Laporan Otomasi Industri.docx

  • Uploaded by: Adi Lukmana
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Otomasi Industri.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 766
  • Pages: 7
Laporan Otomasi Industri Judul Rahma

Disusun Oleh : Adi Lukmana

:1641150121

Asha Miftahul R

: 1641150121

Rohmanu Dwi kuncoro : 1641150121

Politeknik Negeri Malang 2018/201

Daftar Isi

Daftar Isi ............................................................................................................................ 2 Kata Pengantar............................................................................................................................ 3 Pendahuluan ........................................................................................................................ 4

I.

1.1.

Pengertian otomasi ........................................................................................................ 4

1.2.

Pengertian industri dan otomasi industri ....................................................................... 4

1.2.1.

Pengertian Industri ................................................................................................ 4

1.2.2.

Pengertian Otomasi Industri .................................................................................. 4

1.3.

Hierarki Otomasi Industri.............................................................................................. 4

1.4.

Prinsip kerja Sistem Keseluruhan Secara Umum .......................................................... 5 Deskripsi Kerja Sistem ................................................................................................... 6

II. 2.1.

Alat dan Bahan .............................................................................................................. 6

2.1.1.

Alat ........................................................................................................................ 6

2.1.2.

Bahan..................................................................................................................... 6

2.2.

Prinsip Kerja Sistem Pipa PVC ..................................................................................... 6

2.3.

Langkah Kerja ............................................................................................................... 6

III.

Kesimpulan ...................................................................................................................... 7

Kata Pengantar Assalamualikum Wr.Wb Puji syukur senantiasa selalu kita panjatkan kepada Allah SWT yang telah memberikan limpahan Rahmat,Taufik dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan penyusunan laporan ini. Shalawat serta salam tak lupa kita curahkan kepada Nabi Muhammad SAW yang telah menunjukan jalan kebaikan dan kebenaran di dunia dan akhirat kepada umat manusia. Laporan ini di susun untuk memenuhi tugas mata kuliah Otomasi Kelistrikan Industri dan juga untuk khalayak ramai sebagai bahan penambah ilmu pengetahuan serta informasi yang semoga bermanfaat. Laporan ini kami susun dengan segala kemampuan kami dan semaksimal mungkin. Namun, kami menyadiri bahwa dalam penyusunan laporan ini tentu tidaklah sempurna dan masih banyak kesalahan serta kekurangan. Maka dari itu kami sebagai penyusun laporan ini mohon kritik, saran dan pesan dari semua yang membaca laporan ini terutama Dosen mata kuliah Otomasi Kelistrikan Industri yang kami harapkan sebagai bahan koreksi untuk kami. Wa’alaikumsalam Wr.Wb

I.

Pendahuluan

1.1. Pengertian otomasi Otomasi adalah suatu teknologi terkait dengan aplikasi mekanik, elektronik, dan komputerdidasarkan sistem untuk beroperasi dan mengendalikan produksi.atau penggantian tenaga manusia dengan tenaga mesin, yang secara otomatis melakukan, mengerjakan dan mengatur sehingga tidak memerlukan lagi pengawasan oleh manusia. 1.2. Pengertian industri dan otomasi industri 1.2.1. Pengertian Industri Industri adalah suatu usaha, proses atau kegiatan pengolahan bahan baku baik bahan mentah ataupun bahan setengah jadi agar menjadi barang yang bernilai ekonomis lebih tinggi dan bermanfaat bagi masyarakat. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Industri di definisikan sebagai perusahaan untuk membuat, memproduksi atau menghasilkan barang-barang. 1.2.2. Pengertian Otomasi Industri

1.3. Hierarki Otomasi Industri Adalah industri tingakatan atau runtutan proses otomasisasi yang terdapat dalam proses

manufaktur. Hirarki sistem otomasi industri terdiri dari 5 level. 

Level 0 (Actual Process Production)

Level ini disebut sebagai proses produksi dimana untuk melakukan produksi digunakan berbagai jenis mesin produksi tergantung pada kebutuhan produksi. Mesin produksi yang sering digunakan seperti mesin potong, sistem conveyor dan mesin injek (pembahasan mesin produksi mungkin dapat di lain topik). Dimana mesin-mesin itu dikontrol secara otomatis dan saling terintegrasi dengan sistem yang lain. 

Level 1 (Control)

Level control unit ini berperan sebagai fungsi kontrol akan kinerja dari mesin-mesin produksi. Fungsi kontrol merupakan sistem yang terdiri dari proses pengolahan input

dan output. Input dari proses ini diperoleh dari berbagai macam sensor yang digunakan seperti sensor tekanan, sensor suhu dan sensor kecepatan sedangkan untuk output merupakan bagian yang akan dikontrol dapat solenoid valve, coil relay dan lampu. Untuk proses kontrol sendiri digunakan berbagai macam device kontroller salah satu yang paling umum adalah PLC (Progammable Logic Control).



Level 2 (Supervisory)

Supervisory merupakan proses monitoring akan kinerja dari plant di floor produksi. level ini memiliki peran untuk mengintegrasikan seluruh unit kontrol yang digunakan untuk produksi. Intergrasi ini dilakukan untuk memperoleh data secara real seperti kondisi di lapangan. Data tersebut dapat disimpan dalam database dan visualisasikan secara real time untuk memonitoring kondisinya. 

Level 3 (Enterprise)

Pada level ini sudah memasuki proses bisnis management. Level enterprise ini lebih mengarah pada bagaimana proses produksi itu berlangsung dengan mempertimbangkan segala sumber daya yang ada. Contoh kecil level ini adalah menentukan jadwal kapan mesin – mesin produksi harus di maintenance serta bagaimana alur distribusi logistik yang diperlukan untuk proses produksi. 

Level 4 (Administration)

Level administration terdiri dari financial, statistic dan planning. Level ini merupakan poses bisnis management. Dengan data – data yang dimiliki perusahaan akan melakukan forecasting atau peramalan akan bagaimana kondisi pasar dalam beberapa waktu kedepan. Keadaan inilah yang menentukan seberapa besar sebuah produk akan diproduksi. Pada level ini berlangsung proses financial atau keuangan perusahaan.

1.4. Prinsip kerja Sistem Keseluruhan Secara Umum Pertama bahan dimasukan ke nomer 2 lalu dipanaskan dan di pres/ ditekan menjadi bentuk pipa setelah itu dinginkan melalui pendingin dan setelah itu pipa-pipa itu di potong sesuai ukuran yang di inginkan.

II.

Deskripsi Kerja Sistem

2.1. Alat dan Bahan 2.1.1. Alat       

Motor pendorong Input bahan pemanas Pendingin penarik Sensor Limit Switch 2.1.2. Bahan

2.2. Prinsip Kerja Sistem Pipa PVC 2.3. Langkah Kerja

III.

Kesimpulan

Related Documents


More Documents from "Sadra Alghifari Siregar"