Laporan Taufiq

  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Taufiq as PDF for free.

More details

  • Words: 2,811
  • Pages: 26
LAPORAN PENDIDIKAN SISTEM GANDA (PSG)/ PKL SMK YADIKA LUBUK KUPANG

DI PT. TELKOM CABANG LUBUKLINGGAU

Disusun Oleh : Nama Nomor Induk Kelas Jurusan

: Taufiq Fattahu Mada : 07.02.00.70 : XII TKJ : Teknik Komputer dan Jaringan

SMK YADIKA LUBUKLINGGAU Jl. Yos Sudarso Kel. Lubuk kupang Kec. Lubuklinggau selatan 1 No Telpn.(0733) 322215 Tahun Diklat 2009/2010

LEMBAR PENGESAHAN 1

Laporan ini disetujui dan disahkan dari pihak SMK YADIKA lubuklinggau pada: Hari

:

Tanggal

:

Lubuklinggau,

Pembimbing Lapangan

(

Oktober 2008

Pimpinan HRD

)

(

Mengtahui :

Presiden Direktur

(

)

i

)

LEMBAR PENGESAHAN 2

Laporan ini disetujui untuk diuji dan disahkan dari pihak SMK YADIKA Lubuklinggau Pada : Hari

:

Tanggal

:

Lubuklinggau,

Oktober 2008

Pembimbing Materi

Pembimbing Teknis

NIP. :

NIP. :

Mengetahui :

Kepala Jurusan

Kepala SMK YADIKA

Teknik Komputer Jaringan

Lubuklinggau,

TAJUSSALATIN, S.Kom

2009

CH. IBRAMSYAH., SE,M.S.i.,

ii

MOTTO

“Jalani hidup ini seperti air mengalir…..”

“ Kesuksesan bukanlah segala-segalanya, tapi jalan untuk Menuju Kesuksesan itulah segala-segalanya.....”

“ Dengan seni hidup menjadi indah, Dengan ilmu hidup Menjadi berguna, Dengan Agama Hidup Menjadi Terarah....”

“ Ketidaktahuan, ketidakbiasaan,kegagalan, bukanlah Suatu yang menakutkan, jika ada niat untuk Mengetahuinya, Mencobanya, dan berdoa serta Berusaha...”

“ KUAT BERSATU ” K : Kreatif U : Utama AT : Aman Tentram BE : Bersi R : Ramah SA : Sehat TU : Tertib Unggul

iii

PERSEMBAHAN

Dengan sepenuh hati laporan ini kupersembahkan kepada: 1. Kedua orang tua yang ter cinta yang telah membesarkan hingga dewasa. 2. saudara-saudaraku dan sahabatku yang tersayang yang selama ini memberi Motivasi supaya giat belajar. 3. Guru-guruku yang tercinta yang telah membimbingku selama tiga tahun untuk berusa memberikan ilmunya kepadaku. 4. Tuhanku yang maha ESA yang telah memberikan jalan yang teabaik buatku. 5. Seseorang yang telah memberi arti hidup bagiku.

iv KATA PENGANTAR

Syukur Alhamdulillah penyusun mengucapkan kehadiarat Allah S.W.T yang telah melimpahkan rahmat dan hidayahnya, sehingga akhirnya penyusun dapat menyelesaikan penyusunan laporan ini sesuai dengan tenggal dan waktu yang telah diberikan oleh pihak sekolah. Dari hasil yang telah dilakukan dan dicapai selama penyusun mengikuti proses Pendidikan Sistem Ganda (PSG) di PT. TELKOM Cabang Lubuklinggau selama 2 bulan lebih dari tanggal 22 juni sampai dengan 31 agustus 2009, penyusun banyak mendapatkan pengetahuan yang lain di dalam dunia industri dan yang terutama sekali penyusun juga banyak mendapatkan pengalaman berharga yang tak ternilai. Dan dengan bersumber dari hal-hal tersebut, akhirnya menjadi dasar dan bahan bagi penyusunan laporan ini. Selain itu, fungsi lain dari laporan ini juga menjadi pelengkap salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Nasional pada tahun ajaran 2009/2010 di SMK YADIKA Lubuk kupang. Sebelum melanjutkan penyusunan, terlebih dahulu penyusun mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bpk. Hasan Basri, selaku pimpinan PT. TELKOM LLG 2. Ibu temuati, selaku sekretariat PT. TELKOM di perusahaan 3. Bpk. CH.IBRAMSYAH.,SE,M.S.i., selaku Kepala SMK YADIKA Lubuk kupang 4. Bpk. TAJUSSALATIN, S.Kom selaku Kepala Jurusan Teknik Komputer Jaringan SMK YADIKA Lubuk kupang 5. Bpk. Bakar dan Bpk. agus selaku pembimbing lapangan di perusahaan 6. ibu Desy Arisandi, Selaku pembimbing materi di sekolah 7. bpk. sahri, selaku Wali kelas di sekolah 8. Semua pihak yang tidak dapat penyusun sebutkan satu persatu yang senantiasa selalu membantu baik moral maupun materi, sehingga penyusun dapat melanjutkan penyusunan laporan ini hingga selesai pada akhirnya.

