9 agar pelaksanaan penyaluran dana hibah

peningkatan kesejahteraan guru dan tendik sekolah swasta di DKI Jakarta dapat berjalan

tertib, lancar, dan tepat sasaran.

5. Bentuk dan besaran bantuan uang

kesra yang

diusulkan.

'

Sebagaimana usulan Pengurus PGRI DKlJakarta yang disampaikan kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, bantuan kesejahteraan bagi guru dan tendik sekolah swasta

berbentuk dana hibah tahun 2019.

a.

Besaran uang kesra guru dan

tendik sekolah swasta yang akan disalurkan ditetapkan

dalam Surat Keputusan Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta.

b,

Daftar nama-nama Guru dan Tendik Sekolah Swasta Penerima Bantudn Kesra dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta ditetapkan dalam Surat Keputusan Pengurus

PGRI

Provinsi DKlJakarta

6. Penanggung jawab dan Pelaksana penyaluran dana bantuan dana hibah guru dan tendik sekolah swasta DKI Jakarta Penanggungjawab pelaksanaan penyaluran bantuan dana hibah guru dan tendik sekolah

swasta d.i DKI Jakarta dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun 2019 adalah Ketua Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta.

BAB I! PEI.AKSANA PENYALURAN BANTUAN DANA HIBAH GURU DAN TENDIK SEKOLAH SWASTA DKIJAKARTA TAHUN 2019

Dalam pelaksanaan penyaluran dana hibah Jakarta membentuk kepanitiaan

A.

guru dan tendik sekolah swasta, PGRI DKI

:

Panitia Pelaksana dapat melibatkan unsur

1. 2. 3. 4. 5.

:

Pengurus PGRI Provinsi DKlJakarta Badan Musyawarah Perguruan Swasta (BMPS) Provinsi DKlJakarta

Pengurus IGTKI Provinsi DKlJakarta Pengurus PGRI Kota di DKI Jakarta Pengurus IGTKI Kota di DKlJakarta

B. Tim Verifikasi Data Guru dan Tendik Sekolah Swasta unsur

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. C.

DKI Jakarta dapat melibatkan

:

Pengurus PGRI Provinsi DKlJakarta Pengurus PGRI Kota di DKlJakarta Pengurus BMPS Kota di DKlJakarta Pengurus IGTKI PGRI Provinsi DKlJakarta Pengurus PGRI Cabang di DKI

Jakarta

i

lkatan Operator Sekolah DKlJakarta Petugas yang ditunjuk oleh Tim Kecamatan/Kota/Provinsi

Pendanaan

Pendanaan Operasional Penyaluran Dana hibah Guru dan Tendik Sekolah Swasta Dl DKI Jakarta bersumber dari anggaran yang telah disetujui dalam AP'BD besarnya

transport panitia ditetapkan dalam Surat Keputusan Pengurus PGRI Provinsi Jakarta

3

DKI

BAB III PERSYARATAN GURU DAN TENDIK SEKOIAH SWASTA PENERTMA

BANTUAN DANA HIBAH DARI PEMPROV DKIJAKARTA TAHUN 2019

1. Syarat Umum. a. Guru Sekolah Swasta ( termasuk

Kepala Sekolah ) yang dapat diusulkan sebagai penerima bantuan dana hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta : 1) Warga Negara lndonesia (WNl)

2l

Tidak berstatus pegawai KKI/CPNS/PNS/TNl/POLRI

3)

Terdaftar dalam Data Pokok Pendidikan ( DAPODIK

4)

Seorang guru yang mengajar lebih dari satu sekolah, hanya dapat diajukan

)

sebagai penerima dana hibah oleh satu sekolah ( sekolah induk );

5) 6)

Bertugas sebagai guru sekolah swasta di DKlJakarta;

Mengajar minimal 12 jam per minggu (termasuk tugas tambahan lainnya), kecuali Kepala sekolah dan guru pembimbing;

7l

Diutamakan berijazah

51/

D lV.

8) Guru yang mutasi dalam tahun ajaran baru, dapat diusulkan di tempat tugas yang baru sesuai dengan persyaratan yang berlaku.

b.

Tenaga Kependidikan Sekolah Swasta yang dapat diusulkan

sebagai

penerima

bantuan dana hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta 1). Warga Negara lndonesia (WNl) 2). Ti d ak berstatus pegawa i KKI/CPN S/PNS/TN l/POLRI

3). Seorang Tenaga Kependidikan yang bertugas lebih dari satu sekolah, hanya

dapat diajukan sebagai penerima dana hibah oleh satu sekolah ( sekolah induk ); 4).Bertugas sebagaitenaga kependidikan sekolah swasta di DKI Jakarta; 5). Diutamakan terdaftar dalam Data Pokok Pendidikan (DAPODIK) 6) Berijazah minimal SLTA, kecua li u ntu k tenaga keamanan/kebersihan. 6). Jumlah tenaga kependidikan sekolah swasta sebagai calon.penerima dana hibah

tahun 20L9 yang dapat diusulkan maksimat

a). TK b). sD c). SMP d). sMA e). SMK

f).

sLB

1 (satu ) orang 3 7 7 7

7

tiga) orang tujuh ) orang tujuh )orang tujuh )orang tujuh ) orang 4

:

2. Syarat Khusus.

a.

