Lapkas_-_malunion_distal_ulna.docx

  • Uploaded by: YuniAbtyFajarsari
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lapkas_-_malunion_distal_ulna.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 550
  • Pages: 7
LAPORAN KASUS BEDAH ORTHOPAEDIC

Status Pasien Nomor Ruangan : 1010 Hari/Tanggal Masuk Ruangan: 10 Juni 2018 Dokter penanggung jawab: DR.Dr. Adrian Khu, Sp.OT

IDENTITAS : Nama

: Felistian

Tanggal Lahir

: 3 Maret 1983

Nomor RM

: 07.50.57

Umur

: 35 tahun

Jenis kelamin

: Laki Laki

Agama

: Islam

ANAMNESA PENYAKIT: Keluhan utama : Nyeri pada pergelangan tangan sebelah kiri pada saat digerakkan Telaah

: Pasien datang dengan keluhan nyeri pada pergelangan tangan sebelah kiri

dan keslitan pada saat mengangkat tangan dan menggenggam sesuatu benda 2 bulan ini, pasian juga mengelukan adanya demam saat terjadinya pembengkakan.

Riwayat Penyakit Terdahulu

: Tidak ada

Riwayat Pemakaian Obat

: Tidak ada

OBJECTIVE TANDA VITAL Keadaan Umum

: Tampak sakit sedang

Sensorium/GCS

: CM/15

Tekanan darah

: 110/80 mmHg

1

Nadi

: 102 x/i

Pernafasan

: 23 x/i

Temperatur

: 38,1˚c

STATUS GENERALISATA 1. Kepala

: Normocephali

2. Mata

: Pupil

: Isokor (+/+)

Sklera : Ikterik (-/-)

Konjungtiva

: Anemis (-/-)

Refleks cahaya : (+/+)

3. Telinga

:Bentuk normal, oedem (-)

4. Hidung

: Bentuk normal, oedem(-), hiperemis(-), deviasi septum(-)

5. Mulut

: Bentuk normal, sianosis(-)

6. Leher

: Pembesaran KGB (-)

7. Thorax (Paru) : Inspeksi : simetris, bentuk normal Palpasi : stem fremitus kiri>kanan Perkusi : batas paru relatif, dan absolut normal Auskultasi : vesikuler, Rh (+) 8. Jantung Inspeksi

: ictus cordis tidak terlihat

Palpasi

: ictus cordis teraba

Perkusi

: batas jantung normal

Auskultasi

: Gallop (-) Murmur (-)

9. Abdomen Inspeksi

: simetris

Auskultasi

: peristaltik normal

Palpasi

: distensi abdomen (+), nyeri tekan (-), hepar sulit dinilai

Perkusi

: pekak

10. Genitalia

: tidak dilakukan pemeriksaan

2

11. Ekstremitas Superior

: akral hangat, nyeri (+) di regio femur sinistra

Inferior

: Pitting oedem (-)

Pemeriksaaan Orthopaedic : Look Deformitas (+), oedem (+),pada extremitas bawah sinistra tampak bengkak (+)

Feel Terdengar krepitasi sedikit di sekitar ulna distal sinistra, nyeri tekan (+), benjolan (-)

Move Kekakuan (+), kontraktur (-)

Diagnosis Kerja

:

Fraktur Intertrocanter Femur Sinistra + Hipertensi tipe II Anjuran

:

-

X-ray

-

Darah lengkap

-

KGD

1. Darah Lengkap

No.

Pemeriksaan

Hasil

Satuan

Normal

1

Hemoglobin

13.1

Mg/dl

13.5-15.5

2

Leukosit

9860

/mm3

5.000-11.000

3

Laju Endap Darah

18

Mm/jam

0-20

4

Trombosit

270000

/mm3

5

Hematocrit

38

%

150.000450.000 30.5-45.0

3

6

Eritrosit

4.59

106/mm3

4.50-6.50

7

MCV

82.7

Fl

75.0-95.0

8

MCH

28.5

Pg

27.0-31.0

9

MCHC

34.5

g/dl

33.0-37.0

Diabetic No.

Pemeriksaan

Hasil

Satuan

Normal

1

Glukosa et random

137

Mg/dl

<200

Coagulation No.

Pemeriksaan

Hasil

Satuan

Normal

1

Waktu perdarahan

3

Menit

1-5

2

Waktu pembekuan

7

Menit

5-15

4

2. X-Ray, PA dan Lateral

Kesan : Tampak garis fraktur distal ulna Tindakan : 1. Posisi sim’s dibawah general anastesi 2. Disinfectant dan drapping procedure 3. Insisi dan identiikasi fraktur 4. Reduksi dan tindakan hemiarthoplasty 5. Cuci luka lalu tutup luka

5

Post operasi

Kesan : terpasang hemiarthoplasty long term di femur sinistra Tindakan lanjut : -

Inj Seftriakson 1 gr/ 12jam

-

Inj Ranitidin / 8jam

-

Inj Ketorolak /8 jam

Penilaian pasca operasi : -

Keadaan umum

: memuaskan

-

Tingkat kesadaran : terjaga

-

Jalan nafas

: bebas

-

Pernafasan

: spontan

6

Edukasi : -

Untuk selalu menggerakan jari pasien

-

Tidak melakukan manuver yang dapat menghambat penyembuhan dengan memutar tangan dan mengangkat beban yang berat.

7

More Documents from "YuniAbtyFajarsari"