Kerajinan Bahan Keras.docx

  • Uploaded by: Alif Dwi
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kerajinan Bahan Keras.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 820
  • Pages: 10
Cara Membuat Kerajinan Kayu MobilMobilan Cara Membuat Kerajinan Kayu - Oke sahabat ku yang setia berkunjung ke Blog Triyandra Craft ini, kali ini saya akan berbagi informasi mengenai "Cara membuat kerajinan kayu mobil-mobilan" setelah sebelumnya kami banyak berbagi mengenai berbagai produk kerajinan kayu miniatur mobil-mobilan dari kayu, kali ini Triyandra Craft mencoba menerangkan bagaimana sih proses pembuatan kerajinan kayu khususnya mobilmobilan dari Dukuh Tegal Duwur ini? tidak usah panjang lebar kami akan memberikan sedikit gambaran cara membuat kerajinan kayu ini. Untuk alat dan bahan pendukung pembuatan kerajinan kayu bisa di lihat di tautan berikut ini.

Cara Membuat Kerajinan Kayu Mobil-Mobilan Berikut ini gambaran singkatnya : 1. Pertama menyiapkan bahan-bahannya 2. Membelah dan memotong kayu sesuai ukuran jenis model menggunakan gergaji serkel 3. Memberi bentuk pola pada kayu 4. Menggergaji kayu yang sudah diberi pola menggunakan gergaji jet saw 5. Membersihkan permukaan kayu supaya rata menggunakan dinamo amplas 6. Mengelem permukaan kayu satu dengan lainya menggunakan lem kayu 7. Membentuk, menghaluskan bodi menggunakan dinamo amplas 8. Memberi lubang menggunakan bor 9. Membuat roda menggunakan mesin bubut kayu 10. Menghaluskan permukaan setelah semua tahap selesai menggunakan kain amplas halus 11. Finishing dengan penyemprotan permukaan menggunakan kompressor untuk menyemprotkan melamine

Cara Membuat Kerajinan Kayu Langkah-langkah diatas adalah gambaran singkat saja. Anda bisa melihat video proses pembuatannya disini. Atau anda bisa mengunjungi dukuh Tegal Duwur untuk melihat langsung proses pembuatan kerajinan kayu khususnya miniatur antik mobil-mobilan kayu ini. Itu dulu ya sedikit informasi kali ini mengenai "Cara Membuat Kerajinan Kayu MobilMobilan" cara membuat kerajinan kayu memang diperlukan kesabaran dan kreatifitas supaya hasil kerajinan kayu bisa berkualitas bagus. Terimakasih.

Cara Membuat Kerajinan Tangan Lampu Hias Dari Botol Kaca Cara membuat kerajinan tangan lampu hias dari botol kaca, kali ini kita akan membuat suatu kerajinan tangan yang sangat simpel namun sangat menarik. Sebuah maha karya akan kita buat hanya dengan beberapa bahan yang sangat mudah kita temui. Ups... maaf, terlalu berlebihan ya :) Baiklah, berikut ini akan kami berikan tutorial membuat kerajinan tangan lampu hias dari botol kaca, caranya sangat simpel, kamu tinggal mengikuti tutorial berikut ini. Bahan :    

1 buah botol kaca beberapa buah lampu led sabun cair silikon

Cara membuat kerajinan tangan lampu hias dari botol kaca :         

bersihkan botol kaca higga mengkilap isi dengan air yang sudah dicampur dengan sedikit sabun cair tutup rapat - rapat, dan pastikan air tidak dapat keluar dari dalam botol sisihkan rangkai lampu led pada tempat yang berbentuk sesuai ukuran botol. pastikan rangkaian lampu led rapat dan aman dari cairan pasang rangkaian lampu led dibawah botol yang sudah berisi air yang bercampur sabun rekatkan dengan menggunakan silikon selesai

untuk menghasilkan lampu hias dari botol kaca yang berkualitas pastikan anda menggunakan lem yang memiliki daya rekat tinggi agar saat botol diangkat rangkaian lampu led tidak terlepas dari bawah botol. Untuk menghasilkan lampu yang bervariasi anda juga dapat menggunakan lampu led warna warni. namun anda juga harus memperhatikan gradasi warna yang dihasilkan agar tidak kontras. Bagaimana? sangat simpel bukan? pastikan anda mencobanya dirumah. semoga tutorial cara membuat kerajinan tangan lampu hias dari botol kaca ini dapat menginspirasi anda. terima kasih telah berkunjung ke Blognya Deny's

Lampu Hias dari Botol Plastik Bekas Botol plastik yang dianggap limbah dan mengotori lingkungan ternyata dapat dimanfaatkan kembali menjadi barang kerajinan yang benilai seni serta dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari. Kita dapat menjadikan botol plastik menjadi lampu hias yang cantik. Berikut cara pembuatan lampu hias dari botol plastik bekas.

Alat dan bahan yang digunakan : 1. Botol plastik bekas yang lumayan besar 2. Sendok plastik secukupnya 3. Lem tembak 4. Cutter/ gunting 5. Set lampu

Cara pembuatan lampu hias dari Botol bekas adalah : 1. Siapkan sendok plastik secukupnya, potong semua sendok plastik pada pangkal tangkainya. Dan yang kita pakai hanyalah sendok yang bagian cekung 2. Potong/lubangi bagian bawah (dasar) botol membentuk lingkaran. Ukuran lubang disesuaikan dengan besar lampu. Lubang ini nantinya akan digunakan untuk memasukkan dan mengganti lampu 3. Tempelkan potongan-potongan sendok melingkar mengelilingi botol plastik dengan lem. Dimulai dari bagian bawah botol, melingkar. Lalu dilanjutkan di atasnya melingkar, dan begitu seterusnya (lihat gambar) sampai seluruh permukaan botol tertutup sendok, dan hanya menyisakan mulut botol saja. 4. Buatlah 1 buah rangkaian potongan sendok melingkar menyerupai gelang dengan menggunakan lem, dengan ukuran menyesuaikan. 5. Tempelkan rangkain sendok menyerupai gelang ini pada botol bagian atas. Jadi akan menutup dan menyamarkan mulut botol yang masih terlihat. 6. Masukkan rumah lampu berserta kabelnya dari bawah botol, dan pasang lampunya. 7. Bila menginginkan warna lain, bisa dengan memakai jenis lampu yg berwarna. Kerajinan tangan lampu hias pun jadi, dan siap untuk kita gunakan.

Pencarian Populer : cara membuat kerajinan tangan dari botol bekas, cara membuat lampu hias dari botol bekas, kerajinan dari barang bekas botol aqua, Kerajinan botol bekas, kerajinan tangan dari botol plastik bekas, kerajinan tangan dari botol, cara membuat lampion dari botol bekas, cara membuat lampion dari botol aqua bekas, kreasi stik es krim

Related Documents


More Documents from ""