Guru Swasta calon penerima dana hibah tahun 2OL9: L). Melampirkan foto copy surat keputusan pengangkatan dari

Penyelenggara/Yayasan/Kepata Sekolah yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah; 2). Melampirkan foto copy surat keputusan kolektif Pembagian Tugas Mengajar

tahun pelajaran 2OLB|20L9 untuk Januari s.d. Juni dan 2OL912020 untuk Juli s.d. Desember dari Kepala Sekolah yang telah dilegalisir oleh Kepala Sekolah; 3). Melampirkan Surat Pernyataan Kepala Sekolah (SPTJM) di atas materai Rp.6.000,- (sesuai contoh terlampir); 4). Melampirkan Surat Pernyataan lndividu Guru di atas materai Rp.6.000,- (sesuai

contoh terlampir) 5). Melampirkan print out DAPODIK terdapat nama yang bersangkutan 5). Melampirkan foto copy KTP; 7). Melampirkan fotocopy NPWP; 8). Melampirkan foto copy rekening Bank DKlyang masih aktif. 9). Melampirkan surat keterangan pengalaman mengajar minimal 5 tahun dari kepala sekolah bagi guru yang berusia diatas 60 tahun

b.

Tenaga Kependidikan Sekolah Swasta calon penerima dana hibah tahun 2019

:

1). Melampirkan foto copy surat keputusan pengangkatan dari Penyelenggara

/

Yayasan/Kepala Sekolah yang dilegalisir oleh Kepala Sekolah;

2),. Melampirkan Surat Pernyataan Kepala Sekolah (SPTJM) di atas materai Rp.6.000,- (sesuai contoh terlampir); 3). Melampirkan Surat Pernyataan individu di atas materai Rp.6.000,-. (sesuai contoh terlampir)

4). Melampirkan print out DAPODIK terdapat nama yang bersangkutan yg terdaftar dalam DAPODIK) 5). Melampirkan foto copy KTP; 5). Melampirkan fotocopy NPWP; 6). Melampirkan foto copy rekening Bank DKlyang masih aktif.

(bagi

BAB IV SOSIALISASI PELAKSANAAN PENYALURAN DANA HIBAH GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SEKOLAH SWASTA DKIJAKARTA

1.

Agar pelaksanaan penyaluran dana hibah bantuan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta

bagi guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta

di

DKI Jakarta tahun 2019

berjalan tertib, lancar, dan tepat sasaran, sebelum pelaksanaan verifikasi data terlebih dahulu dilakukan sosialisasi.

2. Sosialisasi dapat dilaksanakan oleh Tim yang ditunjuk a. DiTingkat Provinsi

dengan mekanisme

:

Kepada Pengurus PGRI Provinsi, Dinas Pendidikan, Sudin Pendidikan, Kasatlak Pendidikan, PGRI Kota, PGRI Cabang, IGTKI Provinsi, IGTKI Kota, BMPS Provinsi, BMPS Kota, Kepala Sekolah Swasta dan Tim SosialisasiTingkat Kecamatan

b.

.

DiTingkat kecamatan

Kepada Para Kepala Sekolah swasta

dan Ketua

Yayasan/Penyelenggara

Pendidikan ditiap kecamatan oleh Tim SosialisasiTingkat Kecamatan.

c.

Di Tingkat Sekolah

Dilakukan oleh Kepala Sekolah kepada guru yang ada bersangkutan

di sekolah yang

BAB V VALIDASI DAN VERIFIKASI DATA GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SEKOTAH SWASTA DKI JAKARTA SEBAGAI CALON PENERIMA BANTUAN DANA HIBAH

Tim Verifikasi Data guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta DKI Jakarta memiliki

tugas untuk melakukan validasi dan verifikasi data, updating data, sinkronisasi data sehingga diperoleh data guru dan tenaga kependidikan sekolah swasta yang valid untuk diusulkan sebagai penerima dana' hibah bantuan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun 2019.

1.

Tahap validasi dan verifikasi data.

Tim Verifikasi data wajib melakukan validasi dan verifikasi tentang

:

a. Jumlah sekolah swasta yang ada di kecamatan.

b. Jumlah Guru dan tenaga kependidikan pada setiap sekolah

c. Jumlah Guru dan tenaga kependidikan perjenjang sekolah ditiap keca mata n/Kota/Provi nsi

d.

