Mukadimah

  • Uploaded by: Amrullah Ibrahim
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Mukadimah as PDF for free.

More details

  • Words: 234
  • Pages: 1
MUKADIMAH

Menyadari bahwa Allah’azza wajjala telah menciptakan bumi beserta isinya untuk dinikmati, diolah dan dikembangkan serta dijaga kelestariannya demi kesejahteraan ummat manusia sebagai penghuni dan pengelola bumi ini. Manusia diberi tugas untuk menjadi khalifah dimuka bumi, maka manusia harus memiliki akhlak yang santun kepada Allah Robbul izzati, santun antar sesama manusia, santun terhadap lingkungannya. Allah Robbul Aziz berfirman : Kuntum khoiro ummatin uhrijat linnas, takmuruna bil makrufi wa tauhauna anil mungkari watuk minuna billahi; walau amana ahlul kitabi lakana khoiro lahum, minhumul mukminuna waaksyaruhumul fasiqun. (Al Qur’an Surat Al Imron ayat 110) Terjemahan : Kamu adalah sebaik-baik ummat, yang dilahirkan bagi manusia supaya kamu menyuruh dengan makruf dan melarang dari mungkar, serta beriman kepada Allah; kalau berimanlah ahli kitab, niscaya lebih baik bagi mereka, tetapi setengah mereka beriman dan kebanyakan mereka fasik. Berdasarkan ayat diatas bahwa ummat islam adalah ummat yang terbaik, mempunyai tugas menyuruh yang baik dan melarang yang mungkar. Untuk dapat menyuruh yang baik kita harus membekali diri dengan ilmu keagamaan islam yang luas dan agar dapat bertindak tepat dalam hal melarang yang mungkar harus memiliki ilmu keagamaan islam yang luas pula. Meyakini tujuan tugas dan kegunaan dalam kaitannya dengan penyampaian ajaran islam dan dakwah, untuk membentuk insan kamil, maka dengan ini kami menghimpun diri dalam suatu Lembaga Keagamaan Islam yaitu Lembaga Pendidikan dan Pengembangan Profesi Terpadu Fastabiqul Kahiraat dengan suatu pedoman yang berbentuk Anggaran Dasar (AD) dan Anggaran Ruma Tangga (ART).

Related Documents

Mukadimah
November 2019 18
Mukadimah Jihad
May 2020 4

More Documents from ""

Mukadimah
November 2019 18
Doa Sehari Hari
November 2019 26
Doa Rasulullah Saw
November 2019 31
Standard Utp
December 2019 16
Dipa Bab Vi
December 2019 11