PEMERINTAH KOTA BANJARMASIN DINAS KESEHATAN PUSKESMAS PEKAUMAN Jl. KS. Tubun No.1 Banjarmasin Telp (0511) 3272105 MONITORING EVALUASI, ANALISIS DAN TINDAK LANJUT INDIKATOR MUTU KLINIS PUSKESMAS PEKAUMAN BULAN SEPTEMBER 2016 No 1.
Jenis Pelayanan Poli dewasa
Indikator
Standar
Kelengkapan Rekam 100% Medis Rawat Jalan (SOAP)
EVALUASI 100%
ANALISIS
TINDAK LANJUT
Kelengkapan rekam Melanjutkan dan medis untuk pengisian mempertahankan SOAP sudah mencapai kelengkapan SOAP 100 %, hal ini dapat dapat dilihat dari kelengkapan anamnesis menanyakan keluhan pasien, hasil pemeriksaan obyektif berupa pengukuran tekanan darah dan tanda vital lainnya serta pemeriksaan yang dibutuhkan, kelengkapan penulisan
2.
Poli MTBS
Kelengkapan Rekam 100% Medis Rawat Jalan (SOAP)
100%
3.
Poli Anak
Kelengkapan Rekam 100% Medis Rawat Jalan
100%
diagnosa medis maupun keperawatan, dan penulisan planning berupa terapi dari dokter ataupun KIE. Kelengkapan rekam Melanjutkan dan medis untuk pengisian mempertahankan SOAP sudah mencapai kelengkapan SOAP 100 %, hal ini dapat dapat dilihat dari kelengkapan anamnesis menanyakan keluhan pasien, hasil pemeriksaan obyektif berupa pengukuran tekanan darah dan tanda vital lainnya serta pemeriksaan yang dibutuhkan, kelengkapan penulisan diagnosa medis maupun keperawatan, dan penulisan planning berupa terapi dari dokter ataupun KIE. Kelengkapan rekam Melanjutkan dan medis untuk pengisian mempertahankan
(SOAP)
4.
Poli PKPR
Kelengkapan Rekam 100% Medis Rawat Jalan (SOAP)
100%
SOAP sudah mencapai kelengkapan SOAP 100 %, hal ini dapat dapat dilihat dari kelengkapan anamnesis menanyakan keluhan pasien, hasil pemeriksaan obyektif berupa pengukuran tekanan darah dan tanda vital lainnya serta pemeriksaan yang dibutuhkan, kelengkapan penulisan diagnosa medis maupun keperawatan, dan penulisan planning berupa terapi dari dokter ataupun KIE. Kelengkapan rekam Melanjutkan dan medis untuk pengisian mempertahankan SOAP sudah mencapai kelengkapan SOAP 100 %, hal ini dapat dapat dilihat dari kelengkapan anamnesis menanyakan keluhan pasien, hasil
5.
Poli Gigi
Kelengkapan Rekam 100% Medis Rawat Jalan (SOAP)
100%
pemeriksaan obyektif berupa pengukuran tekanan darah dan tanda vital lainnya serta pemeriksaan yang dibutuhkan, kelengkapan penulisan diagnosa medis maupun keperawatan, dan penulisan planning berupa terapi dari dokter ataupun KIE. Kelengkapan rekam Melanjutkan dan medis untuk pengisian mempertahankan SOAP sudah mencapai kelengkapan SOAP 100 %, hal ini dapat dapat dilihat dari kelengkapan anamnesis menanyakan keluhan pasien, hasil pemeriksaan obyektif berupa pengukuran tekanan darah dan tanda vital lainnya serta pemeriksaan yang dibutuhkan, kelengkapan penulisan
6.
Pelayanan Poli Pemeriksaan ANC KIA/KB dengan 10T
100%
100%
7.
