Lampiran Lpj.docx

  • Uploaded by: heru kacher
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Lampiran Lpj.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,235
  • Pages: 12
YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

LAMPIRAN 1 HASIL KEGIATAN 1.1 Seminar Nasional 1. Tema : “Tolak Hoax Untuk Demokrasi 2019 Demi Keutuhan NKRI” 2. Pembahasan sub tema : a) Kampanye Pemilu 2019 : Pemateri : A. Warits Umar (Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sumenep, Madura) Pembahasan materi : pemilu adalah sarana kedaulatan rakyat untuk memilih anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Anggota Dewan Perwakilan

Daerah,

Presiden

Dan

Wakil

Presiden,

yang

dilaksanakan secara langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia berdasarkan Pancasila dan Undang – Undang dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Kampanye pemilu adalah kegiatan peserta pemilu atau pihak lain yang di tunjuk oleh peserta pemilu untuk meyakinkan pemilik dengan menawarkan visi, misi, program, dan/atau citra diri peserta pemilu. Kampanye dilaksanakan berdasarkan prinsip jujur, terbuka, dialogis. Merupakan wujud pendidikan politik masyarakat yang dilaksanakan secara bertanggung jawab. Pendidikan politik tersebut dimaksudkan untuk meningkatkan partisipasi pemilih dalam pemilu. b) Pengawasan Partisipatif Dalam Pemilu 2019 Pemateri : Moh. Amin, M. Pd. I (Ketua Bawaslu Provinsi Jawa Timur) Pembahasan materi : pentingnya pengawasan partisipatif dalam mengawal pemilu yang demokratis, yang dapat tercapai apabila Badan pengawasan pemilu, pemantau pemilu dan masyarakat yang dilibatkan dalam pengawasan tahapan penyelenggaraan pemilu harus bersifat independen dan tidak memihak (imparsial) salah satu satu calon / partai politik peserta pemilu sehingga tidak adanya diskriminasi terhadap siapa pun, Adanya sosialisasi secara masif

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

yang dilakukan oleh Bawaslu untuk membangun kesadaran masyarakat bahwa mereka mempunyai kewajiban untuk mengawal hak pilihnya dalam pemilu dengan cara berpartisipasi dalam pengawasan tahapan penyelenggaraan pemilu dan juga terhadap lembaga-lembaga terkait pemantauan pemilu agar mereka ikut mengawasi tahapan penyelenggaraan pemilu bukan hanya pada hari pemungutan suara saja, Adanya persepsi yang sama antara Bawaslu dan

pihak-pihak

yang

tergabung

dalam

sentra

Gakkumdu

(Penegakkan Hukum Terpadu) terkait jenis-jenis pelanggaran pemilu dan

mekanisme

mengingatkan

penindakannya,

kader-kadernya

Partai

untuk

politik

juga

menjalankan

aktif

hak-hak

politiknya secara jujur dan adil, Sinergitas antara Bawaslu dengan Komisi Pemilihan Umum dan pihak terkait dalam Hal Pengawasan Seperti Penertiban kampanye dan alat-alat peraga kampanye. Dengan adanya peranan aktif dari Bawaslu, Lembaga-lembaga pemantau pemilu dan juga masyarakat dalam mengawasi pemilu, akan memberikan kesadaran bagi para pelaku politik, penyelenggara pemilu dan stakeholder terkait untuk menjaga diri, menjaga marwah partainya sehingga akan tetap berada pada relnya sesuai dengan porsinya masing-masing, yang pada akhirnya akan melahirkan suatu pemilu yang demokratis. Dengan adanya partisipasi seluruh pemangku kepentingan dalam pengawasan tahapan penyelenggaraan pemilu maka diharapkan akan dapat menghasilkan pemilu yang demokratis baik dari prosesnya maupun hasilnya. c) Deklarasi tolak hoax Pemateri : AKP Mohammad Heri (Kahumas Polres Sumenep) Pembahasan materi : Hoax mengandung makna berita bohong, berita tidak bersumber. Menurut silverman (2015), hoax merupakan sebagai rangkaian informasi yang memang sengaja disesatkan, namun “dijual” sebagai kebenaran. Hoax bukan sekedar misleading alias menyesatkan, informasi dalam fake news juga tidak memiliki landasan faktual, namun disajikan seolah-olah sebagai serangkaian