Kesesuaian nama guru dan tenaga kependidikan dengan SK Pengangkatan

guru/tendik;

2.

guru dengan

e.

Kesesuaian nama

f.

Kelengkapan dokumen yang dipersyaratkan dengan yang diterima.

SK

Kolektif Pembagian tugas mengajar

Sinkronisasi Data.

Data guru sekolah swasta yang diterima Tim Verifikasi tingkat kecamatan disinkronisasikan dengan data DAPODIK.

3.

Updating data.

Tim Verifikasi data tingkat kecamatan melakukan updating sebelum disampaikan kepada Tim Verifikasi tingkat kota. Selanjutnya Tim Verifikasi Tkt.Kota melakukan updating data sebelum disampaikan ke Tim Provinsi.

Tahapan Pengusulan Guru Swasta Calon Penerima Dana Hibah

:

1,. Tingkat sekolah. Kepala Sekolah.

a. Mengikuti

sosialisasi di tingkat kecamatan/Kota/Provinsi

b. Mengadakan

c. Melakukan

sosialisasi di sekolah masing- masing.

verifikasi kelengkapan syarat-syarat guru dan tendik yang diusulkan

sebagai calon penerima dana hibah.

d.

Mengisi format data isian. Diketik dengan Microsoft Excel dan Format 1A untuk tendik

e.

( Format 1 untuk guru

)

Mengirimkan Daftar data dan lampiran syarat-syarat guru dan tendik yang diusulkan sebagai calon penerima bantuan dana hibah ( Format 1 dan Format 1.A

)

kepada Tim Verifikasi Data tingkat Kecamatan, berupa hard copy dan soft copy dengan melampirkan

:

1) Melampirkan foto copy surat keputusan pengangkatan Penyelenggara/Yayasan/Kepala Sekolah yang dilegalisir

oleh

dari

Kepala

Sekolah;

2l

Bagi Guru melampirkan

foto copy surat keputusan kolektif Pembagian Tugas

Mengajar tahun pelajaran z}tSlz}Lg dan tahun pelajaran 2OL9l2O20 dari Kepala Sekolah yang telah dilegalisir oleh Kepala Sekolah;

3)

Melampirkan Surat Pernyataan Kepala Sekolah

di atas Meterai

Rp.6.000,-

tentang keabsahan data guru dan tendik yang diusulkan sebagai penerima dana hibah

4l

;

Melampirkan Surat Pernyataan

di atas meterai Rp.6.000,- sanggup

mengembalikan dana hibah yang telah diterima jika ternyata sudah tidak

bertugas lagi dan atau data yang disampaikan tidak .benar (sesuai contoh terlampir)

;

s) Melampirkan print out DAPODIK untuk guru yang bersangkutan; 6)

Melampirkan foto copy KTP;

7l Melampirkan foto copy NPWP;

8

8)

Melampirkan foto copy rekening Bank DKI yang masih aktif. Daftar data guru dan tendik sekolah swasta berupa hard copy dan soft copy,

berikut kelengkapannya dimasukkan dalam map schnelhecter kertas dengan ketentuan sebagai berikut

:

(1) rK

Map warna Hijau

(2)

Map warna Merah

sD

SMP (4) SMA (5) SMK (6) SLB (3)

Map warna Biru Map warna Orange

Map warna Coklat Map warna Kuning

(DATA GURU DAN TENDIK MENGGUNAKAN WARNA MAP YANG SAMA

sEsuAt JENJANG SEKOLAH. DtSAMpAtKAN SECARA TERPISAH)

9)

Menyerahkan 2 (dua) map snelhecter kosong dengan warna sesuai jenjang sekolah bersamaan pada penyerahan dokumen usulan kepada Tim Verifikasi kecamatan.

t.

Mengirimkan (Shoft Copy) Daftar data guru dan tendik yang diusulkan sebagai

calon penerima bantuan dana hibah

( Format 1 dan Format

1-a) kepada Tim

Verifikasi Data tingkat Provinsi melalui e-mail PGRI DKI JAKARTA dengan alamat :

[email protected]

Batas waktu pengiriman data ke Tim Verifikasi tingkat Kecamatan/Kota/Provinsi sesuaijadwal yang ditetapkan. Bagi sekolah swasta yang tidak mengumpulkan data sampai batas waktu yang ditentukan dinyatakan tidak mengajukan dana hibah. 2. Tingkat Kecamatan

:

a. Tim Verifikasi Data Tingkat Kecamatan melakukan

:

1). Rapat persiapan pelaksanaan verifikasi data guru dan tendik sekqlah swasta

yang diterima dari sekolah swasta wilayah kecamatannya.

2 Mengunduh data guru dan tendik sekolah swasta dari Sekolah.

DAPODIK per

3). Menerima dan mengumpulkan data guru dan tendik darisekolah sesuai

persyaratan yang telah ditetapkan. 4). Memverifikasi data guru dan tendik yang diterima dari sekolah dengan cara mencocokan persyaratan yang ditentukan dengan data yang d

isam paikan/dilampirkan.

