Latihan Soal Energi Dan Lingkungan Nama : Bima Santri Mulya Kelas : 7.EG.C NIM
: 0615 4041 2257
1. Energi bersifat fleksibel artinya dapat berpindah dan berubah, Energi adalah kemampuan membuat sesuatu terjadi.Pernyataan tersebut dinyatakan oleh seorang ahli bernama……. a. Robert L. Wolke b. Mikrajuddin c. Pardiyono
d. Michael J. Moran e. Hamdi
2. Energi bersifat fleksibel artinya dapat berpindah dan berubah, Energi adalah kemampuan benda untuk melakukan usaha.Pernyataan tersebut dinyatakan oleh seorang ahli bernama……. a. Robert L. Wolke b. Mikrajuddin c. Pardiyono
d. Michael J. Moran e. Hamdi
3. Energi bersifat fleksibel artinya dapat berpindah dan berubah, Energi adalah suatu bentuk kekuatan yang dihasilkan atau dimiliki oleh suatu benda.Pernyataan tersebut dinyatakan oleh seorang ahli bernama……. a. Robert L. Wolke b. Mikrajuddin c. Pardiyono
d. Michael J. Moran e. Hamdi
4. Energi bersifat fleksibel artinya dapat berpindah dan berubah, Energi adalah sebuah konsep dasar termodinamika dan merupakan salah satu aspek penting dalam analisis teknik.Pernyataan tersebut dinyatakan oleh seorang ahli bernama……. a. Robert L. Wolke b. Mikrajuddin c. Pardiyono
d. Michael J. Moran e. Hamdi
5. Sektor teknologi dan penelitian yang berhubungan dengan aplikasi panel surya… a. Fisi
d. Electro Solar
b. Fusi
e. Modul Surya
c. Fotovoltaik
6. Teknologi yang dibangun dengan memanfaatkan energi kinetik dari aliran air tanpa membutuhkan reservoir air yang besar adalah… a. PLTMH
d. Run-of-the-river
b. Tidal Power
e. PLTA
c. Ocean Power
7. Teknologi yang dibangun untuk membangkitkan listrik hingga skala 100 kilowatt. Umumnya dipakai di daerah terpencil yang memiliki banyak sumber air. a. PLTMH
d. Run-of-the-river
b. Tidal Power
e. PLTA
c. Ocean Power
8. Pemanfaatana sumber daya energi baru terbarukan yang memiliki efisiensi paling kecil adalah…. a. Surya
d. Panas Bumi
b. Air
e. Biomassa
c. Angin 9. Unsur yang paling dominan pada sumber energi fosil adalah…. a. Hidrogen
d. Oksigen
b. Karbon
e. Sulfur
c. Nidrogen
10. Salah satu kekurangan yang cukup signifikan adalah ketersediaan energi terbarukan di alam,kecuali…. a. Mahal
d. Tidak Dapat Diperbaharui
b. Tidak Ramah Lingkungan
e. Ketersediaan
c. Cadangan Energi Sedikit
11. Faktor-faktor
yang mempengaruhi besarnya daya Pembangkit
Listrik Tenaga
Air,kecuali… a. Debit
d. Efisiensi Alat
b. Kualitas Air
e. Gaya Gravitasi
c. Ketinggian 12. Tingkat Kecepata angin yang dapat dijadikan sumber daya listrik ialah… a. 13.9 - 17.1 m/s
d. 24.5 - 28.4 m/s
b. 17.2 - 20.7 m/s
e. 28.5 - 32.6 m/s
c. 20.8 - 24.4 m/s 13. Bila kecepatan angin 24.5 - 28.4 m/s maka keadaan alam di daratan akan…. a. Ujung pohon melengkung, hembusan angin terasa di Telinga. b. Ranting pohon besar bergoyang, air berombak kecil. c. Dapat merubuhkan pohon, menimbulkan kerusakan. d. Menimbulkan kerusakan parah. e. Dapat mematahkan ranting pohon.
14. Hingga kini telah ada berbagai jenis dan ukuran dari reaktor, tetapi semuanya memiliki lima komponen dasar yang sama, mana saja yang termasuk lima kompenen dasar, kecuali…. a. Elemen Bahan Bakar
d. Alat Kontrol Pendingin
b. Moderator Neuron
e. Pendingin
c. Batang Pengendali
15. Terganggunya sinyal televisi merupakan dampak lingkungan yang ditimbulkan oleh teknologi energi… a. Air
d. Panas Bumi
b. Angin
e. Biomassa
c. Surya 16. Teknologi pemanfaatan energi……. adalah yang teknologi paling sedikit menimbulkan dampak ke lingkungan a. Air
d. Panas Bumi
b. Angin
e. Biomassa
c. Surya
17. Peraturan untuk mengatasi dampak lingkungan yang masih berlaku hingga sekarang adalah… a. Undang-Undang No. 32 Tahun 1997
d. Undang-Undang No. 23 Tahun 1997
b. Undang-Undang No. 23 Tahun 2009
e. Undang-Undang No. 32 tahun 2009
c. Undang-Undang No. 19 Tahun 1999
18. Jenis reaktor daya nuklir yang menggunakan air ringan biasa sebagai pendingin maupun moderator neutron adalah…. a. Pressurized Water Reactor (PWR) b. Boiling Water Reactor (BWR) c. Reaktor Air Didih Lanjut (Advanced Boiling Water Reactor, ABWR) d. Reaktor CANDU e. Reaktor Tabung Tekan
19. Reaktor yang terasnya tersusun atas pendingin air ringan (ada juga air berat) dan moderator air berat atau pendingin air ringan dan moderator grafit dalam pipa kalandria adalah…. a. Pressurized Water Reactor (PWR) b. Boiling Water Reactor (BWR) c. Reaktor Air Didih Lanjut (Advanced Boiling Water Reactor, ABWR) d. Reaktor CANDU e. Reaktor Tabung Tekan
20. Reaktor jenis air ringan sebagai pendingin dan moderator, yang juga digunakan di beberapa Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir adalah… a. Pressurized Water Reactor (PWR) b. Boiling Water Reactor (BWR) c. Reaktor Air Didih Lanjut (Advanced Boiling Water Reactor, ABWR) d. Reaktor CANDU e. Reaktor Tabung Tekan