Pelayanan
100 %
100%
Kelengkapan
diagnosa medis maupun keperawatan, dan penulisan planning berupa terapi dari dokter ataupun KIE. Pemeriksaan ANC 10T Melanjutkan dan pada Ibu Hamil baru mempertahankan sudah lengkap seperti pemeriksaan ANC 10T timbang berat badan pada ibu hamil dan ukur tinggi badan, memeriksa tekanan darah, memeriksa lingkar lengan atas, memeriksa tinggi fundus uteri, menentukan presentasi janin dan denyut jantung janin, imunisasi TT, pemberian Tablet Tambah Darah, test laboratorium, menatalaksanakan kasus jika diperlukan rujukan atau konseling dokter, dan temu wicara atau bimbingan konseling Untuk setiap tindakan Melanjutkan dan
8.
Ruang Tindakan informed consent sebelum melaksanakan prosedur tindakan medis Waktu tanggap Pelayanan Poli 1. Waktu Pelayanan 2-5 menit Gizi Antropometri
medis dilakukan selalu mempertahankan diberikan informed kelengkapan informed consent secara consent lengkap 2.1 menit
2. Waktu Pelayanan 5-15 menit 3.3 menit Konseling Gizi
9.
Pelayanan obat/apotek
Waktu tunggu pelayanan obat jadi
5-20 menit 5.6 menit
Untuk pelayanan Mempertahankan dan antropometri dalam hal meningkatkan kualitas pengukuran tinggi dan waktu pelayanan berat badan dapat pengukuran antropometeri dilakukan dalam waktu kurang dari 5 menit. hal ini berarti waktu pelayanan di poli Gizi untuk pengukuran Antropometri baik. Rata-rata waktu Melakukan PDCA pelayanan konseling gizi 3.3 menit. Waktu capaian konseling dapat menunjukkan bagaimana kualitas konselingnya, apakah konseling dapat dimengerti atau dipahami oleh pasien. Waktu pelayanan di Mempertahankan dan apotek dapat berjalan meningkatkan kualitas 5.6 menit perpasien. pelayanan di apotek
10.
Pelayanaan Laboratorium
Tidak terjadi 100 % kesalahan identifikasi spesimen
100%
11.
Pelayanan rekam medis/ loket
Waktu pelayanan pendaftaran pasien
2-10 menit 2.3 menit
12
Pengendalian infeksi
1. Kepatuhan hand hygiene
100 %
100%
Hal ini berarti efektivitas dan efisiensi pelayanan resep di apotek berjalan dengan baik Dalam pelayanan Meningkatkan dan laboratorium 100 % mempertahankan kualitas tidak terjadi kesalahan pelayanan labotratorium identifikasi spesimen. dengan baik. serta tetap Hal ini berarti pasien identifikasi dengan benar diidentifikasi sebelum pasien sebelum dilakukan pengambilan pengambilan spesiemn specimen dan specimen diidentifikasi dengan benar. Pelayanan pendaftaran Meningkatkan kualitas pasien di puskesmas pelayanan loket dan Pekauman untuk satu mempertahankan pasien rata-rata 2.3 pelayanan yang sudah menit. jadi, pelayanan baik. loket berjalan dengan efisien dan efektif. Kepatuhan cuci tangan Mempertahankan dan dengan sabun atau meningkatkan kesadaran antiseptik petugas cuci tangan dalam Puskesmas Pekauman pelayanan sudah baik. hal ini karena adanya
2. Ketaatan 100 % penggunaan APD
95%
kesadaran petugas pentingnya cuci tangan untuk mencegah penyebaran infeksi Ketaatan penggunaan Melakukan PDCA APD petugas Pekauman sebesar 95%. Ketidaktercapaian target penggunaan APD kemungkinan dikarenakan kurangnya kesadaran petugas dan belum menjadi kebiasaan bagi petugas
Mengetahui Kepala Puskesmas Pekauman
Banjarmasin, 28 September 2016 Ketua Tim PMKP
dr. Muhammad Fuadi NIP. 19780611.200701.1.011
dr, Noor Hartini NIP. 19840406.201101.2.006