5). Mengkomunikasikan kepada kepala sekolah ybs. apabila terdapat data usulan yang tidak didukung bukti yang dipersyaratkan. 6). Mencoret data guru /tendik yang tidak memenuhi persyaratan dari daftar

nama guru /tendik yang diusulkan sekolah dengan tinta warna merah. 7). Membuat daftar guru /tendik yang diusulkan untuk memperoleh dana

bantuan tingkat kecamatan per jenjang sekolah berdasar Soft Copy usulan dari sekolah (lampiran 6 dan Lampiran 7]

8).Membuat Rekap Data Guru/Tendik per jenjang sekolah yang telah sesuai dengan yang dipersyaratkan diketik dengan microsoft Excel sesuai

format yang ditetapkan. ( Lampiran 8 dan Lampiran 9). 9).Membuat check list kelengkapan dokumen guru /tendik sesuai yang dipersyaratkan ( contoh format terlampir

).

10). Menyimpan dan mengamankan dokumen kelengkapan berkas usulan yang

diterima dari masing-masing guru/tendik di lokasi yang ditetapkan oleh Tim Verifikasi.

b. Penyampaian

Rekapitulasi data guru sekolah swasta dariTim Verifikasi kecamatan

kepada Tim Verifikasi Kota dalam bentuk Soft copy, dengan dilampiri

:

1). Daftar guru/tendik hasil validasi dan verifikasi 2). Check list kelengkapan dokumen dimasukkan dalam map snelhectel,yang

disiapkan masing-masing sekolah dengan warna sebagaimana yang ditentukan.

c. Batas waktu pengiriman dokumen ke Tim Verifikasi tingkat kqta sesuai ja{wal yang ditetapkan

1.0

3.

Tingkat Kota: a. Tim Verifikasi Data Tingkat Kota melakukan

:

1). Rapat persiapan pelaksanaan verifikasidata guru swasta. a) Koordinasi untuk memperoleh data sekolah swasta dari Ka Sudin

Pendidikan Kota Administratif. b). Memvalidasi data sekolah swasta dari Ka Sudin dan dari DAPODIK. c). Mengunduh data guru sekolah swasta dari DAPODIK per sekolah. 2). Menerima dan mengumpulkan data guru dariTim VerifikasiTingkat

Kecamatan sesuai persyaratan yang telah ditetapkan 3). Memverifikasi data guru yang diterima dariTim verifikasi Tingkat Kecamatan.

4). Mengkomunikasikan kepada

Ketua Tim VerifikasiTingkat Kecamatan ybs.

apabila terdapat perbedaan data. 5). Mencoret data guru yang tidak memenuhi persyaratan dari daftar nama guru yang diusulkan Tim VerifikasiTingkat Kecamatan dengan tinta warna merah. 6). Membuat daftar guru yang diusulkan untuk memperoleh dana bantuan

tingkat Kota per jenjang sekolah berdasar Soft Copy usulan dari tim Verifikasi Tingkat Kecamatan. (Lampiran 10.) 7) Membuat Rekap Data Guru Swasta per jenjang per kota yang telah sesuai dengan yang dipersyaratkan. Daftar Rekap Guru

diketik dengan microsoft Excel sesuaiformat ( Lampiran 11) b. Penyampaian Rekapitulasi data guru sekolah swasta dariTim Verifikasi.

Kota kepada Tim Verifikasi Provinsi sesuai lampiran 7 dan Lampi,ran 8 dalam bentuk Soft copy dan Hard Copy.

c. Batas waktu pengiriman dokumen ke Tim Verifikasi tingkat provinsi sesuai jadwal yang ditetapkan.

LL

4. Tingkat Provinsi

:

Berdasarkan Surat Keputusan Pembentukan Tim Verifikasi Data Guru Swasta tingkat

Provinsi DKI Jakarta, selanjutnya Tim Verifikasi Data Jakarta

Guru

Swasta Provinsi DKI

:

a.

Mengadakan Rapat Persiapan verifikasi data tingkat provinsi.

b.

Menugaskan untuk mengidentifikasi data guru sekolah swasta yang terdapat dalam DAPODIK dan mengelompokan per sekolah, per kecamatan dan per kota.

c. Menerima e-mail data guru calon penerima dana hibah tahun 2019 dari sekolah swasta, sesuaiformat Lampiran L;

d. Menerima dan mengumpulkan berupa

1).

data guru dari Tim Verifikasi Data tingkat Kota

:

Rekapitulasi data guru sekolah swasta yang diajukan sebagai calon

penerima dana hibah berupa hard copy dan Soft Copy.

