Outline Skripsi Reza.docx

  • Uploaded by: Muhammad Reza
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Outline Skripsi Reza.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 292
  • Pages: 3
INSTITUT TRANSPORTASI DAN LOGISTIK TRISAKTI

PENGARUH KETERSEDIAAN ARMADA DAN PROSES PENGIRIMAN TERHADAP PENDISTRIBUSIAN PADA PT.CARDIG LOGISTICS INDONESIA

SKRIPSI OLEH MUHAMMAD REZA 224415101

FAKULTAS MANAJEMEN DAN BISNIS PROGRAM STUDI MANAJEMEN PEMINATAN MANAJEMEN LOGISTIK DAN MATERIAL JAKARTA TAHUN 2019

1

2 I.

Judul Skripsi

PENGARUH KETERSEDIAAN ARMADA DAN PROSES PENGIRIMAN TERHADAP PENDISTRIBUSIAN PADA PT.CARDIG LOGISTICS INDONESIA

II. Objek Penelitian PT. Cardig Logistics Indonesia, JL. Protokol Halim Perdana Kusuma, Jakarta Timur

III. Tujuan Dalam menyusun skripsi ini, penulis melakukan berbagai penelitian yang bertujuan : 1. Untuk mengetahui pengaruh ketersediaan armada terhadap pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesia tahun 2018 2. Untuk mengetahui pengaruh proses pengiriman terhadap proses pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesia tahun 2018 3. Untuk mengetahui pengaruh ketersediaan armada dan proses pengiriman terhadap pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesa tahun 2018,

IV. Rumusan Masalah 1. Bagaimana pengaruh ketersediaan armada terhadap pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesia pada tahun 2018? 2. Bagaimana pengaruh proses pengiriman terhadap pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesia Tahun 2018 ? 3. Bagaimana pengaruh ketersediaan armada dan proses pengiriman terhadap pendistribusian barang di PT.Cardig Logistics Indonesia tahun 2018 ?

4. Teori yang dipakai dan Sub-sub Teori a. Kamus Besar Bahasa Indonesia mendefinisikan Ketersediaan b. indicator konsep ketersediaan menurut Fajri. 2006

2

3 c. Definisi Manajemen Transportasi menurut Abbas Salim, willem siahaya, M. Nur Nasution d. Moda Transportasi dan Klasifikasi Transportasi berdasarkan UUD e. S.Handayaningrat dan JS Badudu dan Sutan M Zain mendefinisikan proses f. Herry Gunawa, williem siahaya dan soemanto mendefinisikan pengiriman g. Tjiptono dan David Sukardi mendefinisikan Distribusi 5.

Metode Penelitian Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data kuantitatif yang dikualitatifkan karena menggunakan perhitungan matematis kemudian dideskripsikan penjelasannya. 6. Pengajuan Dosen Pembimbing Dosen Pembimbing 1 : Sumilah irwan, Dra.MM 2 : Astri Rumondang Banjarnahor, SE, MM

3

Related Documents

Skripsi
December 2019 83
Skripsi
May 2020 46
Skripsi
June 2020 43

More Documents from ""