Penyusun mengakui bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna, dengan dasar itu penulis mohon kritik dan saran yang sifatnya membangun. Semoga laporan ini berguna, khususnya untuk penyusun dan masyarakat pada umumnya.

Lubuklinggau,

Agustus 2009

Penyusun

Taufiq fattahu mada NIS.07.02.0070

v

DAFTAR ISI

Halaman LEMBAR PENGESAHAN 1…………………………………………….…

i

LEMBAR PENGESAHAN 2……..…………………………………….….

ii

MOTTO.……………………………………………………………………

iii

PERSEMBAHAN…………………………………………………………..

iv

KATA PENGANTAR……………………………………………………...

v

DAFTAR ISI.................................................................................................

vi

DAFTAR GAMBAR....................................................................................

vii

DAFTAR TABEL.........................................................................................

viii

DAFTAR GRAFIKS....................................................................................

ix

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN……………………………………... A.

Latar belakang Pemilihan Judul...........................

B.

Perumusan Masalah............................................

C.

Ruang Lingkup Masalah.....................................

D.

Tujuan………………………………………….

E.

Metode Penelitian………………………………

F.

Sistematika Penulisan………………………….

TINJAUAN UMUM TEMPAT PRAKERIN A.

Sejarah Perusahaan……………………………

B.

Struktur Organisasi Perusahaan........................

C.

Jabatan dan Uraian Tugas…………………….

D.

Peralatan Teknologi…………………………..

E.

Rencana-rencana Perusahaan…………………

BAB III

HASIL DAN PEMBAHASAAN A. Analisa Sistem Aktual…………………………… 1. Proses Bisnis.............................................. 2. Ketentuan / Aturan yang Dianggap Perlu.. 3. Masalah dan Solusinya.............................. 4. Lain-lain yang Dianggap Perlu................. B. Analisa Sistem Global........................................... (Misalnya:Perangkat Lunak,Jaringan,Website,Keuangan). C. Analisa Sistem Baru.............................................. (Diperlukan Perancangan Jaringan,Teknisi Komputer,Keuangan ditempat DU/DI).

BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

A.

Kesimpulan……………………………………...................

B.

Saran......................................................................................

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………… LAMPIRAN………………………………………………………………….. -

Lampiran Pendukung misal Formulir Input dan Output

-

Daftar Riwayat Hidup Wajib

-

Surat persetujuan KP dan Surat Dari Perusahaan sebagai bukti Pengambilan data bila ada