2). Daftar guru yang diusulkan hasilvalidasi dan verifikasi Tim Verifikasi Tingkat Kota.

e. Memverifikasi data guru yang diterima dariTim verifikasi tingkat kota dan yang dikirim dari sekolah melalui e-mail.

f.

Mencoret data guru sekolah swasta yang tidak memenuhi persyaratan dari daftar nama - nama guru yang diusulkan setelah berkomunikasi dengan Tim Verifi kasi Tingkat Kota/Kecamatan.

g.

Membuat daftar guru yang diusulkan untuk memperoleh dana bantuan tingkat Provinsi menurut jenjang sekolah per kecamatan dan per kota.

h. Membuat Rekapitulasi Data Guru Sekolah Swasta tingkat Provinsi menurut jenjang per-kecamatan dan per-kota diketik dengan microsoft Excel.(Lampiran 6).

i.

Melaporkan dan menyampaikan hasil pelaksanaan tugas verifikasi data guru/tendik sekolah swasta di DKI Jakarta, kepada Pengqrus PGRI Provinsi DKI Jakarta berupa:

1). Daftar rekapitulasi jumlah calon penerima dana hibah guru/tendik sekolah swasta tahun 2019 menurut jenjang per kecamatan dan per kota

L2

I .j:

2). Daftar nama guru /tendik

'

calon Beriedrna'. dana hibah

guru/tendi* sekolah swasta tahun,20fi$,,rnenuiut jenjang se*olah, Prsvinsi DKlJakarta 3). Check list kelengtapan dokumen.

-i l

13

BAB VI

PENETAPAN NAMA GURU DAN TENDIK SEKOLAH SWASTA YANG MEMPEROLEH BANTUAN DAN PENYALURAN DANA BANTUAN.

1.

Penetapan Nama Guru dan Tendik sekolah swasta yang mendapat bantuan.

Nama-nama Guru dan Tendik Sekolah Swasta

di

DKI Jakarta yang telah memenuhi

syarat sebagai penerima dana hibah akan ditetapkan dalam Keputusan Pimpinan Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta, dengan mencantumkan, antara

lain

:

No, Nama

guru/tendik, NlK, Usia, Asal Sekolah, NPSN, NPWP, Nomor Rekening, Jumlah Dana Per Bulan, Jumlah Bulan, Jumlah Dana, PPh 21, Jumlah yang diterima.

2,

Penyaluran Dana Hibah Guru Swasta. Dana hibah dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk guru dan tendik sekolah swasta

di

DKI Jakarta disalurkan

oleh PGRI Provinsi DKI Jakarta melalui Bank DKI dilaksanakan

tiga termin pada tahun anggaran 20L9.

3.

Perubahan Data Kepala sekolah agar melaporkan kepada Pengurus PGRI Provinsi DKI Jakarta jika terjadi

perubahan data dari daftar penetapan penerima hibah yang diusulkan tahun 2Ot9.

L4

: .t: I

BAB

tffi

:

PE{rtun,p Dedoman f ini disusun oleh PGRI Provinsi

''

guru vsrr tendik'swasta ts!ruln JrugJLq dari ugaa PemerinHil:::F.tovinsi I EtatEtfttagtt dan t tvYtttJt 6uru

!

ll tntuk rrrv^

, 1,+ r,:

pelaksanaan penyalurannya melalui PGRI

.

DKt;,it**na dengan tujuan agar dana hibah

Fr"

v DKI Jakarta tahun 20X9 yang

,DXt lakarta berialan

.

i.

repat sasaran sesuaiprinsip akuntabel, obyekifrdantransBaran.

'

-

,

t,. *:

::. :i,:.

1?.

15

,::

:

tertib, lancar dan

LAMPIRAN

1.

Lampiran L

:

Daftar Guru Yang Diusulkan Sekolah/TK Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta Tahun 2019

2.

Daftar Tendik yang diusulkan Sekolah/TK Calon Penerima Dana Hibah

Lampiran 2

dari Pemerintah Provinsi DKljakarta Tahun 20L9

3. 4. 5.

Lampiran 3 Surat Pernyataan Kepala Sekolah Swasta (SPTJM) Surat Pernyataan Guru/Tendik calon penerima dana hibah.

Lampiran 4 Lampiran 5

Check List Kelengkapan Dokumen Yang Dipersyaratkan

Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta

tahun 20L9.

6.

Daftar nama guru swasta yg diusulkan dariTim Verifikasi Kecamatan

Lampiran 6

Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta Tahun 2019

7.

Daftar nama tendik sekolah swasta yg diusulkan dari Tim Verifikasi

Lampiran 7

Kecamatan Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Tahun 2019

8.

Lampiran 8 Rekapitulasi Data Guru Sekolah Swasta Tingkat Kecamatan Calon Penerima Dana Hibah Dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta Tahun 2019

9.

Lampiran

9

:

Rekapitulasi Data Tendik Sekolah Swasta Tingkat Kecamatan Calon Penerima Dana Hibah Dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta Tahun 2019

10.