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

fakta. Ciri – ciri hoax memanfaatkan kejadian, meminta dukungan publik, judul isi kalimat yang digunakan selalu bombastis, isi berita menimbulkan kecemasan, isi berita dibuat terkesan ilmiah untuk memanfaatkan ketidaktahuan pembaca, sumber berita tidak jelas, menjelek-jelekkan kredibilitas seseorang atau institusi. Terkait hoax dengan pemilu yang damai 2019, dalam penyampaian data harus lebih akurat dan bisa dipertanggung jawaban. Upaya untuk meningkatkan nilai moralitas dalam berpolitik, maka peran Mahasiswa begitu pentingnya untuk memberikan berita isi yang benar dan obyektif, agar di tengah masyarakat tidak ada konflik. 1.2 Rapat Pleno 1. Pembahasan GBHO BEM PTS Se – Jatim 2. Penetapan Kepengurusan BEM PTS Se- Jatim KORDA

: Universiatas Wiraraja Sumenep

SEKDA

: Universitas gajayana malang

KOREG

:

a) Regional I

: kabupaten dan kota Bangkalan, Sampang,

Pamekasan dan Sumenep ( Akper Nata Sampang) b) Regional II

: kabupaten dan kota Surabaya, Gresik dan

Sidoarjo (Universitas Sunan Giri Surabaya) c) Regional III

: kabupaten dan kota Bondowoso, Situbondo,

Jember dan Banyuwangi (STIKES dr. Soebandi Jember) d) Regional VI

: kabupaten dan kota Bojonegoro, Lamongan,

Tuban, Jombang dan Mojokerto e) Regional V

: kabupaten dan kota Malang, Probolinggo,

Pasuruan dan Lumajang (STIE Widya Gama Lumajang) f) Regional VI

: kabupaten dan kota Kediri, Blitar, Tulung Agung,

Nganjuk dan Trenggalek g) Regional VII

: kabupaten dan kota Madiun, Ngawi, Magetan,

Ponorogo dan Pacitan

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

3. Penetapan pertemuan rapat kerja daerah (6 Bulan Sekali) Waktu pelaksanaan

: Bulan Juni 2019

Tempat pelaksanaan

: Reginal V ( Lumajang)

Pembahasan

: Progres Program kerja Tiap Regional

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

LAMPIRAN 2 : DOKUMENTASI KEGITAN

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

LAMPIRAN 4 REALISASI PENGGUNAAN ANGGARA JURNAL KEUANGAN KEGIATAN TEMU BEM PTS & SEMINAR NASIONAL TAHUN 2019 BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA STIKES dr. SOEBANDI JEMBER No Tanggal Akun Debet Kredit 01 Januari 2019 pembayaran Akomodasi peserta Rp 600.000 04 Januari 2019 penerimaan dana dari lembaga Rp 1.280.000 04 Januari 2019 order go-ride Rp 4.000 04 Januari 2019 order go-car Rp 33.000 04 Januari 2019 tiket bis jember - sumenep Rp 170.000 06 Januari 2019 tiket bis sumenep - jember Rp 170.000 04 - 06 Januari 2019 Konsumsi Rp 280.000 Rp 1.280.000 Rp 1.257.000 Jumlah Rp 23.000 Saldo Kas Jember, 08 Januari 2019 Presiden BEM

Bendahara

M. Ilham Wahyudi NIM.15010026

Kisnawati NIM. 15010074 Mengetahui,

Ketua Stikes dr. Soebandi Jember

Wakil Ketua II Bidang Keuangan

Drs. Ns. H. Said Mardijanto. S.Kep.,MM. NIK. 195303022011081007

Kustin, S.KM., M.M NIK. 19841110201108 2 009

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

LAMPIRAN 5 BUKTI PEMBAYARAN

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

YAYASAN PENDIDIKAN JEMBER INTERNATIONAL SCHOOL SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN dr. SOEBANDI JEMBER BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA Jl. dr. Soebandi No.99 Jember, Telp/Fax (0331) 483536, e-mail : [email protected]

LEMBAR PERSETUJUAN Laporan pertanggung Jawaban Delegasi Kegiatan “ Temu BEM PTS & Seminar Nasioanal ” ini telah diketahui dan disahkan oleh : Jember, 08 Januari 2019 Presiden BEM

Sekretaris

M. Ilham Wahyudi NIM.15010026

Risty Dian Puspita NIM. 15010081 Mengetahui,

Ketua STIKES dr. Soebandi Jember

Wakil Ketua III Bidang Kemahasiswaan

Drs. Ns. Said Mardijanto. S.Kep.,MM. NIK. 195303022011081007

Drs. M. Fanani. MM. NIK. 196407272011111010

Menyetujui,

Ketua Ketua Yayasan Pendidikan Jember International School

Lulut Sasmito S.Kep.,Ns.,M.Kes NIDN. 40228056801

Related Documents


More Documents from ""

Lampiran Lpj.docx
December 2019 22
Ny.docx
December 2019 5
Rute Futsal Fix.docx
December 2019 11
Format Proker.docx
December 2019 13