-

Syrat keputusan dosen pembimbing kerja praktek

-

Kartu bimbingan Kerja Praktek Wajib

vi

DAFTAR GAMBAR

Halaman GAMBAR 1 GAMBAR 2 GAMBAR 3

vii

DAFTAR TABEL

Halaman

TABEL 1 TABEL 2 TABEL 3

viii

DAFTAR GRAFIKS

Halaman

GRAFIKS 1 GRAFIKS 2 GRAFIKS 3

Ix

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG PEMILIHAN JUDUL

” Mendiognosa Jaringan Pada Jaringan Telepon dan internet ” Saya memilih judul ini karena saya bisa melihat langsung bagaimana melakukan kegiatan yang dilakukan oleh karyawan atau pegawai PT.TELKOM untuk melakukan kegiatan mereka yang begitu rumit atau munkin tidak juga, dan saya juga langsung melakukannya sendiri atau menuji diri sendiri. Dari judul di atas saya bisa memahami dan mengerti bahwa melakukan sesuatu itu juga ada yang rumit dan juga ada yang tidak, dan saya juga merasakan kesusahan pada saat melakukan kegiatan tersebut di lapangan kerja sehingga saya kebingungan dan juga belum terlalu paham. Pada saat saya melakukan mendiognosa jaringan telepon bersama pembimbing saya banyak mengetahui hal-hal yang diberitahukan kepada kami contohnya seperti, - Rk(Rumah kabel) Rk ini berbentuk box besar yang biasa berada di pinggir jalan seperti di kenanga dua. Gunanya Rk ini adalah tempat atau rumah nya kabel sebelum menyambung ke Dp-Ktb-Pesawet telepon.di dalam Rk ini sangat banyak slot-slotuntuk penyambungan kabel ke rumah-rumah. -

DP, Dp ini merupakan box berbentuk kecil yang ada di atas tiang telepon,

Dp ini memiliki hanya 20 slot untuk penyambungan kerumah – rumah atau hanya Bisa diisi dengan 20 pesawat telepon di setiap rumah. -

Ktb , merupakan box yang lebih kecil dari Dp, Ktb ini biasanya ditempatkan dirumah atau di letakan di dinding,Ktb ini di gunakan sebagai penghubung langsung ke pesawat telepon dan juga penghubung lansung ke komputer kalau untuk mengunakan internet speedy.

-

Kabel Tanah,Merupakan kabel yang berada di dalam tanah sekitar kedalaman satu meter dari atas permukaan tanah,kabel tanah ini memiliki lapisan seng/baja sehingga kabel ini bisa bertahan lama didalam tanah. Kabel tanah ini juga memiliki rumus kabel yaitu” BOHCA”,

BIRU,ORANGE,HIJAU,COKLAT,ABU-ABU •

Kabel satu, biru merah dan putih hitam



Kabel dua, orange merah dan putih hitam



Kabel tiga, hijau merah dan putih hitam



Kabel mpat, coklat merah dan putih hitam



Kabel lima, abu-abu merah dan putih hitam

-

Kabel udara, Kabel udara merupakan kabel yang berada di atas tiang telepon warna hitam dan besar dan juga sangat berat.

-

Kabel Dw, merupakan kabel kecil yang berada di atas tiang telepon dan kabel Dw yang langsung ke Dp – Ktb. Kabel Dw ini bisa digunakan jalur telepon dan juga internet, kabel ini bisa di sebut satu jalaur untuk jalur Internet dan telepon.

-

Spliter, merupakan penghubung atau jalur dari Ktb untuk ke pesawat

ttelepon dan Internet speedy.

B. PERUMUSAN MASALAH - Mengapa Teleponbisa terjadi gangguan..?

1.

Pengertian

Sistem Ganda adalah suatu bentuk penyelenggaraan penddidkan keahlian kejuruan, yang memadukan secara sistematik dan sinkron programg pendidikan di sekolah dan program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan bekerja langsung pada bidang pekerjaan yang relevan, terarah dan mencapai kemampuan keahlian tertentu.

Dalam pengertian tersebut tersirat, bahwa ada dua pihak yaitu lembaga pendidikan dan lapangan kerja (industri/ perusahaan atau instansi tertentu) yang secara bersama-sama menyelenggarakan suatu program keahlian kejuruan. Dengan demikian kedua belah pihak seharusnya terlibat dan bertangguang jawab mulai dari tahap perencanaan program, tahap penyelenggaraan, sampai pada tahap penilaian dan penentuan kelulusan peserta diklat, serta pemasarannya.

2.

Tujuan

Penyelenggaraan pendidikan dengan Sistem Ganda pada SMK bertujuan untuk:

a. Menghasilkan tenaga kerja yang berkualitas, yaitu tenaga kerja yang memiliki tingkat pengetahuan, keterampilan, etos kerja yang sesuai dengan tuntutan lapangan pekerjaan. b. Memperkokoh link and match antara SMK dan dunia kerja. c. Meningkatkan efektifitas dan efesiensi proses pendidikan dan pelatihan kerja berkualitas. d. memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian dari proses pendidikan.

B.