Lampiran 10

: Daftar Nama Guru Sekolah Swasta Dari Tim Provinsi Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun 2019.

tt.

Lampiran

11: Daftar Nama Tendik

Sekolah Swasta Dari Tim Provinsi Calon Penerima

Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun 2019.

t2

Lamp ran1

2

:::T.::,:::,.';;:, ::::,1;::r,ffi::J;1IT"""" tahun 20L9.

13. Lampiran 13

:

Rekapitulasi Data Guru Sekolah Swasta Tingkat Kota/Kabupaten

Calon Penerima Dana Hibah dari Pemerintah Provinsi DKlJakarta

-

tahun 2019.

L6

Lampiran 1 ( FORMAT 1

)

DAFTAR NAMA GURU YANG DIUSULKAN DARI SEKOLAH/TK CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019

NAMA SEKOLAH/TK ALAMAT SEKOLAH/TK N OMOR TELEPON SEKOLAH/TK KECAMATAN KOTA/KABUPATEN

No L

Nama Guru 2

NIK

Usia

Asal

NPSN

NPWP

Sekolah 3

4

5

5

7

Nomor

Jumlah Dana

lumlah

Jumlah

PPh

rekening

Per Bulan

Bulan

Dana

2L

Jumlah Yang Diterima

8

9

10

LL

t2

13

Catatan : Sekolah hanya mengisi kolom 1sd. 8

1. 2.

3,

4.

Daftar dibuat rangkap 2 (dua) : Lembar 1 untuk Tim Verifikasi kecamatan Lembar 2 untuk Kepala Sekolah sebagai tanda bukti penyerahan Menyerahkan Softcopy format 1. berupa CD

-

Mengirimkan ke e-mail :[email protected]

Jakarta, ...............2019 Kepala Sekolah

Tim Verifikasi Kecamatan

Nama Jelas.

Nama Jelas.

L7

Lampiran 2 ( FORMAT 1A

)

DAFTAR NAMA TEND!K YANG DIUSULKAN DARI SEKOLAH/TK CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019

NAMA SEKOLAH/TK ALAMAT SEKOLAH/TK NOMOR TELEPON SEKOLAH/TK KECAMATAN KOTA/KABUPATEN

No

Nama

Jabata NIK

Tendik 1

2

Usia

Asal

NPWP

n 3

4

5

6

7

Nomor

Jumlah Dana

Jumlah

Jumlah

PPh

rekening

Per Bulan

Bulan

Oana

2t

Jumlah Yang Diterima

8

9

10

11

L2

13

Catatan : Sekolah hanya mengisi kolom 1 sd. 8

1. 2 ?*T"flH::'::iff?,i'i,:?1Jk.,ik".,,.,,n -

3. 4,

:

Lembar 2 untuk Kepala Sekolah sebagai tanda bukti penyerahan

Menyerahkan Softcopy format 1A berupa CD Mengirim data ke e-mail :[email protected]

Tim Verifikasi

Jakart?, ....-........ Kepala Sekolah

Kecamatan ;

Nariia Jelas.

Nama Jelas.

18

.zf)tg

Lampiran 3 SURAT PERNYATAAN KEPALA SEKOLAH KOP SURAT SEKOLAH

SURAT PERNYATAAN TANGGUNG JAWAB MUTLAK (SPTJM)

Yang bertanda tangan di bawah ini

:

Nama

Tempat tanggal lahir Jabatan Nama Sekolah

Kepala Sekolah

NPSN

Alamat Sekolah Nomor telepon sekolah Nomor HP Alamat email sekolah Dengan ini menyatakan dengan sebenar-benarnya, bahwa 1.

2.

:

Guru/Tendik yang memenuhi syarat memperoleh bantuan dana hibah sebanyak ...... guru dan ..... tendik, sebagaimana usulan yang disampaikan. Data guru/Tendik yang diusulkan untuk memperoleh bantuan dana hibah dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta tahun 2019 telah sesuai dengan, persyaratan yang ditetapkan oleh Pengurus PGRI Provinsi DKlJakarta; Apabila di kemudian hari data guru/tendik yang disampaikan untuk usulan memperoleh dana hibah tersebut : a. Tidak benar, maka saya selaku Kepala Sekolah bertanggung jawab dan bersedia mengembalikan dana hibah yang telah diterima oleh guru/tendik yang saya ajukan. b. Jika terdapat guru/tendik yang memenuhi persyaratan tetapi tidak diusulkan, menjadi tanggung jawab saya.

