Mitigasi Gempa For School

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Mitigasi Gempa For School as PDF for free.

More details

  • Words: 941
  • Pages: 43
KAMPANYE PENGURANGAN RESIKO BENCANA

PERSIAPAN MENGHADAPI DARURAT GEMPA

Organized By :

MENGAPA TERJADI GEMPA BUMI

Struktur bumi Lapisan

=

Inti    Kuning telur

bumi

Telur

Jenis-jenis Gempabumi Tektonik  Vulkanik  Terban  Buatan 

Gempabumi Tektonik Gempabumi yang terjadi akibat aktifitas lempeng tektonik.  Peristiwa pelepasan energi secara tiba tiba yang diakibatkan oleh adanya patahan atau pergeseran yang terjadi pada kerak bumi 

 

Bagaimana proses terjadinya Gempabumi Tektonik?

Lempeng-lempeng Tektonik

Lapisan berbatu di permukaan bumi Permukaan bumi seperti retak dan terpisah menjadi beberapa bagian . telur .

Lapisan ①

Lapisan ②

gempa bumi terjadi bila lapisan tersebut saling bertubrukan

Peta Tektonik Indonesia Eurasia

105 mm/year

Pacific 73 mm/year

Indo-Australia

Proses Terjadinya Gempabumi Teori Elastic Rebound

Mekanisme pada sumber gempabumi

Animasi terjadinya patahan

Mekanisme Tsunami yang ditimbulkan akibat gempabumi Tsunami: Pergeseran tiba-tiba dasar kolom air yang menimbulkan gelombang besar menuju pantai - GEMPA BESAR (M > 7.5) - GEMPA DANGKAL – di atau dekat dasar laut (< 50 km) -Daerah Subduksi (sesar naik atau turun)

Seismisitas Indonesia

BEBERAPA KEJADIAN GEMPA BUMI

San Francisco, Oktober 1989 M=7.1 SR

BMG

6 . 7 S R , 1 7 J a n 1 9 9 4 , L o s An gel es , USA

6 freeway bridges , 45 . 000 residences milyar

collapsed , kerugian UD $ 30

.2 SR, 17 Januari 1995 5:46 am, Kobe - Japan

6000 meninggal , kerugian US $ 130

7.3 SR, 2 September 2009 14:55 wib, West Java

7.9 SR, 30 September 2009 17:16 wib, Sumbar

Gempa bumi dan Tsunami tidak dapat diramalkan

? Masyarakat perlu (wajib) memiliki “ILMU” atau pengetahuan tentang kegempaan dankondisi lingkungan sekitar tempat hidupnya.

WASPADA GEMPA !!! KITA PERLU MEMILIKI KEWASPADAAN Karena Gempa memiliki karakteristik khusus yaitu SULIT DIDUGA 

WAS PADA BERMAKNA SIAP KAGET ARTINYA NGGAK SIAP

APA YANG HARUS KITA KERJAKAN SEBELUM , SAAT DAN SESUDAH TERJADI GEMPA BUMI

SEBELUM GEMPA BUMI TERJADI 1 . KENALI LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL & BIASAKAN MENGENALI TEMPAT ANDA BERADA , KEMUNGKINAN TERHINDAR DARI BENDA 2 BERBAHAYA JIKA TERJADI KONDISI DARURAT DAN KEMUNGKINAN MENCARI TEMPAT PERLINDUNGAN YG AMAN

SEBELUM GEMPA BUMI TERJADI 2 . TETAPKAN RENCANA TEMPAT PERTEMUAN DENGAN KELUARGA , JIKA TERPISAH SELAMA ATAU SETELAH GEMPA 3 . MULAILAH MENGERTI TENTANG GEMPA BUMI & AKIBAT - 2NYA 4 . MEMAHAMI SELURUH PROSEDUR INI DENGAN BAIK , JIKA PERLU SIMULASIKAN SECARA BERULANG

SAAT GEMPA BUMI TERJADI Secara umum : Jangan Panik, cari tempat yang aman, 1.



Jika berada DALAM RUANGAN : 1.Lindungi kepala dengan berlindung ditempat yang aman dari kejatuhan benda secara langsung 2.Jauhi dinding, jendela, lemari, sumber listrik; 3.Jangan menggunakan lift; 4.Jangan keluar berebutan.

SAAT GEMPA BUMI TERJADI 2.