Pembatasan Masalah Karena masalah pelaksanaan Pendidikan Sistem Ganda masih terlalu luas ruang lingkupnya, maka penyusun membatasi masalah supaya pembahasan bias terarah dan tidak melebar. Penyusun hanya menguraikan apa yang penyusun kerjakan selama melaksanakan Pendidikan Sistem Ganda di PT.TELKOM LUBUKLINGGAU, yakni mengenai.

C.

Tujuan Penulisan Setiap penyusunan sesuatu pasti mempunyai tujuan tertentu, dengan demikian juga penyusunan laporan ini, penyusun memiliki tujuan untuk : 1.

Menjembatani kesenjangan pembelajaran yang diselenggarakan di SMK YADIKA Cirebon dengan dunia industri/ usaha.

2.

Meningkatkan keterampilan penyusun yang sesuai dengan kenyataan di dunia industri/ usaha.

D.

Metode Penulisan Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, penyusunan laporan memerlukan strategi. Dalam penyusunan laporan ini penyusun menggunakan strategi sebagai berikut :

1.

Pertama penyusun mengumpulkan data sebagai bahan penyusunan laporan, dengan menggunakan metode : a.

Pemagangan/ praktik langsung, yaitu penyusun melaksanakan praktik

kerja langsung di PT. JIDECO INDONESIA

dengan pengawasan karyawan bengkel. b.

Observasi, yakni penyusun melakukan pengamatan selama melaksanakan PSG di PT. JIDECO INDONESIA yang ada kaitannya dengan masalah yang penyusun bahas.

c.

Wawancara yakni penyusun mengajukan pertanyaan kepada karyawan perusahaan sesuai dengan keahlian yang relevan dengan masalah yang penyusun bahas.

d.

Studi Pustaka yaitu penyusun membaca buku yang ada kaitannya dengan masalah yang penyusun bahas.

2.

Data yang sudah terkumpul dikelompokan sesuai dengan bagianbagian masalah yang dibahas dari kartu data yang telah dibuat. Selanjutnya data siap diolah menjadi bahan laporan siap saji, dengan menggunakan metode: a. Sintetis, yakni penyusun menggabungkan data terkumpul dari berbagai sumber. b. Komperatif,

yaitu

penyusun

membandingkan

pembelajaran

praktik di SMK YADIKA Cirebon dengan kenyataan praktik di PT. JIDECO INDONESIA.

3.

Data yang sudah diolah telah siap disusun untuk menjadi laporan yang baik dan benar ssuai dengan ketentuan yang berlaku; dengan mengguanakan metode : Deskripsi, yakni penyusun melukiskan menggambarkan uraian masalah secara kronologis supaya mudah dipahami oleh pembaca.

E.

Sitematika Penulisan Supaya ada gambaran yang utuh mengenai keseluruhan isi laporan, maka perlu dibuat sistematikanya sebagai berikut; Untuk mengawali laporan penyusun tempatkan pendahuluan yang menguraikan; latar belakang masalah, pembatasan masalah, tujuan penulisan, metode penulisan, dan sistematika penulisan. Landasan teori penyusun tempatkan pada Bab 2 yakni Teknik Komputer Jaringan di SMK YADIKA Cirebon yang meliputi; pengertian Teknik Komputer Jaringan, …………………………………………………… ……………………………………. Inti laporan dapat dilihat pada Bab 3 yaitu…………………………..di PT, JIDECO INDONESIA meliputi; selayang pandang perusahaan, Struktur Organisasi Perusahaan, …………………………….., ……………………… ……. Laporan diakhiri dengan kesimpulan dan saran.

BAB II TEKNIK KOMPUTER JARINGAN DI SMK YADIKA LUBUK KUPANG

A.

Pengertian Teknik Komputer Jaringan

Jaringan Komputer adalah sebuah kumpulan dari komputer, printer, dan peralatan lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan dan membentuk suatu sistem tertentu. Informasi bergerak melalui kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan pengguna jaringan komputer dapat saling bertukar informasi (data), mencetak pada printer yang sama dan dapat secara simultan menggunakan program aplikasi yang sama.