Demikian surat pernyataan ini saya buat, untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Jakarta, .................201.9 Stempel sekolah, Materai Rp.6.000

Nama Jelas

19

F"r

LAMPIRAN 4 SURAT PERNYATAAN GURU/TENDIK*)CALON PENERIMA DANA HIBAH

(tNDtvtDU)

SURAT PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini

. -

:

Nama

NIK Tempat tanggal lahir/usia Jabatan /Tugas Nama Sekolah Alamat Sekolah Nomor HP Alamat email

Dengan ini menyatakan sebenar-benarnya, bahwa saya

:

L. Warga Negara lndonesia (WNl) 2. Tidak berstatus KKI/CPNS/FNS/TNI/POLRI 3. Tidak diusulkan sebagai penerlma dana hibah dari sekolah

lain.

4. Masih aktif mengajar /bertugas sesuai SK Kolektif Pembagian tugat. 5. Bertugas sebagaiguru /tendik*)sekolah swasta di DKlJakarta 6. Terdaftar dalam Data Pokok Pendidikan ( DAPODIK)**) Demikian surat pernyataan ini saya buat, untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya. Apabila data yang saya sampaikan tidak benar, saya siap dituntut sesuai ketentuan hukum yang berlaku.

Jakarta, .................2019

Mengetahui

:

Materai Rp.6.000

Kepala Sekolah

Nama Jelas

Nama Jelas

*) coret yang tidak perlu **) Tendik tidak perlu

20

Lampiran 5 ( FORMAT 2 CHECK LIST KELENGKAPAN DOKUMEN YANG DIPERSYARATKAN CALON PENERIMA DANA HIBAH GURU/TENDIKf )SEKOLAH SWASTA DKIJAKARTA

TAHUN 2019

NAMA GURU /TENDIK NIK

TANGGAL LAHIR / USIN NOMOR HP SEKOLAH

ALAMAT SEKOLAH KECAMATAN

No.

NAMA DOKUMEN

ADA

1

Fc SK

Pengangkatan Sebagai Guru/Tendik

2

Fc SK

Kolektif Tugas Mengajar/Tugas

3

Surat Pernyataan Ka sekolah (SPTJM)

4

Su

5

Print Out Profile GTK dari DAPODIK

6

Foto Copy KTP

7

Foto Copy NPWP

8

Foto Copy Rekening Bank DKI

9

Surat Keterangan Pengalaman Mengajar *)

rat Pernyataan

Gu

ru/Tendik*

TIDAK

KETERANGAN

)

Catatan : Dibuat rangkap tiga : Lembar 1 untuk yang bersangkutan sebagai tanda bukti penyefahan Lembar 2 untuk Tim Provinsi Lembar 3 untuk Tim Kecamatan * Bagi Guru yang berusia diatas 50 tahun. )

Mengetahui Ketria Tim,

Jakarta, ................2019 Petugas verifikasi data,

:

2L

)

{'

LAMPIRAN 6 ( FORMAT

3

)

DAFTAR NAMA GURU YANG DIUSULKAN DARITIM VER!FIKAS] KECAMATAN CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019 JENJANG SEKOLAH KECAMATAN KOTA/KABUPATEN

ALAMAT SEKRETARIAT TIM

No 1

Nama Guru 2

NIK

Usia

Asal

NPSN

NPWP

Sekolah 3

4

5

6

7

Nomor

Jumlah Dana

Jumlah

Jumlah

PPh

rekening

Per Bulan

Bulan

Dana

2L

Jumlah Yang Diterima

8

9

10

11

L2

13

Catatan : Jenjang sekolah diisi dengan TK/SD/SMP/SMA/SMK/PLB Tim Kecamatan hanya mengisi kolom 1sd. 8 Nomor urut ditulis sesuai jumlah guru yang diusulkan per jenjang

t. 2. 3.

Jakarta, ...............2019 Ketua Tim Verifikasi Kecamatan

Nama Jelas.

22

LAMPIRAN 7 ( FORMAT 3 A) DAFTAR NAMA TENDlK YANG DIUSULKAN DARI TIM VERIFIKASI KECAMATAN CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019 JENJANG SEKOLAH KECAMATAN KOTA/KABUPATEN

ALAMAT SEKRETARlAT TIM

No

Nama

Tendik 1

2

Catatan

1.

2. 3.

labal NIK an 3

4

Usia

5

Asal

6

NPWP

7

Nomor

lumlah Dana

Jumlah

Jumlah

PPh

Jumlah Yang

rekening

Per Bulan

Bulan

Dana

2L

Diterima

8

9

10

11

L2

13

:

Jenjang sekolah diisi dengan TKISD/SMp/SMA/SMK/pLB Tim Kecamatan hanya mengisi kolom 1sd.8 Nomor urut ditulis sesuai jumlah guru yang diusulkan per jenjang

,

lakarta, ...............2019 Ketua Tim Verifikasi Kecamatan

Nama Jelas.

