Kerangka Acuan Pelacakan Balita Gizi Buruk Atau Kurang.docx

  • Uploaded by: rahmi triana
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kerangka Acuan Pelacakan Balita Gizi Buruk Atau Kurang.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 640
  • Pages: 4
PEMERINTAH KOTA PALEMBANG DINAS KESAHATAN PUSKESMAS KERTAPATI Jl. Abikusno CS Rt. 07 Kel. Kemang Agung Kec. Kertapati Palembang

E-mail :[email protected] Contacct Person : 0812-7888-1299

KERANGKA ACUAN KERJA PEMANTAUAN/PELACAKAN BALITA GIZI BURUK/ GIZI KURANG

A. PENDAHULUAN Dalam upaya mengatasi masalah gizi buruk dan gizi kurang paa balita. Kementrian kesehatan telah menetapkan kebijakan yang konfetentif meliputi pencegahan promosi/edukasi dan penanggulangan balita gizik buruk. Upaya pencegahan dilaksanakan melalui pemantauan pertumbuhan diposyandu. Untuk menekan angka kematian bayi atau balita, dan menurunkan prevalensi gizi kurang dari gizi buruk tanpa komplikasi dapat dirawat dirumah secara rawat jalan.

B. LATAR BELAKANG Persentase balita gizi buruk di puskesmas kertapati pada tahun 2015 adalah 0,54%. Balita gizi buruk perlu mendapatkan pemantauan dari petugas gizi puskesmas berkala.

C. TATA NILAI PUSKESMAS Puskesmas memiliki tata nilai yang diterapkan dalam pelaksanaan kegiatan UKM. Tata nilai tersebut adalah: 1. Komunikatif Selalu menerapkan komunikasi yang baik dalam lingkungan kerja baik sesame karyawan/I maupun dalam melakukan pelayanan terhadap pasien. 2. Etika Etika berucap dan bertindak dalam memberikan pelayanan kesahatan harus diutamakan memberlakukan setiap orang dengan penuh etika adalah hal yang penting teutama di dalam pemenuhan kebutuhan pelayanan kesehatan bagi setiap orang yang berkunjung memanfaatkan fasilitas pelayanan kesehatan di puskesmas kertapati.

3. Rajin Kesedaran memilki budaya kerja yang rajin dalam segala hal, berinsiatif tinggi untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi pasien dan rajin dalam menyelesaikan pekerjaan di puskesmas kertapati. 4. Terdepan Selalu mengupayakan puskesmas kertapati sebagai fasilitas kesehatan yang terdepan dalam melayani segala aspek kesehatan baik dalam upaya promotif, preventif,kuratif dan rehabilitative. 5. Akurat Mengupayakan keakuratan dalam menegakkan diagnosis dan melakukan penatalaksanaan terhadap pasien yang di dasari kompetensi dan skil yang dimiliki oleh setiap karyawan/ti agar di dapatkan kualitas kerja yang bagus dan berkesinambungan. 6. Prima Mengutamakan pelayanan kesehatan yang prima agar puskesmas kertapati dapat berperan sebagai pemberi solusi terbaik terhadap setiap permasalahan kesehatan yang dihadapi oleh pasien. 7. Amanah Penuh rasa tanggung jawab dan saling menghormati dalam menjalankan tugas dan melayani pasien. Amanah di tampilkan dalam keterbukaan, kejujuran dan pelayanan yang optimal dan berbuat yang terbaik dalam segala hal. 8. Terbaik Kerja keras yang diupayakan oleh seluruh karyawan/ti adalah semangat kerja untuk memberikan pelyanan yang terbaik dalam setiap kesempatan.pelayanan dalam hal promotif.preventif,kuratif dan rehabilitative bagi setiap pasien diupayakan sebaik dan seefektif mungkin. 9. Ikhlas Selalu ikhlas dalam memberikan pelayanan kesehatan bagi semua pasien yang menggunakan fasilitas layanan kesehatan di puskesmas kertapati.

D. TUJUAN Memantau pertumbuhan balita gizi buruk

E. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN 1. Persiapan kegiatan 2. Pelaksanaan kegiatan 3. Pembuatan laporan kegiatan.

Peran Lintas Program

: Mengumpulkan umpan balik (keluhan, harapan) dari masyarakat

untuk disampaikan dalam rapat

Lintas Program. Peran Lintas Sektor

: Mengumpulkan umpan balik (keluhan,harapan) dari masyarakat untuk disampaikan dalam rapat Lintas Sektor.

F. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN Pemantauan balita gizi buruk/gizi kurang dilakukan dengan mangunjungi balita gizi buruk /gizi kurang dirumahnya. Pemantauan di lakukan dengan melakukan wawancara kepada orang tua balita dengan mengisi blanko pemantauan baliata gizi buruk/ gizi kurang dan aboservasi langsung kondisi baliata serta lingkungan.

G. SASARAN Balita gizi buruk / gizi kurang dan keluarga balita gizi uruk/ gizi kurang

H. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN N O 1

TAHUN 2016 KEGIATAN

Pemantaua

ja

fe

ma

ap

me

ju

ju

ag

se

ok

no

de

n

b

r

r

i

n

l

s

p

t

v

s

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

X

n balit gizi buruk/ gizi kurang 2

Pembuatan

X

X

X

laporan hasil kegiatan

I. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN Evaluasi proses dilakukan pada saat kegiatan masih berjalan untuk melihat kekurangan yang ada dan agar dapat segera diatasi. Pelaran kegiatan dilakukan setelah selesai melakukan kegiatan.

J. PENCATATAN, PELAORAN DAN EVALUASI KEGIATAN Dokumen yang di perlkan dalam krgiatan ini adalah 1. Blanko pemantauan balita gizi buruk/gizi kurang 2. Laporan hasil pelaksanaan pemantauan balita gizi buruk/gizi kurang

Mengetahui,

Palembang 2016

Plt. Kepala Puskesmas Kertapati

Pemegang program gizi

Dr.Erine Dwinda indra putri

Sri Firziah AMG

Related Documents


More Documents from "Heppi"