Ada beberapa pembagian dari jenis-jenis jaringan yaitu :

1. LAN (Local Area Network) merupakan jaringan milik pribadi didalam gedung atau kampus yang berukuran sampai dengan beberapa kilometer. LAN sering digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstation dalam kantor atau perusahaan untuk pemakaian bersama dan saling bertukar informasi. 2. MAN ( Metropolitan Area Network) merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar, biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN. MAN dapat mencakup kantor-kantor perusahaan yang letaknya berdekatan atau juga sebuah kota dan dapat dimanfaatkan untuk keperluan pribadi atau umum. MAN mampu menunjang data dan suara bahkan dapat digunakan untuk aplikasi TV kabel. 3. WAN ( Wide Area Network) jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas seringkali mencakup negara bahkan benua. Teknologi yang digunakan hampir sama dengan LAN.

4. INTERNET (Interconnected Network) jangkauannya mencakup seluruh dunia yang merupakan gabungan dari LAN,WAN, dan MAN yang ada.

Topologi jaringan secara fisik dapat dibagi lagi menjadi 4 secara umum : 1. Mesh a. Keuntungan 1. Reliabilitsanya Baik b. Kerugian 1. Jaringan sangat mahal

Gambar 3. Mesh Topologi

2. Tidak efesien dalam pengembangan 2. Bus a. Keuntungan 1. Hemat Kabel 2. Layout Kabel Sederhana 3. Mudah dalam pengembangan b. Kerugian

Gambar 4. Bus Topologi

1. Deteksi dan Isolasi kesalahan sangat kecil 2. Kepadatan Trafik 3. Bila salah satu dari klien mengalami gangguan maka jaringan tidak bisa berfungsi. 4. Diperlukan repeater untuk hubungan jarak jauh.

3. Ring a. Keuntungan 1. Hemat Kabel b. Kerugian 1. Peka terhadap kesalahan sama seperti Bus topologi

Gambar 5. Ring Topologi

2. Pengembangan jaringan lebih kaku 4. Star a. Keuntungan 1. Paling Fleksibel 2. Pemasangan dan perubahan yang terjadi pada salah satu klien tidak mempengaruhi klien lain dan jaringan 3. Control terpusat 4. Mudah deteksi error 5. Kemudahan pengelolaan jaringan b. Kerugian 1. Perlu penanganan khusus

Gambar 6. Star Topologi

2. Control terpusat menjadi elemen kritis yaitu HUB atau SWITCH

Begitulah secara umum dan konsep tentang Komunikasi Data dan Jaringan yang perlu kita ketahui bersama. Sehingga kita dapat mengambil manfaat dari penggunaan jaringan yang digunakan selama ini antara lain ; resources sharing, hemat biaya, dan ketersediaan kebutuhan yang tinggi.

B. STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN

Kancatel Lubuklinggau Junior Manager

Oman

Administrasi Suport

Pelayanan / Plaza

Teknik Jaringan

Administrasi Suport

PSB Mutasi

SEJARAH TELKOM PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (IDX: TLKM LSE: TKID NYSE: TLK) adalah perusahaan informasi dan komunikasi serta penyedia jasa dan jaringan telekomunikasi secara lengkap di. TIndonesiaELKOM mengklaim sebagai perusahaan telekomunikasi terbesar di Indonesia, dengan jumlah pelanggan telepon tetap sebanyak 15 juta dan pelanggan telepon seluler sebanyak 50 juta. TELKOM merupakan salah satu BUMN yang sahamnya saat ini dimiliki oleh Pemerintah Indonesia (51,19%) dan oleh publik sebesar 48,81%. Sebagian besar kepemilikan saham publik (45,58%) dimiliki oleh investor asing, dan sisanya (3,23%) oleh investor dalam negeri. TELKOM juga menjadi pemegang saham mayoritas di 9 anak perusahaan, termasuk PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) Presiden direktur PT Telkom saat ini adalah Rinaldi Firmansyah yang menggantikan Arwin Rasyid pada 28 Februari 2007. PT.Telkomunikasi Indonesia ( TELKOM ) adalah badan usaha milik negara ialah bidang pelayanan jasa telekomunikasi umum dalam negeri,Lahir pada tanggal 27 September 1945 perusahaan ini berawal dari perusahaan POST ENTELEGRAAFIDIEST (PPT ). Tahun 1961 menjadi perusahaan ( PN ) pos dan telekomunikasi. Dengan berkembangnya perusahaan ini tahun 1965 pemerintah memisahkan diri menjadi PN telekomunikasidan PN pos dan giro. Pada tahun 1970 PN TELEKOMUNIKASI berubah menjadi perusahaan umum dengan singkatan PERUMTEL dengan perkembangan yang sangat pesat untuk menerapkan manajemen yang lebih terbuka,pemerintah perseorangan dengan nama PT. Telekomunikasi ( TELKOM ) pada tanggal 24 september 1991. Untuk mewujudkan cita-cita nasional bangsa indonesia melaksanakan pembangunan telekomunikasi bidang telekomunikasi merupakan sarana vital penunjang pembanguna sktor lain. Telekomunikasi mempunyai peranaan yang penting dan kedudukan yang strategis. 1. Sarana penunjang pewujudan wawasan nusantara 2. Sarana pendukung sektor lain 3. Media penghubung dalam media komunikasi dan pertukaran informasi di salah satu sarana untuk meningkatkan efisien dan produktivitas nasional.