23

d

: ,:

LAMPIRAN 8 (FORMAT 4 )

,

.. REKAPITULASI DATA GURU SEKOI.AH SWASTA TINGKAT KECAMATAN CATON PENfRIMA DANA HIBAI.I

Offi.T

ftNTAH PROVINSI DKIJAKARTA TAHUN 2019

a'

i:r. 'a

No

JenJang Sekofah

Jumlah Sekolah

1

2

3

L

TK

2

SD

3

SMP

4 5

SMA SMl(

5

PLB

Jumlah guru yang diusulkan men€rlma hibah 4

Keteran8an 5

Jumlah

Jakarta, ...............2019 Ketua Tim

24

.:. , -

:

'

.. I

t.

( F0nMAT 4 A) .l

REKAPITUIASI DATA TENDIK SEKQIA}I $WAsTA TINGKAT KECAMATAN CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAt{t }* ?0I9

i li

,r. *!i F., 1f

No

Jenjang Sekolah

Jumlah Sekolah

Jumlah Tendik yang diusulkan menerima hibah

1

2

3

4

1

TK

2

SD

3

SMP

4 5

SMA SMK

6

PLB

Keterangan 5

-

Jumleh

t

Jakarta, ...............2019 Ketua Tim

TF r

LAMPIRAN 10 (FORMAT s) DAFTAR NAMA GURU SEKOLAH SWASTA DARTTtM KOTA/PROV]NS| CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019 JENJANG SEKOLAH

Nama Guru

No 1

2

Catatan

1. 2. 3.

NIK 3

Usia 4

Asal Sekolah

NPSN

5

6

NPWP

7

Nomor rekening

Jumlah Dana

Jumlah

Jumlah

PPh

Per Bulan

Bulan

Dana

2L

Jumlah Yang Diterima

8

9

10

tl

L2

13

:

Jenjang sekolah diisi dengan TK/SD/SMp/SMA/SMK/ptB Tim Provinsi hanya mengisi kolom 1sd. 8 Nomor urut ditulis sesuai jumlah guru yang diusulkan per jenjang

Jakarta, ...............2019 Ketua Tim Verifikasi Kot6/Provinsi

Nama Jelas.

26

LAMPIRAN 11 (FORMAT sA) DAFTAR NAMA TENDIK SEKOLAH SWASTA DAR| TtM KOTA/PROV|NSl CALON PENERIMA DANA HIBAH DARI PEMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

TAHUN 2019 JENJANG SEKOLAH

No

Nama Tendik

1

2

Catatan

4. 5. 6.

labal NIK an 3

4

Usia

5

NPWP

Asal

6

7

Nomor

Jumlah Dana

Jumlah

Jumlah

PPh

rekening

Per Bulan

Bulan

Dana

2t

Jumlah Yang Diterima

8

9

10

11

L2

13

:

Jenjang sekolah diisi dengan TK/SD/SMP/SMA/SMK/PLB Tim Provinsi hanya mengisi kolom 1sd. Nomor urut ditulis sesuai jumlah guru yang diusulkan per jenjang

I

Jakarta, .......;.......2019 Ketua Tim Verifi kasi Kota/Provinsi

Nama Jelas.

27

t"

t

..

3_::

Fi.,

w, $f:r

::

IAMPIRAN 12 tFOfiMAr 5 )

:

i,:'

i.:' ,:.

.

.

t:: ,

"rir

tlr'

REKAPITULASI DATA GURU SEXSqAH SWASTA TINGKAT KOTA/KABUPATEN/PROV| NSt CALON PENERIMA DANA HIBAH DAff PTMERINTAH PROVINSI DKIJAKARTA

;l

t:

TAHUfl 2OT9

..

,) i',:'

u:, Fi F,

KOTA/KABUPATEN

:

i

: ?::

Ns

*i:

Jeniang Sekolah

Jumlah Sekolah 3

.64

*.

{. b

1

2

&::

1

TK

2

SD

3

[E,

ta

hrr,.

5

SMP SMA SMK

E. F

6

PLB

t

4

*,:'

ii:: -

.

Jumlah guru yang diusulkan menerima hibah 4

Keterangan 5

Jumlah itt: i!..: Ft:t, . a:,t

''

lJ,

Jakarta, ...............2019

$.* [E,

Ketua Tim

28

t

LAMPIRAN 1.3 { FORMAT 6A } ..:.

{ .

REKAPITULASI DATA TENDIKSE*S. AH SWASTATINGKAT PNOVINSI CALON PENERIMA DANA HIBAH OEM qE*ITRNTAH PNOVITVSI DKI JAKARTA

TAHlJ*l t$19

:' U:' ri'_

No

Jenjang Sekolah

Jumlah Sti otah

1

2

3

L

TK

2

5

Sp SMP SMA SMK

6

PLB

3

4

Jumlah Tendik yang diusulkan menerima hibah 4

Keterangan 5

Jumlah

::.;.

'l

Jakarta, ...............2019 Ketua Tim

29

l I

Related Documents


More Documents from "Rizki Prianggi"