Kwu-tugas 2.docx

  • Uploaded by: Elsa Dyanka
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kwu-tugas 2.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 491
  • Pages: 3
MENJADI PENGUSAHA YANG SUKSES Untuk berwirausaha biasanya kesulitan pada awal memulainya. Orang menjadi sulit untuk memulai usaha karena cara berfikir. Ada yang berfikit positif dan ada yang berfikir negative, ciri-ciri orang yang berfikir negative adalah tidak menarik, tidak laku, mutu jelek, gagal dan rugi sementara orang yang berfoikir positive adalah produk menarik, kualitas istimewa, pembeli puas, sukses dan untung. Cara befikir akan menentukan untuk memulai usaha dan bertekununtuk terus mengembangkan. Untuk membuat usaha dan konsisten menjalankannya agar terus bertahan tidak tergerus persaingan pasar perlu menerapkan prinsip 5D : DREAM(wirausaha sukses memiliki impian dan visi yang jelas tentang masa depan bisnisnya), DECIVENESS (Wirausaha yang sukses memiliki kempuan untuk mengambil keputusan untuk memulai usaha), DOERS( mulai melakukan tidak hanya berbicara : Nato, No Action,Talk Only), DETERMINATION (melaksanakan kegiatan bisnis dengan perhatian dan tidak mudah menyerah meski ada banyak tantangan), DEDICATION (wirausaha memiliki dedikasi yang tinggi terhadap pekerjaan bisnisnya). Berikut merupakan tips untuk ,menjadi pengusaha yang sukses : 1. Kerja keras dan tekun 2. Berani menantang diri sendiri 3. lakukan karena passion 4. berani mengambil resiko 5. percaya diri 6. kurangi rasa takut 7. visualisasukan keinginan anda 8. anda memerlukan rekan 9. bertindak 10. menilai dan mengevaluasi diri 11. merencanakan keuangan anda 12. siapa pelanggan anda (sasaran konsumen) 13. Tanggapi keluhan 14. Melebihi Harapan 15. Jangan berhenti Belajar 16. Belajar dari orang lain 17. Luangkan waktu untuk berfikir kreatif 18. Membuat tujuan 19. Membuat target,mengujinya, kemudian memperbaiki Peluang

Penjelasan Dari gambar slide 13 : Untuk mencapai suatu puncak kejayaan menjadi seorang pengusaha yang sukses haruslah memiliki kemauan untuk bekerja keras, kegigihan untuk bekerja keras akan membuat diri kita terpacu untuk bersaing dalam dunia bisnis/pasar selain itu tentu saja relasi pun sangat berpengaruh untuk mengembangkan bisnis kita . Seorang pengusaha tentu saja harus memiliki penampilan yang baik dalam hal ini lebih di utamakan untuk memiliki good attitude diantaranya humble, supple (pandai bergaul & berkomunikasi dengan baik), dan memiliki prinsip “mengutamakan kepuasan pelanggan”, mendengarkan saran dan kritik relasi ataupun customer, serta melayani pelanggan dengan pelayanan yang prima. Hal ini tentu saja bertujuan agar kita memiliki relasi kerja yang nyaman dan banyak serta menciptakan krediblelitas bagi customer. Memiliki keyakinan Untuk menjadi wirausaha sukses akan menciptakan suatu dorongan dalam diri agar lebih gigih dalam mencapai tujuan yang diinginkan , berpendidikan pula menentukan sesorang untuk menjadi pengusaha sukses karena dengan Pendidikan seseorang dapat memanage usahanya dengan ilmu yang ia dapat , meskipun tidak semua pengusaha yang sukses berpendidikan tinggi bisa saja seseorang menjadi pengusaha yang sukses karna mampu melihat peluang ( gesit dalam bertindak) serta bijak dalam mengambil/membuat keputusan atau ia belajar dari pengalaman karna orang yang yang sudah mengalami kegagalan berkali-kali akan memiliki keambisiusan dan memiliki rasa penasaran yang lebih tinggi untuk dapat berhasil.

Perlu diingat pula bahwa dalam berwirausaha kita tentu harus kreatif dalam menciptakan inovasi dari suatu produk, terus berusaha dan jangan putus asa apabila mengalami kegagalan serta percaya bahwa yang di atas akan selalu memberikan rezeki dan jalan bagi orang yang giat berusaha dan berdoa.

More Documents from "Elsa Dyanka"