Bab IV Kesimpulan dan saran Kesimpulan

Saran

SEJARAH TELKOM PT Telekomunikasi Indonesia, Tbk. (IDX: TLKM LSE: TKID NYSE: TLK) adalah perusahaan informasi dan komunikasi serta penyedia jasa dan jaringan telekomunikasi secara lengkap di Indonesia. TELKOM mengklaim sebagai perusahaan telekomunikasi terbesar di Indonesia, dengan jumlah pelanggan telepon tetap sebanyak 15 juta dan pelanggan telepon seluler sebanyak 50 juta. TELKOM merupakan salah satu BUMN yang sahamnya saat ini dimiliki oleh Pemerintah Indonesia (51,19%) dan oleh publik sebesar 48,81%. Sebagian besar kepemilikan saham publik (45,58%) dimiliki oleh investor asing, dan sisanya (3,23%) oleh investor dalam negeri. TELKOM juga menjadi pemegang saham mayoritas di 9 anak perusahaan, termasuk PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) Presiden direktur PT Telkom saat ini adalah Rinaldi Firmansyah yang menggantikan Arwin Rasyid pada 28 Februari 2007. PT.Telkomunikasi Indonesia ( TELKOM ) adalah badan usaha milik negara ialah bidang pelayanan jasa telekomunikasi umum dalam negeri,Lahir pada tanggal 27 September 1945 perusahaan ini berawal dari perusahaan POST ENTELEGRAAFIDIEST (PPT ). Tahun 1961 menjadi perusahaan ( PN ) pos dan telekomunikasi. Dengan berkembangnya perusahaan ini tahun 1965 pemerintah memisahkan diri menjadi PN telekomunikasidan PN pos dan giro. Pada tahun 1970 PN TELEKOMUNIKASI berubah menjadi perusahaan umum dengan singkatan PERUMTEL dengan perkembangan yang sangat pesat untuk menerapkan manajemen yang lebih terbuka,pemerintah perseorangan dengan nama PT. Telekomunikasi ( TELKOM ) pada tanggal 24 september 1991. Untuk mewujudkan cita-cita nasional bangsa indonesia melaksanakan pembangunan telekomunikasi bidang telekomunikasi merupakan sarana vital penunjang pembanguna sktor lain. Telekomunikasi mempunyai peranaan yang penting dan kedudukan yang strategis. 4. Sarana penunjang pewujudan wawasan nusantara 5. Sarana pendukung sektor lain 6. Media penghubung dalam media komunikasi dan pertukaran informasi di salah satu sarana untuk meningkatkan efisien dan produktivitas nasional.

Visi & Mi si Vi si

To become a leading InfoCom player in the region Telkom berupaya untuk menempatkan diri sebagai perusahaan InfoCom terkemuka di kawasan Asia Tenggara, Asia dan akan berlanjut ke kawasan Asia Pasifik. Misi Telkom mempunyai misi memberikan layanan " One Stop InfoCom Services with Excellent Quality and Competitive Price and To Be the Role Model as the Best Managed Indonesian Corporation " dengan jaminan bahwa pelanggan akan mendapatkan layanan terbaik, berupa kemudahan, produk dan jaringan berkualitas, dengan harga kompetitif. Telkom akan mengelola bisnis melalui praktek-praktek terbaik dengan mengoptimalisasikan sumber daya manusia yang unggul, penggunaan teknologi yang kompetitif, serta membangun kemitraan yang saling menguntungkan dan saling mendukung secara sinergis.

Related Documents