Laporan Kegiatan Audit Internal Puskesmas X-kasus.docx

  • Uploaded by: rini
  • 0
  • 0
  • August 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Laporan Kegiatan Audit Internal Puskesmas X-kasus.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 421
  • Pages: 4
LAPORAN AUDIT PUSKESMAS KAYEN

I.

Latar Belakang: Audit atas laporan keuangan sangat diperlukan pada BLUD Puskesmas . Laporan

keuangan

dibuat

oleh

Penanggung Jawab Keuangan. Laporan

keuangan pada BLUD wajib diaudit oleh pihak ketiga yang independen, sehingga untuk persiapan tersebut diperlukan audit internal terlebih dahulu.

II.

Tujuan audit:

1. Tujuan Umum Mendapatkan data dan informasi factual, melakukan penilaian terhadap laporan keuangan di Puskesmas Kecamatan Kayen 2. Tujuan Khusus a.

Diperolehnya data dan informasi factual terkait permasalahan yang telah ditentukan

b.

Tersusunnya rekomendasi sebagai salah satu dasar penyusunan rencana tindak lanjut

III.

Lingkup Audit Administrasi manajemen 1.

IV.

Penanggung Jawab Keuangan

Objek audit 1. Penangung jawab keuangan

V.

Standar/kriteria yang digunakan Pedoman Penyusunan Dokumen, SK Penata Usahaan Barang, Pedoman Sisdur BLUD, Manlak APBD, DPA/ RBA tahun 2017

VI.

Auditor a. drg. Sri Surtini b. Candra R c. Siti Khalimah

VII. Proses audit 1. 2. 3. 4. 5.

Audit diawali dengan menyampaikan maksud audit kepada auditee Melakukan wawancara dengan auditee Telusur dokumen Menganalisa hal-hal yang tidak sesuai dengan kriteria Membuat kesepakatan perbaikan dengan auditee

VIII. Hasil dan analisis hasil audit telampir IX. Rekomendasi dan batas waktu penyelesaian yang disepakati bersama dengan auditee

Lampiran Laporan Hasil Audit No

Uraian Ketidak sesuaian

1.

SPJ Pengadaan Barang banyak yang belum diberi nomor keluar

Tidak ada nomor keluar pada SPJ pengadaan barang

Belum ada penomoran yang sesuai standar pada dokumen pengadaan barang dan jasa

Pedoman Sis Dur BLUD SOP Pelpaoaran Keuangan

2

SPJ yg nominalnya diatas 1 juta masih dibayar tunai (seharusnya transfer ) Dalam perencanaan (RBA) ada Pembanguanan gednung kesehatan SPJnya berbunyi pemeliharaan gedung kesehatan

Kwitansi / nota atas pembayaran dengan nilai diatas 1 juta

SPJ yang nominalnya diatas satu juta pembayaran harus transfer

Pedoman Sisdur BLUD Manlak APBD

SPJ pemeliharaan gedung kesehatan

Antara RBA dan SPJ ada perbedaaan

DPA/ RBA tahun 2017

3

Bukti bukti objektif

Ketidak sesuaian thd standar/kriteria/instrumen

Standar/kriteria/perysaratan yang digunakan

Analisis

Penomoran sangat penting untuk prosedur pengendalian dokumen sehingga wajib dilaksanakan Kalau tidak dibayar transfer menyalahi aturan dan rawan temuan oleh BPK Didalam DPA/RBA tertuang pembangunan gedung kesehatan namun pada SPJ tertulis pemeliharaan bangunan gedung kesehatan

Tindakan perbaikan

Tindakan pencegahan

Target waktu penyelesaian 1 bulan (15 September 2018)

Pemberian nomor pada dokumen pengadaan

Ada tahapan pemeriksaan SPJ sebelum proses bembayaran

- Evaluasi kepatuhan terhadap SOP penata ushaan keuangan Melampirkan riwayat lelang

PPKom harus lebih teliti

1 bulan (15 September 2018)

Sebelum SPJ dibuat mensinkronkan anatar RBA dan pelaporan pertangungjawaban

1 bulan (15 September 2018)

Auditee 1.

Tri Istiani

Pati, 16 September 2018 Auditor a. drg. Sri Surtini b. Candra R c. Siti Khalimah

Related Documents


More Documents from ""

Makalah_turbin_uap.docx
November 2019 51
Rini Rpp - Salin.docx
November 2019 51
Sambiloto
October 2019 63