Jika berada di SEKOLAH:  Berlindunglah di bawah kolong meja, lindungi kepala dengan tas atau buku, jangan panik, jika gempa mereda keluarlah berurutan mulai dari jarak yang terjauh ke pintu, carilah tempat lapang, jangan berdiri dekat gedung, tiang dan pohon.

SAAT GEMPA BUMI TERJADI

3.

Jika berada di LUAR RUMAH:



Lindungi kepada anda dan hindari benda-benda berbahaya. Di daerah perkantoran atau kawasan industri, bahaya bisa muncul dari jatuhnya kacakaca dan papan-papan reklame. Lindungi kepala anda dengan menggunakan tangan, tas atau apapun 

SAAT GEMPA BUMI TERJADI



4.

Jika berada di DALAM KENDARAAN : a. Saat terjadi gempa bumi besar, anda akan merasa seakan-akan roda mobil anda gundul. Anda akan kehilangan kontrol terhadap mobil dan susah mengendalikannya. Jauhi persimpangan, pinggirkan mobil anda di kiri jalan dan berhentilah. b. Ikuti instruksi dari radio mobil. c. Jika harus mengungsi maka keluarlah dari mobil, biarkan mobil tak terkunci. d. Jangan berhenti dijembatan, di jalan layang, di bawah pohon, papan reklame, tiang listrik, lampu lalu lintas, lampu penerangan jalan.

SAAT GEMPA BUMI TERJADI



5.

Jika berada di PANTAI/GUNUNG: a. Ada kemungkinan longsor terjadi dari atas gunung. Menjauhlah langsung ke tempat aman. b. Di pesisir pantai, bahayanya datang dari tsunami. c. Jika anda merasakan getaran dan tanda-tanda tsunami tampak, cepatlah mengungsi ke dataran yang tinggi..

SAAT GEMPA BUMI TERJADI



6.

Jika berada di LIFT/ESCALATOR: a.Jangan menggunakan lift saat terjadi gempa bumi atau kebakaran. Jika anda merasakan getaran gempa bumi saat berada di dalam lift, maka tekanlah semua tombol. Ketika lift berhenti, keluarlah, lihat keamanannya dan mengungsilah. Jika anda terjebak dalam lift, hubungi manajer gedung dengan menggunakan interphone jika tersedia.

es u d a h te rjad iny a g empa bu mi mi 1.Periksa keadaan rumah, jika membahayakan (miring/rusak) jangan ditempati dahulu, waspada terhadap gempa susulan yang mungkin dapat merobohkan rumah tsb; matikan aliran listrik, gas dsb; untuk mmenghindari bahaya kebakaran. 2.2. Dengarkan instruksi via radio/tv, jangan terpengarh isu-isu yang menyesatkan. Bila perlu hubungi dan tanyakan kepada Instansi yang berkompenten.

Cara Evakuasi di jepang

pelatihan evakuasi kita perlu berlatih evakuasi

Pelatihan pemadam kebakaran kebakaran sering terjadi saat gempa bumi maka kita perlu berlatih memadamkan api resusitasi menolong orang yang tidakCara bernafas . melindungi d berlatih (pemberian nafas buatan)

latihan evakuas i

Di Jepang , kami melakukan seperti sebagai persiapan menghadapi gempa tsunami

ini atau

latihan pemadaman api

Pertolongan   pertama

Macam - macam maca m latihan d ilakukan

A n ak - anak di je pang se ri n g be rla tih eva kua si

Ingat do,ra,ri,li

Jangan saling dorong Jangan berbicara Jangan berlari Jangan mencoba kembali Jangan lakukan ini !!!

Saatnya latihan evakuasi

Mari kita berlatih evakuasi

ADA LAGUNYA LHO?

lindungilah kepala .. Kalau ada gempa .. ngumpet dikolong meja .. Kalau ada gempa .. jauhi dari kaca .. Kalau ada gempa .. lari kelapangan terbuka .. Toret .. toret .. jreng .. he y ..

ACT (Aksi Cepat Tanggap) Perkantoran Ciputat Indah Permai Jl. Ir.H.Juanda No.50, B-8, Ciputat Tangerang Telp: 021-741 4482, Fax: 021-742 0664 www.actforhumanity.or.id Facebook: Aksi Cepat Tanggap

Ter ima Kasih

Related Documents