Laporan Prantikum 1.docx

  • Uploaded by: Insan Mahdi
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Prantikum 1.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 623
  • Pages: 4
LAPORAN PRAKTIKUM KECERDASAN BUATAN PERTEMUAN 1

DISUSUN OLEH: NAMA

: Sirojudin Abdul Ghopur

JURUSAN

: Teknik Informatika

NIM

: 165410193

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AKAKOM YOGYAKARTA 2018

PERTEMUAN KE 1 MENGENAL LINGKUNGAN VISUAL PROLOG A. TUJUAN  Mahasiswa Mengetahui cara memulai program VPE.  Mahasiswa Dapat membuat program menggunakan jendela editor VPE.  Dapat menjalankan dan menguji program pada VPE.  Mampu mengubah kalimat normal menjadi kalimat prolog. B. DASAR TEORI Prolog adalah bahasa pemograman logika,di sebut juga sebagai bahasa non-procedural. Bahasa pemrograman Prolog di ambil dari bahasa prancis yaitu programmation en logiquie (pemrograman logika). bahasa ini di buat oleh Alain Colmerauer dan Robert Kowalski sekitar tahun 1972 dalam upaya untuk menciptakan suatu bahasa pemrograman yang pernyataan logika alihalih rangkaian perintah untuk di jalankan komputer. Fakta dan Relasi Prolog terdiri dari kumpulan data-data objek yang merupakan suatu fakta. Fakta dibedakan 2 macam :   

Menunjukkan relasi. Menunjukkanmilik/sifat. Penulisannya diakhiri dengan tanda titik “.”

Aturan Aturan adalah suatu pernyataan yang menunjukkan bagaimana fakta-fakta berinteraksi

satu

dengan

yang

lain

untuk

membentuk

suatu

kesimpulan. Sebuah aturan dinyakatakan sebagai suatu kalimat bersyarat. Kata “if” adalah kata yang dikenal Prolog untuk menyatakan kalimat bersyarat atau disimbolkan dengan “:-“. Pertanyaan Setelah memberikan data-data berupa fakta dan aturan, selanjutnya kita dapat mengajukan pertanyaan berdasarkan fakta dan aturan yang ada. Penulisannya diawali simbol “?-“ dan diakhiri tanda “.”. Predikat Predikat

adalah

nama

simbolik

untuk

relasi

Contoh: ayah(slamet,amin). Predikat dari fakta tersebut ditulis : 1

ayah(simbol,simbol). Dimana ayah adalah nama predikat, sedangkan slamet dan amin adalah menujukkan argumen. Sebuah predikat dapat tidak memiliki atau memiliki argumen dengan jumlah bebas. Jumlah argumen suatu predikat disebut aritas (arity). ayah(nama) …… aritas-nya 1 ayah(nama1,nama2) ….. aritasnya 2. Syarat-syarat penulisan nama predikat :  Harus diawali dengan huruf kecil dan dapat diikuti dengan huruf, bilangan atau garis bawah.  Panjang nama predikat maksimum 250 karakter.  Tidak diperbolehkan menggunakan spasi, tanda minus, tanda bintang dan garis miring. C. TUGAS Diberikan soal: Ubah bahasa natural berikut menjadi bahasa prolog 1. Adi mempunyai hobi bermain sepak bola. 2. Anto orangnya rajin. 3. Wati seorang vegetarian. 4. Iwan pandai bermain biola. 5. Mobil yang berwarna putih itu Pak Budi, bermerk Honda Jawaban : 1. Hoby (“adi”,”sepakbola”) Disini saya memilih hoby sebagai predikat karena hoby menegaskan fakta bahwa si adi memiliki hoby sepakbola, kemudian memiliki aristas 2 yaitu (adi,sepakbola). hoby digunakan sebagai nama predikat sedang adi dan sepakbola sebagai argumennya. 2. Rajin(“anto”) Disini saya memilih rajin sebagai predikat dan anto sebagai aristasnya, karena hanya memiliki 3 buah kosakata sehingga hanya dapat dijadikan 1 aritasnya. Anto sebagai argumen bahwa dia rajin. 3. Vegetarian(“wati”) Disini yang saya ambil sebagai predikat adalah vegetarian, karena vegetarian menjelaskan dari aristasnya yaitu wati, jika dianalogikan akan kembali ke soal yaitu wati adalah seorang vegetarian, memiliki aritas satu buah yaitu wati karena hanya terdiri dari 3 kosakata dan hanya dapat dijadikan satu aritas.

2

4. Pandai(“iwan”,”biola”) Disini saya mengambil pandai sebagai predikatnya, kemudian aritasnya adalah iwan dan biola, menggunakan dua buah aritas atau argumennya, jika dianalogikan maka dapat di simpulkan bahwa iwan pandai bermain biola. 5. Mobil(“budi”, “putih”) dan merk(“honda”) Disini saya mengambil dua buah predikat dikarenakan kosa kata yang cukup panjang, sehingga mobil dan merk saya pilih sebagai predikatnya, sedang aritas dari mobil adalah budi dan putih, sedang merk aritasnya adalah honda, jika dianalogikan maka didapat fakta bahwa mobil pak budi putih dan bermerk honda. D. KESIMPULAN 1. Prolog adalah bahasa pemograman logika,di sebut juga sebagai bahasa non-procedural. 2. Prolog adalah suatu bahasa pemrograman yang pernyataan logika alihalih rangkaian perintah untuk di jalankan komputer. 3. Aturan adalah suatu pernyataan yang menunjukkan bagaimana fakta-fakta berinteraksi satu dengan yang lain untuk membentuk suatu kesimpulan. 4. Prolog terdiri dari kumpulan data-data objek yang merupakan suatu fakta. 5. Predikat adalah nama simbolik untuk relasi .

3

Related Documents

Laporan Prantikum 1.docx
November 2019 16
Laporan
August 2019 120
Laporan !
June 2020 62
Laporan
June 2020 64
Laporan
April 2020 84

More Documents from "muhammad abrar"

Laporan Paw 2.docx
November 2019 17
Laporan Paw 3.docx
November 2019 17
Laporan Prantikum 1.docx
November 2019 16
Paw 2.docx
November 2019 14
Taj Almas
August 2019 26