Layanan Anestesi Dan Sedaasi Elektif.docx

  • Uploaded by: Anonymous kDGUkZX4O
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Layanan Anestesi Dan Sedaasi Elektif.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 314
  • Pages: 2
Layanan Anestesi dan Sedasi Elektif No. Dokumen Diterbitkan tanggal STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL

Pengertian Tujuan Kebijakan

Prosedur

No. Revisi A

Halaman 1 /1

Ditetapkan oleh : Direktur

dr. Marihat Ginting Layanan anestesi dan sedasi elektif adalah suatu langkah yang dijalani pasien waktu tindakan operasi di Instalasi Kamar Bedah Sebagai acuan langkah – langkah dalam melakukan pelayanan operasi pasien di Instalasi Kamar Bedah Pelaksanaan pelayanan anestesi umum/general, anestesi regional/spinal untuk pasien operasi elektif maupun darurat dilakukan oleh dokter spesialis anestesi dengan dibantu oleh perawat anestesi dilakukan sesuai dengan standar prosedur operasional (Sesuai peraturan RS harapan Nomor 0102/RSH/II/2015 tentang Kebijakan Pelayanan Anestesi) 1. Panggil pasien dari ruangan 30 menit sebelum jadwal operasi yang ditentukan. 2. Lakukan serah terima sesuai prosedur a. Serah terima pasien dilakukan di ruang penerimaan pasien. b. Pidahkan pasien dari tempat tidur ke strecher Kamar bedah 3. diruang persiapan ( Pakaikan penutup kepala dan ganti baju pasien, lakukan pencukuran jika mengganggu area operasi, pasang infuse bila belum terpasang, sudah mandi antiseptik, asesoris sudah dilepas, makeup sudah dibersihkan dan cat kuku sudah di hapus ) 4. Memberitahu dokter anestesi bahwa pasien sudah datang 5. Pasien dibawa ke Kamar bedah sesuai dengan nomor kamar operasi yang telah direncanakan 6. Pindahkan pasien dari strecher ke meja operasi 7. Keluarkan strecher dari Kamar operasi 8. Memasang bedside monitor dan kelengkapan lainnya 9. Lakukan sign in sesuai prosedur oleh perawat / dokter anestesi 10. Lakukan pembiusan sesuai dengan prosedur 11. Lakukan time out sesuai prosedur oleh perawat sirkular 12. Pasien dilakukan operasi oleh tim bedah sesuai prosedur 13. Sebelum dilakukan penutupan luka operasi oleh operator lakukan sign out sesuai prosedur oleh perawat sirkuler 14. Pasien di pindahkan ke ruang pulih 15. Jika kesadaran, pernafasan dan sirkulasi sudah stabil setelah diobservasi lebih kurang 2 jam pasien bisa keluar dari ruang pulih

Layanan Anestesi dan Sedasi Elektif No. Dokumen

Unit Terkait

-

Instalasi Kamar Bedah

No. Revisi A

Halaman 2 /1

Related Documents


More Documents from "Gita"